Awalnya Tim Bareskrim berniat merilis hasil investigasi hari ini, tapi ditunda lantaran masih menganalisis penyebab blackout secara komprehensif dan berdasarkan fakta lapangan.
IESR mengatakan yang saat ini mendesak untuk dilakukan adalah investigasi secara menyeluruh pada aspek teknis-non teknis sampai faktor Sumber Daya Manusia (SDM).
Dirjen Ketenagalistrikan Kementerian ESDM, mengatakan dugaan tinggi pohon melebihi Sutet yang mengakibatkan listrik mati, sudah diatur oleh pemerintah. Bila melebihi batas ketinggian sembilan meter maka pohon harus dipotong.
Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan keingingan berbagai pihak agar pemerintah segera menentukan Direktur Utama definitif PT PLN belum dapat dilaksanakan. Sebab ada arahan Joko Widodo agar tidak membuat keputusan strategis hingga Oktober 2019.
Presiden Jokowi dinilai perlu menegur Menteri BUMN Rini Soemarno karena kejadian ini melibatkan ketidakjelasan kepemimpinan di PLN yang diisi oleh plt dirut, bahkan terus berganti sampai tiga kali.
Dedi Prasetyo mengatakan kerusakan diduga sementara karena pohon yang ketinggiannya melebihi batas right of way (ROW) 8,5. Sehingga mengakibatkan flash atau lompatan listrik.