Indeks Rumah Dinas Dpr

ICW: Pengalihan Rumah Dinas DPR ke Tunjangan Sulitkan Pengawasan
Politik
Sabtu, 12 Okt

ICW: Pengalihan Rumah Dinas DPR ke Tunjangan Sulitkan Pengawasan

Pemberian fasilitas rumah dinas bagi anggota DPR harus dilihat dari esensi awalnya, yaitu untuk menunjang kinerja.
Tunjangan Rumah Anggota DPR saat Rakyat Sulit Dapat Hunian Layak
News
Selasa, 8 Okt

Tunjangan Rumah Anggota DPR saat Rakyat Sulit Dapat Hunian Layak

Persoalan tunjangan rumah menandakan DPR sering memulai periode baru dengan kegaduhan terkait fasilitas ketimbang urusan rakyat.
Pimpinan DPR Masih Dapat Rumah Dinas di Widya Chandra & Kuningan
Politik
Senin, 7 Okt

Pimpinan DPR Masih Dapat Rumah Dinas di Widya Chandra & Kuningan

Hanya anggota DPR RI yang tak lagi mendapatkan fasilitas rumah dinas dan diganti dengan tunjangan perumahan.
Minus Rumah Dinas, Tunjangan Anggota DPR Bisa di Atas Rp70 Juta
Politik
Senin, 7 Okt

Minus Rumah Dinas, Tunjangan Anggota DPR Bisa di Atas Rp70 Juta

Sekjen DPR RI Indra Iskandar mengakui rumah dinas anggota DPR RI banyak tikus karena lingkungannya dekat sampah dan kali.
DPR Mengeluh Rumah Dinas Kerap Kemasukan Tikus dan Atap Bocor
Hukum
Senin, 7 Okt

DPR Mengeluh Rumah Dinas Kerap Kemasukan Tikus dan Atap Bocor

Setiap hari pengelola mendapat 15-20 keluhan anggota DPR dalam aplikasi perawatan rumah jabatan Kalibata (Perjaka).
Rumah Dinas DPR di Kalibata Masih Dapat Perawatan & Layak Huni
Sosial budaya
Senin, 7 Okt

Rumah Dinas DPR di Kalibata Masih Dapat Perawatan & Layak Huni

Sebagian rumah dinas DPR di Kalibata terlihat lusuh karena tak ditempati. Tak ada yang rusak berat sehingga masih layak ditempati.
Alasan Anggota DPR Tak Lagi Dapat Rumah Dinas
Hukum
Senin, 7 Okt

Alasan Anggota DPR Tak Lagi Dapat Rumah Dinas

Anggota DPR akan mendapatkan tunjangan perumahan, yang besarannya masih dalam tahap pengkajian.
Tunjangan Perumahan DPR Dinilai Tidak Peka Keadaan Rakyat
Politik
Minggu, 6 Okt

Tunjangan Perumahan DPR Dinilai Tidak Peka Keadaan Rakyat

IPC menilai pemberian tunjangan rumah bulanan DPR dengan alasan rumah dinas tidak layak ditempati adalah bentuk pemborosan.
KPK Periksa Sekjen DPR Soal Vendor dalam Kasus Rumdin DPR RI
Flash news
Kamis, 16 Mei

KPK Periksa Sekjen DPR Soal Vendor dalam Kasus Rumdin DPR RI

Pemeriksaan ini untuk memastikan keuntungan vendor yang diduga terlibat dalam kasus korupsi rumah dinas DPR.
KPK Panggil Sekjen DPR Terkait Dugaan Korupsi Rumah Dinas
Flash news
Rabu, 8 Mei

KPK Panggil Sekjen DPR Terkait Dugaan Korupsi Rumah Dinas

Dalam kasus ini, Indra Iskandar menjadi salah satu yang ruangannya digeledah oleh penyidik KPK dan sejumlah barang bukti pun disita.
KPK Mesti Babat Habis Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Rumdin DPR
Hukum
Jumat, 3 Mei

KPK Mesti Babat Habis Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Rumdin DPR

Meski sejauh ini dugaan masih mengarah pada birokrasi kesekretariatan DPR, namun penyidik harus meneliti kemungkinan keterlibatan anggota dan pimpinan DPR.
Merunut Pengadaan Gorden Baru Rumah Dinas DPR Saat Pandemi COVID
Politik
Selasa, 10 Mei 2022

Merunut Pengadaan Gorden Baru Rumah Dinas DPR Saat Pandemi COVID

Selain menyoroti pergantian gorden yang tidak penting, Boyamin juga melihat adanya kejanggalan dalam proses tender yang tidak transparan.
Kemenkeu Buka Opsi Tukar Rumah Dinas DPR RI Jadi Tunjangan
Ekonomi
Jumat, 20 Agt 2021

Kemenkeu Buka Opsi Tukar Rumah Dinas DPR RI Jadi Tunjangan

Kemenkeu masih mengkaji opsi tetap menyediakan rumah dinas bagi anggota DPR RI atau menggantinya dengan uang tunjangan.
Wasekjen PPP Ingin Wacana Rumdin DPR Diganti Uang Dikaji Ulang
Politik
Jumat, 27 Apr 2018

Wasekjen PPP Ingin Wacana Rumdin DPR Diganti Uang Dikaji Ulang

Achmad Baidowi menyatakan, wacana penggantian rumah dinas DPR dengan uang harus dipertimbangkan sebelum benar-benar direalisasikan.
Roy Suryo Tak Setuju Fasilitas Rumah Dinas DPR Diganti Uang
Sosial budaya
Kamis, 26 Apr 2018

Roy Suryo Tak Setuju Fasilitas Rumah Dinas DPR Diganti Uang


"Saya termasuk Anggota DPR yang setuju dengan pernyataan Mendagri, artinya tidak setuju jika Pemerintah mengganti Rumah Dinas Anggota DPR dengan Uang (sewa) kembali."