Menuju konten utama

Spesifikasi Motor KLX 150 yang Baru Dirilis dan Harganya

Spesifikasi Motor KLX 150 yang baru rilis dan harga jualnya di Jakarta.

Spesifikasi Motor KLX 150 yang Baru Dirilis dan Harganya
Motor KLX 150. foto/https://www.kawasaki-motor.co.id/id-id/sepeda-motor/klx/dual-purpose-150/klx-150

tirto.id - Kawasaki Motor Indonesia baru saja meluncurkan New KLX 150 2024 pada Sabtu, 4 Februari 2023 lalu.

NEW KLX 150 2024 menjadi salah satu rangkaian dalam peluncuran beberapa produk terbaru. Sebelumnya, pabrikan asal Jepang tersebut telah meluncurkan Ninja ZX-25R pada 9 Oktober 2022.

Mengutip situs resmi Kawasaki Motor Indonesia, New KLX 150 2024 diluncurkan dalam 3 model meliputi KLX 150 S, KLX 150, dan KLX 150 SE.

New KLX 150 2024 tersebut dilengkapi dengan mesin 4 tak, air cooled, SOHC, hingga DC-CDI dengan kekuatan 150 cc yang menghasilkan tenaga 11,5 dk dalam putaran 8.000 rpm dan torsi 11,3 Nm dalam putaran 6.500.

Motor KLX 150 yang baru ini dilengkapi dengan lampu depan LED, speedometer full LCD, mesin 4 tak, air cooler, SOHC, hingga DC-CDI berkapasitas 150 cc dengan transmisi 5 percepatan. Harga KLX 150 baru mulai dari Rp32,9 juta sampai Rp39,5 juta on the road (OTR) DKI Jakarta.

New KLX 150 2024 mulai didistribusikan dan dapat dipesan pada akhir Februari 2023 mendatang.

Spesifikasi Motor New KLX 150 S 2024 dan Harganya

New KLX 150 S tersedia dalam 2 warna meliputi Lime Green dan Ebony. KLX 150 S dibanderol dengan harga Rp32,9 juta OTR DKI Jakarta. Berikut ini adalah spesifikasi lengkap motor KLX 150 S yang dilansir dari situs resmi Kawasaki Motor Indonesia.

POWER

  • Power Maksimum: 8.6 kW {12 PS} / 8,000 rpm
  • Torsi Maksimum: 11.3 Nm {1.2 kgfm} / 6,500 rpm
  • Jenis Mesin: Air-cooled, 4-stroke Single
  • Volume Silinder: 144 cc
  • Diameter x Langkah: 58.0 x 54.4 mm
  • Perbandingan Kompresi: 9.5:1
  • Sistem Katup: SOHC, 2 valves
  • Sistem Suplai Bahan Bakar: Carburettor: NCV24
  • Sistem Pengapian: DC-CDI
  • Start: Electric & Kick
  • Transmission: 5-speed, return
  • Primary Reduction Ratio: 2.880 (72/25)
  • Final Reduction Ratio: 3.286 (46/14)
  • Kopling: Wet multi-disc, manual
  • System Final Drive Type: Chain

PERFORMANCE

  • Tipe Rangka: Perimeter, steel
  • Suspensi Depan: ø33 mm telescopic fork
  • Suspensi Belakang: Uni Trak, single shock with adjustable spring preload
  • Wheel Travel Depan: 175 mm
  • Wheel Travel Belakang: 192 mm
  • Sudut Putar / Trail: 26.7° / 92 mm
  • Roda Depan: 70/100-19M/C 42P
  • Roda Belakang: 90/100-16M/C 51P
  • Rem Depan: ø240 mm petal disc
  • Kaliper Depan: Twin-piston
  • Rem Belakang: ø190 mm petal disc
  • Kaliper Belakang: Single-piston

DETAILS

  • Panjang x Lebar x Tinggi: 2,010 x 830 x 1,115 mm
  • Jarak poros roda: 1,345 mm
  • Jarak ke Tanah: 265 mm
  • Tinggi Tempat Duduk: 830 mm
  • Kapasitas Bensin: 6.9 litres

Spesifikasi Motor New KLX 150 dan Harganya

New KLX 150 tersedia dalam 1 warna yakni Lime Green. KLX 150 dibanderol dengan harga Rp36,5 juta OTR DKI Jakarta. Berikut ini spesifikasi lengkap Motor New KLX 150 2024:

