"Praktik baik kejaksaan-pengadilan dalam memperlakukan JC pada kasus Eliezer perlu menjadi catatan penting untuk perbaikan hukum acara pidana ke depan."
Menurut Yasonna, RUU HAP mampu memberikan kepastian hukum, keadilan bagi semua pihak, terutama dalam menyelesaikan sengketa keperdataan pada subjek hukum.
Perlindungan terhadap saksi, korban, atau bahkan terdakwa ketika memberi pernyataan dalam persidangan telah dijamin KUHP dan KUHAP. Apakah mereka tetap bisa diperkarakan?
Kasus penistaan agama yang menjerat Ahok memasuki babak baru. Perdebatan tak semata soal Ahok bersalah atau tidak, tapi juga: Apakah sidang mesti disiarkan langsung lewat televisi atau tidak.
Gubernur DKI Jakarta non-aktif, Basuki Tjahya Purnama menjadi tersangka. Kendati syarat objektif penahanan terpenuhi, mengapa Mabes Polri tak menahan Ahok?
Kapolri, Tito Karnavian, mengatakan gelar perkara dugaan penistaan agama yang dilakukan Gubernur Basuki Tjahaja Purnama akan dilangsungkan secara terbuka. Ini preseden baru karena biasanya gelar perkara berlangsung tertutup. Benarkah KUHAP melarang gelar perkara digelar terbuka?