tirto.id - Nowela Elisabeth Auparay, Farrah Alfy Nabila, dan Epo D’Fenomeno berkolaborasi dalam lagu "The Spirit of Papua". Setelah meraih trending ke-9, saat ini musik videonya telah meraih trending ke-4 di Youtube.
Musik video lagu "The Spirit of Papua" juga memperoleh banyak komentar positif dari para penonton. Meski baru diunggah pada Jum'at (1/10/21), jumlah penontonnya sudah sebanyak 2.312.008 hingga hari Senin (4/10/2021).
Lirik lagu "The Spirit of Papua" adalah aransemen dari gabungan lagu daerah Papua, seperti "Apuse" dan "Sajojo". Melalui Instagram resminya, sang Director Awwalur Rizqi Al-firori menyatakan bahwa, "Setidaknya, karya ini akan menjadi tombak identitas bahwa Papua adalah saudara saya seutuhnya. Mutlak sebagai kami, Bangsa Indonesia yang merdeka berbudaya."
Lirik lagu "The Spirit of Papua" – Alffy Rev Feat. Nowela Idol
O Shen
You yeidu etaweri
Etaweri to NU we ebabanai
Arafabye aswarakwar
Arafabye aswarakwar
Arafabye aswarakwar
Sajojo sajojo
Yumanamko misa papara samuna muna-muna keke
Samuna muna-muna keke
Kuserai, kusaserai, rai-rai-rai-rai
Kuserai, kusaserai, rai-rai-rai-rai
Inamgo mikim ye
Kia sore, kiasa sore, ye-ye
Inamgo mikim ye
Kia sore, kiasa sore, ye-ye
Yeah, mari bangkit dari masa lalu men
Beri warna baru lagi dalam frame
Bikin lagi goals seperti games
Microphone teriakan chans
We are the king, for the land
To one day
One side
One feel and
One pride
Young people
One way
One spirit
One nation
Singa tak tidur seharian penuh
Bangun dan hasilkan lagi banyak peluh
Jadilah juara tanpa banyak keluh
Kita semua adalah juara baru
Faido ma, maido fa
Faido ma, maido fa
Bila dong tanya, ko sapa, darmana
kastau tong ini papua
Kalo dong, kasi dong punya
Kastunjuk lagi tong punya
Domberai bomberai saireri lapago mepago
Apuse kokondao
Yarabe soren doreri
Wuf lenso bani nema baki pase
Arafabye aswarakwar
Arafabye aswarakwar
O syen
O syen yau yeidu etaweri, etaweri
Etaweri to nu we ebabanai
Etaweri to nu papua
Daftar nama di balik lagu "The Spirit of Papua"
Berikut beberapa nama di balik lagu "The Spirit of Papua".
- Director : Alffy Rev
- Producer : Alffy Rev
- Vocalist : Nowela Elisabeth Auparay dan Farrah Alfy Nabila
- Rapper : Epo D’Fenomeno
- Voice Over : Nowela Elisabeth Auparay
- Backing Vocal : Valliant, Abeng Sangsoot, Septyan Dwi, Padhrepio, dan Syendi Pranata
- Script Writer : Linka Angelia
- 1st. Asst. Director : Gede Mahesa dan Tazar Prakoso
- 2nd. Asst. Director : Linka Angelia dan Reksa Puri Pebia
- DOP : Gede Mahesa
Penulis: Ega Krisnawati
Editor: Yulaika Ramadhani