Warga dan tokoh lintas agama menggelar acara doa perdamaian dalam rangka mengenang tragedi Bom Bali yang terjadi 20 tahun silam, di Tugu Peringatan Bom Bali, Kabupaten Badung, Kuta, Rabu 12 Oktober 2022.
Pasca tragedi Bom Bali yang menghilangkan nyawa, harta benda dan meninggalkan dampak traumatik tersebut, semua menyadari bahwa situasi keamanan adalah sesuatu yang harus dibangun bersama.
Kejadian 20 Oktober 2002 silam itu disebut sebagai tragedi yang mengerikan bagi Indonesia dan dunia internasional, maka dari itu pencegahan dan pemberantasan terorisme menjadi agenda serius bagi pemerintah Indonesia.
Sekarang Bali menjadi daerah tujuan wisata yang sudah ditopang oleh sumber daya manusia serta sarana dan prasarana yang memadai untuk menjaga keamanan daerah, krama Bali, serta keamanan pariwisata.
seluruh komponen pemerintah, aparat hukum dan desa adat bersinergi menjaga keamanan dan ketertiban di Bali, apalagi sebentar lagi Pulau Dewata akan didatangi pimpinan tertinggi negara G20.
ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Pasca tragedi Bom Bali yang menghilangkan nyawa, harta benda dan meninggalkan dampak traumatik tersebut, semua menyadari bahwa situasi keamanan adalah sesuatu yang harus dibangun bersama.
Kejadian 20 Oktober 2002 silam itu disebut sebagai tragedi yang mengerikan bagi Indonesia dan dunia internasional, maka dari itu pencegahan dan pemberantasan terorisme menjadi agenda serius bagi pemerintah Indonesia.
Sekarang Bali menjadi daerah tujuan wisata yang sudah ditopang oleh sumber daya manusia serta sarana dan prasarana yang memadai untuk menjaga keamanan daerah, krama Bali, serta keamanan pariwisata.
seluruh komponen pemerintah, aparat hukum dan desa adat bersinergi menjaga keamanan dan ketertiban di Bali, apalagi sebentar lagi Pulau Dewata akan didatangi pimpinan tertinggi negara G20.
ANTARA FOTO/Nova Wahyudi