POWER

  • Power Maksimum: 8.6 kW {12 PS} / 8,000 rpm
  • Torsi Maksimum: 11.3 Nm {1.2 kgfm} / 6,500 rpm
  • Jenis Mesin: Air-cooled, 4-stroke Single
  • Volume Silinder: 144 cc
  • Diameter x Langkah: 58.0 x 54.4 mm
  • Perbandingan Kompresi: 9.5:1
  • Sistem Katup: SOHC, 2 valves
  • Sistem Suplai Bahan Bakar: Carburettor: NCV24
  • Sistem Pengapian: DC-CDI
  • Start: Electric & Kick
  • Transmission: 5-speed, return
  • Primary Reduction Ratio: 2.880 (72/25)
  • Final Reduction Ratio: 3.714 (52/14)
  • Kopling: Wet multi-disc, manual
  • System Final Drive Type: Chain

PERFORMANCE

  • Tipe Rangka: Perimeter, steel
  • Suspensi Depan: ø35 mm inverted fork
  • Suspensi Belakang: Uni Trak, single shock with adjustable spring preload
  • Wheel Travel Depan: 185 mm
  • Wheel Travel Belakang: 192 mm
  • Sudut Putar / Trail: 26.9° / 110 mm
  • Roda Depan: 2.75-21 45P
  • Roda Belakang: 4.10-18 59P
  • Rem Depan: ø240 mm petal disc
  • Kaliper Depan: Twin-piston
  • Rem Belakang: ø190 mm petal disc
  • Kaliper Belakang: Single-piston

DETAILS

  • Panjang x Lebar x Tinggi: 2,050 x 830 x 1,155 mm
  • Jarak poros roda: 1,345 mm
  • Jarak ke Tanah: 300 mm
  • Tinggi Tempat Duduk: 865 mm
  • Berat: 118 kg
  • Kapasitas Bensin: 6.9 litres

Spesifikasi Motor New KLX 150 SE dan Harganya

New KLX 150 SE tersedia dalam 3 warna meliputi Neon Green/ Ebony, Delight Blue/Ebony, dan Shiny Yellow/ Oriental Blue. KLX 150 SE dibanderol dengan harga Rp39,5 juta OTR DKI Jakarta. Berikut ini spesifikasi lengkap Motor New KLX 150 SE 2024:

POWER

  • Power Maksimum: 8.6 kW {12 PS} / 8,000 rpm
  • Torsi Maksimum: 11.3 Nm {1.2 kgfm} / 6,500 rpm
  • Jenis Mesin: Air-cooled, 4-stroke Single
  • Volume Silinder: 144 cc
  • Diameter x Langkah: 58.0 x 54.4 mm
  • Perbandingan Kompresi: 9.5:1
  • Sistem Katup: SOHC, 2 valves
  • Sistem Suplai Bahan Bakar: Carburettor: NCV24
  • Sistem Pengapian: DC-CDI
  • Start: Electric & Kick
  • Transmission: 5-speed, return
  • Primary Reduction Ratio: 2.880 (72/25)
  • Final Reduction Ratio: 3.714 (52/14)
  • Kopling: Wet multi-disc, manual
  • System Final Drive Type: Chain

PERFORMANCE

  • Tipe Rangka: Perimeter, steel
  • Suspensi Depan: ø35 mm inverted fork
  • Suspensi Belakang: Uni Trak, single shock with adjustable spring preload
  • Wheel Travel Depan: 185 mm
  • Wheel Travel Belakang: 192 mm
  • Sudut Putar / Trail: 26.9° / 110 mm
  • Roda Depan: 2.75-21 45P
  • Roda Belakang: 4.10-18 59P
  • Rem Depan: ø240 mm petal disc
  • Kaliper Depan: Twin-piston
  • Rem Belakang: ø190 mm petal disc
  • Kaliper Belakang: Single-piston

DETAILS

  • Panjang x Lebar x Tinggi: 2,050 x 960 x 1,195 mm
  • Jarak poros roda: 1,345 mm
  • Jarak ke Tanah: 295 mm
  • Tinggi Tempat Duduk: 865 mm
  • Berat: 119 kg
  • Kapasitas Bensin: 6.9 litres

Baca juga artikel terkait RAGAM DAN HIBURAN atau tulisan lainnya dari Syamsul Dwi Maarif

tirto.id - Otomotif
Kontributor: Syamsul Dwi Maarif
Penulis: Syamsul Dwi Maarif
Editor: Yandri Daniel Damaledo