Indeks Dpd Ri

Jokowi Puji BPK RI Jadi Auditor Badan Atom Internasional
Hard news
Rabu, 16 Agt 2017

Jokowi Puji BPK RI Jadi Auditor Badan Atom Internasional

Presiden Joko Widodo menyampaikan apresiasi menyusul terpilihnya BPK RI menjadi auditor eksternal bagi Badan Energi Atom Internasional periode 2016-2020.
SBY Tak Hadiri Sidang Tahunan MPR 2017
Hard news
Rabu, 16 Agt 2017

SBY Tak Hadiri Sidang Tahunan MPR 2017

Presiden Indonesia ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono tidak hadir dalam sidang tahunan MPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta pada Rabu (16/8/2017).
Apa Makna Presiden Jokowi Berbusana Adat di Sidang MPR?
Hard news
Rabu, 16 Agt 2017

Apa Makna Presiden Jokowi Berbusana Adat di Sidang MPR?

Untuk pertama kalinya Presiden Jokowi mengenakan baju adat Bugis dan JK mengenakan adat Jawa Tengah saat ahdiri Sidang Tahunan MPR RI. Apa makna di balik penampilannya ini?
Jokowi Kenakan Adat Bugis, JK Berblangkon Hadiri Sidang MPR
Hard news
Rabu, 16 Agt 2017

Jokowi Kenakan Adat Bugis, JK Berblangkon Hadiri Sidang MPR

Presiden Joko Widodo mengenakan pakaian adat Sulawesi Selatan (Bugis) sedangkan Wapres Jusuf Kalla mengenakan pakaian adat Jawa hadiri Sidang Tahunan MPR RI, Rabu (16/8/2017).
Jokowi akan Pidato Kenegaraan di Sidang Tahunan MPR Hari Ini
Hard news
Rabu, 16 Agt 2017

Jokowi akan Pidato Kenegaraan di Sidang Tahunan MPR Hari Ini

Hari ini Presiden Jokowi akan menyampaikan pidato laporan kinerja lembaga negara di depan Sidang Tahunan MPR RI.
Usai Gugatan Hemas Ditolak, Mendagri Minta DPD Tetap Bekerja
Hard news
Sabtu, 10 Jun 2017

Usai Gugatan Hemas Ditolak, Mendagri Minta DPD Tetap Bekerja

Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo berharap seluruh jajaran Dewan Perwakilan Daerah segera bekerja tanpa terus berkutat pada polemik legalitas pimpinan lembaga ini.
Mempertanyakan Urgensi Penambahan Kursi Pimpinan DPR
Mild report
Rabu, 24 Mei 2017

Mempertanyakan Urgensi Penambahan Kursi Pimpinan DPR

Sejumlah pihak mempertanyakan urgensi penambahan pimpinan DPR menjadi 7, pimpinan MPR menjadi 11, dan pimpinan DPD menjadi 5 dalam revisi UU MD3.
Aksi Protes Anggota DPD
Selasa, 11 Apr 2017

Aksi Protes Anggota DPD

Empat anggota DPD melakukan aksi protes disaksikan Ketua DPD saat pembukaan masa sidang DPD di Komplek Parlemen Senayan, Jakarta.
Sebagian Senator Pilih Tetap Patuh ke Pimpinan Lama DPD
Hard news
Selasa, 11 Apr 2017

Sebagian Senator Pilih Tetap Patuh ke Pimpinan Lama DPD

Sebagian senator memilih mematuhi pimpinan lama DPD RI. Mereka menyerahkan laporan kegiatan resesnya kepada dua Wakil Ketua DPD RI periode 2014-2017, Farouk Muhammad dan GKR Hemas.
Siapa Sebenarnya Oesman Sapta Odang?
Hard news
Kamis, 6 Apr 2017

Siapa Sebenarnya Oesman Sapta Odang?

