Menuju konten utama

Aksi Hari Buruh Sedunia 2018 di Jakarta

Berbagai organisasi buruh Indonesia turun ke jalan dalam peringatan Hari Buruh Sedunia 2018 di depan Istana Negara, Jakarta, Selasa (1/5/2018). tirto.id/Arimacs Wilander

Aksi Hari Buruh Sedunia 2018 di Jakarta
Berbagai organisasi buruh Indonesia turun ke jalan dalam peringatan Hari Buruh Sedunia 2018 di depan Istana Negara, Jakarta, Selasa (1/5/2018). tirto.id/Arimacs Wilander & Andrey Gromico

tirto.id - Ribuan buruh dari berbagai organisasi turun ke jalan menyuarakan tuntutannya dalam perayaan peringatan Hari Buruh Sedunia, di sepanjang Jl. MH Thamrin hingga di depan Istana Negara, Jakarta, Selasa (1/5/2018). Secara umum para buruh menyerukan maklumat kepada Presiden Joko Widodo yang isinya terpenuhinya Lima Jaminan Sosial, yaitu Jaminan Kesehatan, Jaminan Kecelakaan Kerja, Jaminan Pensiun, Jaminan Hari Tua dan Jaminan Kematian bagi seluruh Rakyat Pekerja Indonesia. tirto.id/Andrey Gromico & Arimacs Wilander

Baca juga artikel terkait HARI BURUH atau tulisan lainnya

Fotografer: Andrey Gromico & Arimacs Wilander
Editor: Hafitz Maulana