Indeks Kasus Kekerasan Seksual

Hukum
Selasa, 11 Nov

Tersangka Chiko Pembuat Konten AI Cabul Terancam 12 Tahun Bui

Chiko Radityatama Agung Putra jadi tersangka kasus pornografi digital usai memanipulasi wajah korban pakai teknologi akal imitasi (AI).
Hukum
Rabu, 5 Nov

Priguna Terdakwa Kasus KS di RSHS Bandung Divonis 11 Tahun Bui

Priguna juga didenda Rp100 juta dan dihukum membayar restitusi senilai Rp137.879.000 pada tiga korban.
Hukum
Selasa, 4 Nov

Rektor UNM Karta Jayadi Dinonaktifkan Sementara Gegara Kasus KS

Kemendiktisaintek beri waktu Karta Jayadi 1 bulan untuk klarifikasi soal dugaan pelanggaran disiplin dalam kasus kekerasan seksual.
Hukum
Jumat, 31 Okt

Eks Aktivis LPAI Diduga Lakukan Pelecehan Seksual di Semarang

Kasus pelecehan dilaporkan sejak November 2022, hingga akhir Oktober 2025 statusnya masih tahap penyelidikan.
Hukum
Selasa, 28 Okt

Guru TPA yang Cabuli 16 Santri di Makassar Divonis 11 Tahun Bui

Majelis Hakim Pengadilan Negeri Makassar juga menjatuhkan denda sebesar Rp1 miliar pada SD.
Perspektif
Rabu, 24 Sept

Kurikulum Pendidikan Seksual Cegah Pelecehan Seksual pada Anak

Agar terhindar dari kekerasan seksual, anak-anak harus diajarkan bahwa tubuh mereka bernilai, suara mereka bermakna, dan hak mereka tidak bisa ditawar.
Hukum
Kamis, 11 Sept

Sidang Praperadilan Kasus KS ke Anak PMI di Pontianak Ricuh

Keluarga AR emosi usai Hakim Tunggal A Nisa Sukma Amelia membacakan putusan yang menolak permohonan praperadilan.
Hukum
Selasa, 26 Agt

Sebelum Disomasi, Dosen Korban KS Rektor UNM Sudah Lapor Polda

QD melaporkan Karta Jayadi ke Mapolda Sulsel, pada Jumat (22/8/2025). Dia juga membawa 28 lembar kutipan pesan dari Rektor UNM.
Hukum
Jumat, 15 Agt

Guru PNS Pelaku Pelecehan Seksual di Tangerang Dinonaktifkan

SY sudah dilaporkan ke polisi. Disdik Tangsel kawal proses hukum terhadap pelaku kekerasan kekerasan seksual.
Hukum
Selasa, 12 Agt

Pelaku Kekerasan Seksual ke Anak PMI di Pontianak jadi Tersangka

Sempat terabaikan setahun, kasus baru ditangani usai ibu korban yang merupakan pekerja migran kirim surat pada Presiden Prabowo Subianto.
Hukum
Kamis, 7 Agt

Seorang Pria di Lampung yang Sodomi Anak Bawah Umur Ditangkap

Pelaku pakai modus ajak korban makan bakso setiap Jumat setelah salat. Lalu korban dibawa ke musala yang sepi untuk dicabuli.
Hukum
Selasa, 29 Juli

Satgas PPK Temukan Bukti Guru Besar Unsoed Lecehkan Mahasiswi

Korban diiming-imingi penelitian atau riset kolaboratif, korban kemudian diajak melakukan perjalanan secara empat mata.
Hukum
Jumat, 27 Jun

Polres Bekasi Tangkap Badut Pelaku Kekerasan Seksual pada Anak

Profesi badut ini yang menjadi siasat pelaku untuk mendekati calon korban sebelum melancarkan aksinya.
News Plus
Jumat, 13 Jun

Kasus Pencabulan Anak di Bekasi: Perlu Pendekatan Komprehensif

Anak pelaku dan korban kekerasan seksual butuh perlindungan menyeluruh, bukan stigma, agar pemulihan dan keadilan benar-benar tercapai.
Hukum
Rabu, 11 Jun

Kemen PPPA Kawal Kasus Anak Sodomi Anak di Kota Bekasi

Kemen PPPA menyatakan akan mengawal penanganan kasus kekerasan seksual yang terjadi di Kota Bekasi, Jawa Barat.
Hukum
Kamis, 22 Mei

DPR Cecar Polda NTT soal Dugaan Narkoba Jerat Eks Kapolres Ngada

Polda NTT mengaku tidak menemukan indikasi keterlibatan narkoba saat menangani eks Kapolres Ngada, AKBP Fajar.
Hukum
Kamis, 22 Mei

Lebaran, Dalih Polda NTT Lambat Tangani Kasus Eks Kapolres Ngada

Berkas perkara sempat bolak-balik antara Polda NTT dengan Kejati NTT hingga dinyatakan lengkap pada Rabu (21/5/2025).
Hukum
Senin, 12 Mei

Pelaku Pemerkosaan Remaja di Sulsel Ditangkap usai 4 Tahun Buron

Pria berinisial M (28) akhirnya ditangkap Unit Resmob Polres Gowa usai memperkos remaja putri berusia 14 tahun berinisial AA pada 2021.
Hukum
Rabu, 7 Mei

Polda Bali Tangkap Tersangka Kekerasan Seksual di Denpasar

Salah satu terduga pelaku masih berstatus anak-anak dan kini mendapat penanganan khusus secara terpisah.
Hukum
Selasa, 15 Apr

Sahroni Minta Dokter Kandungan Pelaku Pelecehan Cepat Ditangkap

Sahroni meminta Kapolri ganti Kapolres Garut bila tak gerak cepat menangkap dokter pelaku pelecehan seksual.