Indeks Demonstrasi

News Plus
Kamis, 4 Sept

Demo Palsu Sebagai Strategi Pecah Belah Gerakan Sipil

Poster dan seruan demo mencurigakan marak beredar. Analis menilai ini strategi pecah belah yang membuat gerakan sipil sulit solid.
Ekonomi
Rabu, 3 Sept

Ekonom UI Nilai Massa Perusuh Bayaran Adalah Imbas Kemiskinan

Vid menilai kondisi ekonomi masyarakat yang sulit membuat sebagian orang mudah tergoda dengan imbalan uang untuk melakukan tindakan anarkistis.
Ekonomi
Rabu, 3 Sept

Celios Rilis 8 Tuntutan Reset Ekonomi RI, No 1 Copot Sri Mulyani

Menurut Celios, kedelapan tuntutan ini harus segera dijalankan pemerintah untuk mengakhiri gelombang protes.
Hukum
Rabu, 3 Sept

11 Orang Jadi Tersangka Pembakaran DPRD Makassar & Sulsel

Ke-11 tersangka tidak hanya melakukan pembakaran, tetapi juga penjarahan kantor DPRD Kota Makassar dan DPRD Sulawesi Selatan.
Umum
Rabu, 3 Sept

Daftar Akun Medsos & Admin Tersangka Polisi, Apa Tuduhannya?

Polda Metro Jaya menetapkan enam tersangka, termasuk Delpedro Marhaen. Berikut daftar tersangka sebagai admin media sosial beserta tuduhannya.
Hukum
Rabu, 3 Sept

Polisi Tangkap 205 Orang saat Aksi Demo 30-31 Agustus di Jakarta

Dari 205 orang, 25 di antaranya sudah ditetapkan sebagai tersangka perusakan fasilitas umum saat demo 30-31 Agustus 2025.
Rabu, 3 Sept

Profil Andovi-Jovial & Peran di 17+8 Tuntutan Rakyat

Andovi dan Jovial ikut menyusun 17+8 Tuntutan Rakyat yang viral di media sosial. Intip isi tuntutannya di bawah.
News
Rabu, 3 Sept

Lagu Lama Usai Demonstrasi: Serangan Siber & Penangkapan Aktivis

Penangkapan aktivis dalam waktu berdekatan dengan aksi-aksi demonstrasi di berbagai daerah menunjukkan pola upaya sistematis membungkam suara kritis publik.
Edukasi dan Agama
Rabu, 3 Sept

Apakah Gelar Demo Harus Izin Polisi Atau Cukup Pemberitahuan?

Apakah demo harus izin polisi atau cukup pemberitahuan? Simak dasar hukum unjuk rasa, prosedur, dan peran polisi menurut UU No. 9 Tahun 1998.
Edukasi dan Agama
Rabu, 3 Sept

PBB Curigai Pelanggaran HAM di Indonesia, Apakah Terkait Demo?

PBB menyoroti adanya dugaan pelanggaran HAM di tengah aksi demonstrasi di Indonesia. Benarkah ada pelanggaran HAM dan bagaimana respons pemerintah?
Sosial Budaya
Rabu, 3 Sept

Pramono Tegaskan Tak Akan Cabut KJP & KJMU Pelajar DKI Ikut Demo

Keputusan Pramono ini meluruskan pernyataan Kadisdik DKI Jakarta yang mengatakan akan mencabut KJP dan KJMU bagi pelajar yang ikut demonstrasi.
Umum
Rabu, 3 Sept

Info Demo Hari Ini yang Dibatalkan & di Kota Mana Saja?

Demo 3 September 2025 di Surabaya ditunda, sementara di Depok resmi dibatalkan. Berikut ini penjelasannya.
Hukum
Rabu, 3 Sept

Polisi Klaim Ada Pihak Janjikan Rp200 Ribu ke Pelajar Ikut Demo

Polisi menyebut iming-iming imbalan itu juga diberikan kepada orang dewasa yang mau berkontribusi mengikuti aksi demonstrasi.
Politik
Rabu, 3 Sept

Pigai Bingung Merespons Pernyataan Prabowo soal Demo Harus Izin

Menteri HAM, Natalius Pigai, mengaku belum membaca berita soal pernyataan Prabowo bahwa demo harus berizin dan selesai pukul 18.00.
Sosial Budaya
Rabu, 3 Sept

344 Akademisi Tolak Darurat Militer hingga Penyesatan Sejarah

Aliansi Akademisi menolak pemberlakuan darurat militer atau sipil atas kondisi saat ini.
Umum
Rabu, 3 Sept

Aksi Nirkekerasan Lebih Efektif, tapi di Indonesia Kerap Dibajak

Gerakan nirkekerasan punya kans berhasil dua kali lipat dibanding perlawanan bersenjata. Namun ada 4 syarat utama yang saling terkait dan harus dipenuhi. 
Ekonomi
Selasa, 2 Sept

AAUI Ramal Permintaan Asuransi Kerusuhan Naik Imbas Demo Ricuh

Prediksi ini berdasarkan pola serupa yang terjadi pascakerusuhan 1998, di mana terjadi peningkatan permintaan asuransi.
Decode
Selasa, 2 Sept

Buzzer, Influencer, dan Orkestrasi Narasi Demo Agustus 2025

Jumlah pengikut influencer yang besar, narasi dari pihak tertentu bisa menjangkau lebih banyak orang dan berpotensi menutup narasi organik dari masyarakat.
Ekonomi
Selasa, 2 Sept

DPR Bisa Klaim Gedung-Pagar Rusak Imbas Huru-Hara ke Asuransi

Klaim untuk fasilitas umum ini bergantung pada kepemilikan polis asuransinya.
Periksa Fakta
Selasa, 2 Sept

Tidak Benar Video Ricuh di Kalimalang, Bekasi

Video di media sosial adalah kejadian di DPRD Kota Makassar, pada Jumat (29/8/2025). Tidak ada kaitannya dengan aksi massa di Bekasi, dua hari setelahnya.