Menuju konten utama

Pemilu Lokal Berdarah Afrika Selatan

Menjelang pemungutan suara pemilu lokal di Afrika Selatan, lebih dari 12 aktivis dan kandidat partai tewas dibunuh. Polisi nasional memutuskan bahwa masalah itu cukup serius sehingga ia membentuk satuan tugas untuk menyelidiki kematian-kematian itu, yang sebagian besar terjadi di provinsi KwaZulu-Natal.

Pemilu Lokal Berdarah Afrika Selatan
Warga setempat mengantre untuk memberikan hak suara mereka dalam pemilihan Pemerintah Lokal di kota Diepsloot, utara Johannesburg, Afrika Selatan, Rabu (3/8). ANTARA FOTO/REUTERS/James Oatway
2016/08/04/TIRTO-antarafoto-local-government-election-safrica-030816.JPG
Warga setempat mengantre untuk memberikan hak suara mereka dalam pemilihan Pemerintah Lokal di kota Diepsloot, utara Johannesburg, Afrika Selatan, Rabu (3/8). ANTARA FOTO/REUTERS/James Oatway
2016/08/04/TIRTO-antarafoto-local-government-election-southafrica-030816.JPG
Warga berbaris untuk memberikan suara mereka dalam pemilihan Pemerintah Setempat di kota Diepsloot, utara Johannesburg, Afrika Selatan, Rabu (3/8). ANTARA FOTO/REUTERS/James Oatway
2016/08/04/TIRTO-antarafoto-archbishop-desmond-tutu-capetown-030816.JPG
Uskup agung Emeritus Desmond Tutu tiba untuk memberikan suaranya dalam pemilihan pemerintah setempat di Milnerton, Cape Town, Rabu (3/8). ANTARA FOTO/REUTERS/Sumaya Hisham
Menjelang pemungutan suara pemilu lokal di Afrika Selatan, lebih dari 12 aktivis dan kandidat partai tewas dibunuh. Polisi nasional memutuskan bahwa masalah itu cukup serius sehingga ia membentuk satuan tugas untuk menyelidiki kematian-kematian itu, yang sebagian besar terjadi di provinsi KwaZulu-Natal.
Baca juga artikel terkait FOTO-TIRTO atau tulisan lainnya

Fotografer: Taufik Subarkah