Indeks Jual Beli Jabatan

Politik
Rabu, 22 Okt

Bantah Purbaya, Bupati Sebut Tak Ada Jual-Beli Jabatan di Bekasi

Ade menegaskan, Pemkab Bekasi berkomitmen untuk melakukan pengisian, rotasi maupun mutasi jabatan dengan proses sesuai ketentuan perundang-undangan.
Hukum
Kamis, 21 Des 2023

Merunut Kasus Gubernur Abdul Gani Kasuba yang Ditangkap KPK

Selain suap proyek infrastruktur, KPK temukan indikasi penerimaan setoran dari para ASN kepada Abdul Gani Kasuba dalam lelang jabatan.
Politik
Senin, 29 Mei 2023

DPR Ungkap Rekrutmen KPU-Bawaslu di Daerah Transaksional

DPR mendapat laporan dugaan praktik transaksional dalam rekrutmen anggota KPU dan Bawaslu di daerah. Dewan akan menindak tegas hal itu apabila terbukti.
Ekonomi
Senin, 2 Jan 2023

Erick Thohir Terapkan Blacklist Antisipasi Jual Beli Jabatan

Erick Thohir, telah menyiapkan sebuah solusi untuk antisipasi adanya jual beli jabatan yaitu dengan pembuatan daftar hitam atau blacklist.
Hukum
Kamis, 8 Des 2022

KPK Tahan Bupati Bangkalan Terkait Kasus Suap Jual Beli Jabatan

KPK menahan Bupati Bangkalan, R Abdul Latif Amin dan lima tersangka lainnya terkait kasus dugaan suap jual beli jabatan di Pemkab Bangkalan, Jawa Timur.
Hukum
Senin, 15 Agt 2022

Usut Kasus Suap Bupati Pemalang, KPK Geledah 2 Lokasi di Jaksel

Bukti yang ditemukan penyidik akan dianalisis dan dilengkapi dalam berkas perkara.
Hukum
Senin, 15 Agt 2022

IPW Minta KPK Dalami Dugaan Pemerasan oleh Bupati Pemalang

Sugeng mendesak KPK mendalami dugaan instruksi pembelian beras yang dikeluarkan Bupati Pemalang. IPW curiga hal tersebut untuk melancarkan bisnis keluarga.
Hukum
Jumat, 12 Agt 2022

Ganjar soal OTT Bupati Pemalang: Sudah Diingatkan tapi Ngeyel

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo langsung ke Pemalang usai sang bupati ditangkap KPK.
Hukum
Rabu, 4 Des 2019

Kasus Suap, Eks Menag Lukman: Saya Laksanakan Rekomendasi KSAN

Lukman memerintahkan staf ahlinya untuk melakukan kajian hukum terhadap surat rekomendasi KASN
Hukum
Rabu, 4 Des 2019

Eks Menag Lukman Hakim Beberkan Alasan Haris Tetap Lolos Seleksi

Lukman Hakim Saifuddin memberikan kesaksian dalam sidang terdakwa Romahurmuziy, di Pengadilan Tipikor Jakarta.
Hukum
Jumat, 15 Nov 2019

Eks Menag Lukman Hakim Saifuddin Diperiksa KPK Terkait Suap

Lukman Hakim Saifuddin datang ke KPK tanpa ada penjadwalan pada pukul 12.30 WIB setelah Salat Jumat.
Hukum
Senin, 23 Sept 2019

Romahurmuziy Mengaku Terima Rp250 Juta, tapi Sudah Dikembalikan

Romy mengaku dapat duit, tapi sudah dia kembalikan. Dia menerima uang karena merasa sungkan terhadap pemberi.
Hukum
Senin, 23 Sept 2019

Romahurmuziy Klaim Tidak Bisa Atur Proses Pemilihan Pejabat Kemenag

Romahurmuziy mengklaim tidak bisa mengatur posisi jabatan di Kementerian Agama karena tidak berwenang secara formil dan operasional
Hukum
Jumat, 16 Agt 2019

Eks Ketum PPP Romy Dilimpahkan ke Pengadilan 4 September

Pelimpahan perkara Mantan Ketua Umum PPP, Romahurmuziy dalam kasus suap jual beli batan di Kemenag dari penyidik KPK ke pengadilan dijadwalkan 4 September 2019.
Hukum
Senin, 29 Juli 2019

KPK Periksa 11 Pejabat Terkait Jual Beli Jabatan di Kudus

11 pejabat diperiksa KPK untuk mengonfirmasi dokumen yang ditemukan penyidik di ruang kerja Bupati Kudus.
Hukum
Senin, 29 Juli 2019

Geledah Kantor Bupati Kudus, KPK Fokuskan Soal Mutasi Jabatan

KPK melakukan penggeledahan di kantor Bupati Kudus yang ditempati Muhammad Tamzil sebelumnya. Penggeledahan dilakukan sejak Minggu (25/7/2019).
Hukum
Minggu, 28 Juli 2019

KPK Geledah Lagi Kantor Bupati Kudus dan Staf Khusus

Sejumlah penyidik KPK kembali menggeledah ruang kerja Bupati Kudus, ruang Staf Khusus, dan ruang kerja pejabat lainnya. 
Hukum
Jumat, 26 Juli 2019

Bupati Kudus Tamzil Ditangkap KPK Terkait Jual Beli Jabatan

Bupati Kudus, M Tamzil, ditangkap KPK dalam operasi tangkap tangan, Jumat (26/7/2019).
Hukum
Rabu, 17 Juli 2019

Kepala Kemenag Gresik Muafaq Wirahadi Dituntut 2 Tahun Penjara

Muafaq Wirahadi dituntut dengan hukuman dua tahun penjara dan denda Rp150 juta. 
Hukum
Rabu, 10 Juli 2019

Kasus Suap Jabatan: Muafaq Akui Berikan Rp50 Juta ke Romahurmuziy

Muafaq Wirahadi mengaku telah memberikan uang Rp50 juta kepada Romahurmuziy.