Indeks Kebebasan Berpendapat

Saat PSI Mati-matian Dukung Abu Janda Tak Diproses Hukum
Politik
Selasa, 2 Feb 2021

Saat PSI Mati-matian Dukung Abu Janda Tak Diproses Hukum

Kader Partai-partai berharap Abu Janda diproses hukum. Tapi kader PSI lain. Menurutnya Abu Janda tak bersalah.
LBH Pers: Polisi jadi Pelaku Terbanyak Kekerasan Jurnalis pada 2020
Hukum
Selasa, 12 Jan 2021

LBH Pers: Polisi jadi Pelaku Terbanyak Kekerasan Jurnalis pada 2020

LBH Pers mencatat kepolisian menjadi institusi negara yang dominan melakukan kekerasan terhadap jurnalis selama 2020.
Aparat Makin Semena-mena & Indonesia Kurang Demokratis, kata Survei
Politik
Minggu, 25 Okt 2020

Aparat Makin Semena-mena & Indonesia Kurang Demokratis, kata Survei

Mayoritas responden survei Indikator menyatakan Indonesia menjadi kurang demokrasi.
Hoaks UU Cipta Kerja dan Penangkapan Para Pengurus KAMI
Politik
Rabu, 14 Okt 2020

Hoaks UU Cipta Kerja dan Penangkapan Para Pengurus KAMI

Para pentolak organisasi KAMI ditangkapi polisi terkait aksi tolak UU Cipta Kerja. Aktivis menilainya ini adalah pelarangan terhadap kebebasan berekspresi.
Pegiat Literasi Bandung yang Dipolisikan Berdamai dengan Pelapor
Hukum
Kamis, 8 Okt 2020

Pegiat Literasi Bandung yang Dipolisikan Berdamai dengan Pelapor

Didin Tulus dan Taufik Faturohman selaku pelapor sepakat berdamai setelah polisi melakukan mediasi selama dua jam pada Rabu (7/10).
Pegiat Literasi Bandung: Berawal dari Curhatan Berujung Dipolisikan
Hukum
Sabtu, 26 Sept 2020

Pegiat Literasi Bandung: Berawal dari Curhatan Berujung Dipolisikan

Didin Tulis dilaporkan polisi menggunakan UU ITE hanya karena menumpahkan curahan hatinya di media sosial. Seseorang, entah kenapa, tersinggung.
Jokowi Sebut Ruang Ekspresi Dibajak Orang yang Merasa Paling Benar
Politik
Jumat, 18 Sept 2020

Jokowi Sebut Ruang Ekspresi Dibajak Orang yang Merasa Paling Benar

Jokowi sebut ruang kebebasan itu justru sering dibajak untuk mengklaim dirinya paling benar dan yang lain dipersalahkan.
GUSDURian Bela Ismail Ahmad: Polisi Gagal Paham Watak Humoris Warga
Sosial budaya
Kamis, 18 Jun 2020

GUSDURian Bela Ismail Ahmad: Polisi Gagal Paham Watak Humoris Warga

GUSDURian mengecam perlakuan polisi yang menangkap Ismail Ahmad terkait guyonan Gus Dur mengenai "tiga polisi jujur."
Polisi Sebut Netizen yang Unggah Guyonan Gus Dur 'Cuma Iseng'
Hukum
Rabu, 17 Jun 2020

Polisi Sebut Netizen yang Unggah Guyonan Gus Dur 'Cuma Iseng'

Berdasar pemeriksaan, polisi sebut motif Ismail mengunggah guyonan Gus Dur hanya iseng saja dan suka mengutip pernyataan tokoh.
Polisi Ciduk Warganet Usai Unggah Guyonan Gus Dur soal Hoegeng
Hukum
Rabu, 17 Jun 2020

Polisi Ciduk Warganet Usai Unggah Guyonan Gus Dur soal Hoegeng

Unggahan Facebook warganet picu penangkapan: "Hanya ada tiga polisi jujur di Indonesia: patung polisi, polisi tidur, dan Jenderal Hoegeng."
Indonesia Memasuki Era Otoriter Gaya Baru?
Politik
Rabu, 17 Jun 2020

Indonesia Memasuki Era Otoriter Gaya Baru?

