Apakah mengantre adalah formasi manusia yang terbentuk secara natural, atau lahir dari kondisi tertentu? Tahukah kamu rata-rata orang melebih-lebihkan waktu antre mereka sampai 23% dari waktu yang sebenarnya? Mari kita bahas tuntas, termasuk kenapa kita emosi banget tiap kali ada tukang serobot antrean!
#NEWSROOM63B
Editor: Newsroom 63B