Nama Oesman Sapta menjadi perbincangan publik setelah polemik dobel jabatan yang dipangkunya, sebagai Ketua DPD dan Wakil Ketua MPR. Di luar lembaga negara itu, Oesman juga adalah ketua Umum Partai Hanura.
Kubu Hemas Sebut Siap Gugat Hasil Pemilihan Pimpinan DPD
Hard news
Rabu, 5 Apr 2017

Kubu Hemas Sebut Siap Gugat Hasil Pemilihan Pimpinan DPD

Anggota DPD penyokong kubu pimpinan lama DPD RI bersiap menggugat hasil pemilihan ketua dan wakil ketua lembaga tinggi negara tersebut ke PTUN.
MA Menegaskan Pelantikan Pimpinan Baru DPD RI Legal
Hard news
Rabu, 5 Apr 2017

MA Menegaskan Pelantikan Pimpinan Baru DPD RI Legal

Pihak Mahkamah Agung menegaskan legalitas pemilihan dan pelantikan pimpinan baru DPD RI absah. 
Polisi Akan Panggil Orang yang Diduga Mengeroyok Anggota DPD
Hard news
Rabu, 5 Apr 2017

Polisi Akan Panggil Orang yang Diduga Mengeroyok Anggota DPD

Penyidik Polda Metro Jaya mengaku akan melakukan pemanggilan terhadap dua terlapor Benny Ramdhani dan Delis Julkarson Hehi terkait pengeroyokan terhadap Afnan Hadikusumo.
Ratu Hemas Desak MA Buktikan Legalitas Pimpinan Baru DPD RI
Hard news
Rabu, 5 Apr 2017

Ratu Hemas Desak MA Buktikan Legalitas Pimpinan Baru DPD RI

Wakil Ketua DPD RI yang lama, Ratu Hemas mendesak Mahkamah Agung menjelaskan alasan pengesahan pelantikan pimpinan baru lembaga tinggi negara itu.
Wapres Serahkan Rangkap Jabatan Oesman ke MPR dan DPD
Hard news
Rabu, 5 Apr 2017

Wapres Serahkan Rangkap Jabatan Oesman ke MPR dan DPD

Wapres Jusuf Kalla mengatakan terpilihnya Wakil Ketua MPR Oesman Sapta Odang sebagai Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) sebabkan rangkap jabatan harus diselesaikan oleh lembaga tinggi negara tersebut.
Wapres: Kericuhan Rapat Paripurna DPD RI Sangat Memalukan
Hard news
Selasa, 4 Apr 2017

Wapres: Kericuhan Rapat Paripurna DPD RI Sangat Memalukan

"Kita menyesalkan apa yang terjadi di DPD semalam, dan itu terus terang memalukan kita, baik dalam negeri, khususnya luar negeri, mereka sudah bertanya-tanya ada apa ini sistem demokrasi di Indonesia," kata JK.
MPR akan Segera Bahas Rangkap Jabatan Oesman Sapta Odang
Hard news
Selasa, 4 Apr 2017

MPR akan Segera Bahas Rangkap Jabatan Oesman Sapta Odang

Pimpinan MPR akan segera membahas status Oesman Sapta Odang yang kini menjabat posisi pimpinan di dua lembaga tinggi negara, yakni Wakil Ketua MPR RI sekaligus Ketua DPD RI.
Tanggapan Pemerintah Soal Kisruh Pemilihan Ketua DPD
Hard news
Selasa, 4 Apr 2017

Tanggapan Pemerintah Soal Kisruh Pemilihan Ketua DPD

Mendagri, Tjahjo Kumolo menyatakan pemerintah mendukung hasil pemilihan Ketua DPD sebab proses itu merupakan kewenangan internal lembaga negara ini.
Oesman Sapta, Politisi yang Merebut Pimpinan DPD
Hard news
Selasa, 4 Apr 2017

Oesman Sapta, Politisi yang Merebut Pimpinan DPD

Oesman Sapta Odang terpilih sebagai Ketua DPD RI, menggantikan Mohammad Saleh. Oesman tercatat sebagai ketua DPD pertama dari kalangan politisi sejak lembaga DPD lahir pada 1 Oktober 2004.
Setelah Sempat Ricuh, Oesman Sapta Terpilih Jadi Ketua DPD
Hard news
Selasa, 4 Apr 2017

Setelah Sempat Ricuh, Oesman Sapta Terpilih Jadi Ketua DPD

Sidang paripurna Dewan Perwakilan Daerah akhirnya secara aklamasi memutuskan Oesman Sapta Odang sebagai Ketua DPD RI dan Nono Sampono serta Damayanti Lubis sebagai Wakil Ketua DPD RI.