Indeks Perundungan

Sosial Budaya
4 jam lalu

Puan Nilai Pendidikan Indonesia Sudah Alami Darurat Bullying

Puan Maharani menilai kasus perundungan di sekolah Indonesia sudah darurat karena kerap terjadi secara beruntun.
Hukum
Senin, 17 Nov

Kapolda Metro Ajak Siswa Jadi Polisi Sekolah Cegah Perundungan

Asep menegaskan generasi muda harus memiliki keterampilan, pemahaman yang cukup, dan kepekaan terhadap keamanan lingkungan sekolah.
Sosial Budaya
Minggu, 16 Nov

Mendikdasmen Akan Dalami Dugaan Bullying di SMPN 19 Tangsel

Mendikdasmen Abdul Mu’ti mengaku belum mendengar kabar tersebut dan akan mencari tahu terlebih dahulu.
Aktual Dan Tren
Jumat, 7 Nov

Siapa Terduga Pelaku Ledakan di SMA 72 Jakarta? Ini Kata Polisi

Simak penjelasan polisi terkait terduga pelaku ledakan di SMAN 72 Jakarta pada Jumat (7/11/2025) yang sebabkan puluhan luka-luka.
Olahraga
Jumat, 24 Okt

Erick Thohir: Perundungan Pemain Timnas Jadi Isu Internasional

Erick Thohir menjelaskan akibat kekalahan Indonesia dalam kualifikasi Piala Dunia para pemain Timnas mengalami perundungan di media sosial.
Aktual Dan Tren
Selasa, 21 Okt

Apakah Rekaman CCTV Timothy Anugerah Unud yang Beredar Asli?

Beredar video rekamaman CCTV terkait kematian Timothy Anugerah, lalu bagaimana kebenarannya? Simak pula kabar terbaru kasus dugaan perundungan di Unud.
News Plus
Selasa, 21 Okt

Timothy dan Gagalnya Kampus Mewujudkan Ruang Inklusif

Budaya kekerasan di kampus salah satunya terjadi karena struktur sosial yang menormalisasi dominasi.
Sosial Budaya
Senin, 20 Okt

Komisi X Minta Unud Beri Sanksi Setimpal Pelaku Dugaan Bullying

Komisi X akan membahas topik perundungan di perguruan tinggi ini untuk memastikan langkah-langkah Kemendiktisaintek dalam menangani kasus perundungan.
Sosial Budaya
Senin, 13 Okt

Kasus Perundungan Angga, DPR Minta Sekolah Diberi Sanksi Tegas

Ia menuntut agar kepala sekolah juga dimintai pertanggungjawaban atas kematian siswa dari SMPN 1 Geyer, Grobogan, Jawa Tengah, Angga Bagus Perwira.
Umum
Selasa, 7 Okt

Kumpulan Kata-kata Stop Bullying untuk Poster, Singkat, Mengena

Anda bingung membuat kata-kata stop bullying untuk poster yang singkat dan mengena? Simak kumpulan kata-kata stop bullying berikut yang dijamin efektif.
News Plus
Jumat, 26 Sept

Mengapa Budaya Kekerasan di Kampus Selalu Berulang?

Ospek kampus kerap jadi ruang reproduksi kekerasan. Pakar sebut trauma, relasi kuasa, dan pembiaran kampus jadi penyebabnya.
Aktual Dan Tren
Jumat, 22 Agt

Kasus Zara Qairina Terbaru: Hasil Dakwaan & Proses Selanjutnya

Perkembangan terbaru kasus Zara Qairina usai sidang dakwaan terhadap tersangka. Simak hasil dakwaan dan proses selanjutnya kasus Zara Qairina.
Aktual Dan Tren
Rabu, 6 Agt

Siapa Pelaku Bullying Zara & Benarkah Anak Pejabat di Malaysia?

Kematian seorang siswi asal Malaysia, Zara Qairina Mahathir, masih menyisakan teka-teki. Termasuk dugaan perundungan dan adanya pelaku bullying.
Aktual dan Tren
Rabu, 6 Agt

Siapa Zara & Kenapa Tagar #justiceforzara dari Malaysia Viral?

Tagar #justiceforzara muncul, terkait kematian siswi 13 tahun, Zara Qairina, diduga korban perundungan. Bagaimana kronologi kematian Zara? Simak laporannya.
Hukum
Jumat, 18 Juli

Disdik Jabar Tangani Kematian Siswa SMA Negeri di Garut

Ada dugaan, siswa SMA Negeri di Garut bunuh diri akibat perundungan atau bullying.
News Plus
Rabu, 4 Jun

Sistem Cegah Kekerasan di Sekolah Masih Lemah

Kasus kematian siswa SD di Riau ungkap lemahnya pencegahan dan penanganan kekerasan di sekolah, meski regulasi dan tim TPPK telah dibentuk.
 
 
 
Hukum
Selasa, 20 Mei

Kasus Perundungan Mahasiswa PPDS Undip Disidang Pekan Depan

Berdasarkan SIPP PN Semarang sidang kasus perundungan mahasiswa PDDS Undip mulai sidang pada Senin (26/5/2025).
Sosial Budaya
Jumat, 16 Mei

Guru Besar FKUI: Framing Dokter Spesialis Mahal Ganggu Kinerja

Bila hal tersebut terus digulirkan akan berdampak pada stigma pendidikan dokter yang menakutkan di publik.
Sosial Budaya
Rabu, 30 Apr

Menkes Ungkap Perundungan di PPDS Lewat Grup WhatsApp Jarkom

Menkes, Budi Gunadi Sadikin, mengungkap adanya temuan terkait bentuk kekerasan dan perundungan di lingkungan PPDS.
Sosial Budaya
Selasa, 29 Apr

Menkes: Kasus PPDS Undip Lebih Parah daripada PPDS Bandung

Menkes menilai kasus perundungan terhadap peserta PPDS Anestesi Undip lebih serius serta lebih parah daripada kasus pelecehan seksual di Unpad.