Dari berbagai indikator, pemerintahan Jokowi memang mengarah ke otoritarianisme, kata akademisi.
Di Balik Sanksi DO Mahasiswa Unkhair: Dilarang Kritis Soal Papua
Hukum
Jumat, 3 Jan 2020

Di Balik Sanksi DO Mahasiswa Unkhair: Dilarang Kritis Soal Papua

Empat mahasiswa Unkhair Ternate dikenai sanksi drop out (DO) akibat mengikuti aksi demo terkait isu Papua. Apakah ini bentuk dari pembungkaman dan pelecehan atas hak berpendapat?
Hoaks Kian Marak, tapi Kebebasan Berpendapat Lemah di Indonesia
Politik
Rabu, 11 Des 2019

Hoaks Kian Marak, tapi Kebebasan Berpendapat Lemah di Indonesia

Penyebar hoaks selalu menggunakan dalih kebebasan berpendapat. Ironisnya, kebebasan berpendapat kian lemah di tengah menjamurnya hoaks.
Lokataru Sebut Ruang Ekspresi Publik di Era Jokowi Menyempit
Politik
Senin, 28 Okt 2019

Lokataru Sebut Ruang Ekspresi Publik di Era Jokowi Menyempit

Lembaga swadaya masyarakat yang fokus di bidang hukum dan hak asasi manusia, Lokataru Foundation menilai Indonesia di era pemerintahan Presiden Joko Widodo mengalami penyempitan ruang ekspresi publik (shrinking space).
YLBHI: 67 Kasus Pelanggaran Kebebasan Berpendapat Dilakukan Polisi
Hukum
Minggu, 27 Okt 2019

YLBHI: 67 Kasus Pelanggaran Kebebasan Berpendapat Dilakukan Polisi

Aparat hingga institusi pendidikan terlibat pelanggaran kebebasan berekspresi ke sejumlah pendemo selama 2019.
Sel Surya Anta di Mako Brimob: Bekas ISIS & Disetel Lagu Kebangsaan
Hukum
Kamis, 5 Sept 2019

Sel Surya Anta di Mako Brimob: Bekas ISIS & Disetel Lagu Kebangsaan

Surya Anta dan ke-5 rekan Papua ditetapkan tersangka oleh Polda Metro Jaya dengan pasal "makar" karena mengibarkan bendera Bintang Kejora.
Veronica Koman Tersangka, Amnesty: Bentuk Kriminalisasi Berpendapat
Hukum
Rabu, 4 Sept 2019

Veronica Koman Tersangka, Amnesty: Bentuk Kriminalisasi Berpendapat

Penetapan tersangka Veronica Koman menunjukkan pemerintah dan aparat negara tidak paham menyelesaikan akar permasalahan Papua yang sudah berlangsung lebih dari dua minggu ini.
Fadli Zon Sebut Penangkapan Eggi Sudjana Rusak Demokrasi Indonesia
Politik
Selasa, 14 Mei 2019

Fadli Zon Sebut Penangkapan Eggi Sudjana Rusak Demokrasi Indonesia

Fadli Zon menyatakan penangkapan Eggi Sudjana karena kasus dugaan makar telah merusak demokrasi di Indonesia. 
Amnesty Desak Jokowi Batalkan Pembentukan Tim Pengawas Ucapan Tokoh
Politik
Kamis, 9 Mei 2019

Amnesty Desak Jokowi Batalkan Pembentukan Tim Pengawas Ucapan Tokoh

Amnesty Internasional Indonesia menilai tim pengawas ucapan tokoh bisa membuat pemerintah menjadi anti-kritik dan melanggar hak kebebasan berpendapat. 
Pasal Kebebasan Berpendapat Harus Dipisah dari UU ITE
Hukum
Rabu, 20 Mar 2019

Pasal Kebebasan Berpendapat Harus Dipisah dari UU ITE

Ahli tata negara meminta semua fraksi di DPR RI, khususnya di Komisi I, untuk segera merevisi UU ITE 2008 agar tak lagi menjerat banyak korban.