Indeks Bp Batam
PN Batam Tolak Praperadilan 30 Tersangka Kasus Kericuhan Rempang
Penolakan disampaikan dalam sidang di tiga ruangan PN Batam dengan masing-masing hakim tunggal, yakni Yudith Wirawan, Edi Sameaputty, dan Sapri Tarigan.
Soal Kasus Rempang, DPR: BP Batam Mirip VOC
Apa bedanya BP Batam dengan VOC yang hanya mengukur garis panjang ini, lalu diduduki itu dianggap wilayahnya.
Bahlil: Perlu Ada Tim Analis Masalah Investasi di BP Batam
Bahlil Lahadalia meminta kepada DPR agar ada tim analis untuk menyelesaikan konflik berulang di Badan Pengusahaan Batam (BP Batam).
BP Batam Klaim Data Warga Rempang Mau Direlokasi Sesuai Fakta
BP Batam mengklaim 300 KK warga Rempang yang diragukan Ombudsman dapat dipertanggungjawabkan karena melalui pendataan dan sosialisasi di lapangan.
Ombudsman Ungkap BP Batam Belum Kantongi Sertifikat HPL Rempang
Hak pengelolaan yang dimohonkan pihak BP Batam belum diterbitkan dengan alasan lahan yang dimohon belum clean and clear.
Mengulik Nilai Investasi Proyek Rempang yang Ditolak Warga
Nilai investasi dari pengembangan kawasan Rempang diklaim akan mencapai ratusan triliun dan membuka lapangan kerja secara luas.
Kapolri Tambah Kekuatan di Batam meski Jokowi Minta Persuasif
Kapolri mengklaim anak buahnya yang terlibat bentrok dengan warga Pulau Rempang di depan kantor BP Batam dalam posisi bertahan.
Pemerintah Didesak Setop PSN Rempang Eco City dan Bebaskan Warga
Solidaritas Nasional untuk Rempang mendesak kepolisian membebaskan puluhan warga yang berdemonstrasi pada 7 dan 11 September 2023.
Polisi Tetapkan 34 Tersangka Kericuhan di Kantor BP Batam
Polresta Balerang menetapkan 34 tersangka kericuhan saat demonstrasi menolak pembangunan Rempang Eco City di depan kantor BP Batam, Kepulauan Riau.
Muhadjir: Investasi Disambut, Aspirasi Warga Rempang Diakomodasi
Menko PMK Muhadjir Effendy menyebut investasi di Pulau Rempabf harus tetap jalan dengan selaras mengakomodasi aspirasi masyarakat.
BP Batam Siapkan Proyek Relokasi untuk Warga Pulau Rempang
BP Batam mengklaim proyek relokasi ini mencakup pembangunan rumah, fasilitas pendidikan, rumah ibadah, lapangan bola, dermaga, dan infrastruktur jalan.
7 Tersangka Bentrok di Pulau Rempang dapat Penangguhan Penahanan
Wali Kota Batam Muhammad Rudi menjadi penjamin terhadap tujuh warga Pulau Rempang yang menjadi tersangka bentrokan.
Nestapa Warga Pulau Rempang: Menolak Digusur & Kena Gas Air Mata
Leon sebut masyarakat adat Pulau Rempang itu manusia, bukan hewan yang harus diusir secara paksa. Mereka juga bayar pajak.
Respons Kapolri soal Bentrokan Warga Pulau Rempang dengan Aparat
Listyo Sigit Prabowo mengklaim bentrokan terjadi karena sekelompok masyarakat menolak rencana pengembangan Rempang Eco City di lahan 7.572 hektare.
Duduk Perkara Bentrok Warga Rempang dengan Petugas Gabungan
Keributan dipicu karena warga belum setuju dengan adanya pengembangan kawasan Rempang yang merupakan kampung adat masyarakat Melayu.
Intimidasi Jurnalis Batam saat Kunker Menhub, Kemenhub Minta Maaf
Seorang jurnalis diintimidasi pengawal Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi, saat melakukan kunjungan kerja di Batam.
Babak Baru Pungli di Pelabuhan Batam: Ubah Aturan, Polisi Bertindak
Melambungnya berbagai temuan kasus pungli di Pelabuhan Batam, membuat BP Batam mengubah aturan dan berjanji copot pejabat yang tak kompeten.
Hak Jawab BP Batam terhadap Pemberitaan Tirto: Pungli di Pelabuhan
BUP Batam berjanji akan memberikan sanksi tegas atas setiap pelanggaran aturan main pandu tunda yang telah ditetapkan.
Pemkot Batam Siapkan Isolasi Mandiri VIP untuk Masyarakat Mampu
Tempat isolasi mandiri VIP ini disiapkan bagi ekspatriat atau masyarakat yang tak mau dirawat di RSKI COVID-19 Pulau Galang.
Akibat RS Galang Penuh, Rusun BP Batam Mulai Tampung Pasien Corona
Pemkot Batam memfungsikan Rusun BP Batam sebagai lokasi karantina warga positif COVID-19 tanpa gejala.