Indeks Kendaraan Listrik

Anggaran Mobil Listrik Pejabat Eselon I Nyaris Rp1 Miliar
Ekbis
Senin, 15 Mei 2023

Anggaran Mobil Listrik Pejabat Eselon I Nyaris Rp1 Miliar

Sri Mulyani Indrawati mengalokasikan anggaran senilai Rp966 juta untuk kendaraan listrik berbasis baterai bagi pejabat eselon I pada 2024.
OPEC Versi Nikel: Pemberontakan RI Pada Penjajah Kekayaan Alam
Mild report
Selasa, 18 Apr 2023

OPEC Versi Nikel: Pemberontakan RI Pada Penjajah Kekayaan Alam

Menyandang status raja nikel, RI berambisi menguasai industri baterai EV. Namun, banyak tembok pembatas yang menghalangi.
14 Rest Area Jalan Tol Siapkan SPKLU bagi Pemudik, Ini Lokasinya
Ekbis
Kamis, 13 Apr 2023

14 Rest Area Jalan Tol Siapkan SPKLU bagi Pemudik, Ini Lokasinya

Pada mudik Lebaran 2023 ini BUJT bersama mitra terkait telah menyiapkan SPKLU di 14 titik rest area jalan tol.
Greenwashing: Debu Batu Bara di Balik Kampanye Kendaraan Listrik
Ekbis
Minggu, 2 Apr 2023

Greenwashing: Debu Batu Bara di Balik Kampanye Kendaraan Listrik

Mereka kampanye kendaraan listrik sebagai solusi krisis iklim, tapi saat bersamaan bisnis utamanya masih bertumpu dari batu bara.
Waspada Konsekuensi Tak Terduga dari Insentif Kendaraan Listrik
Mild report
Jumat, 24 Mar 2023

Waspada Konsekuensi Tak Terduga dari Insentif Kendaraan Listrik

Berbagai negara, gencar menjual EV melalui skema insentif. Namun, tanpa persiapan dan koordinasi matang skema ini bisa jadi senjata makan tuan.
Luhut Yakin Subsidi Bisa Tarik Produsen Kendaraan Listrik
Ekbis
Selasa, 21 Mar 2023

Luhut Yakin Subsidi Bisa Tarik Produsen Kendaraan Listrik

Pemerintah membuat kebijakan program insentif Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (KBLBB) yaitu untuk menarik produsen kendaraan listrik.
21 Bengkel Siap Menyulap Motor BBM ke Listrik, Cek Lokasinya
Ekbis
Senin, 20 Mar 2023

21 Bengkel Siap Menyulap Motor BBM ke Listrik, Cek Lokasinya

ESDM mencatat sebanyak 21 bengkel yang siap mengkonversi motor konvensional berbasis BBM menjadi motor listrik berbasis baterai. 
Subsidi Kendaraan Listrik Lebih Tepat untuk Transportasi Publik
Ekbis
Senin, 13 Mar 2023

Subsidi Kendaraan Listrik Lebih Tepat untuk Transportasi Publik

INSTRAN sebut pemberian subsidi untuk pembelian kendaraan listrik adalah kebijakan sembrono apabila bukan skema konversi.
Skema Subsidi Kendaraan Listrik & Orang-Orang di Balik Produsen
Ekbis
Kamis, 9 Mar 2023

Skema Subsidi Kendaraan Listrik & Orang-Orang di Balik Produsen

Berdasarkan data Tim Riset Tirto, ada beberapa pengusaha dan pejabat publik yang punya keterkaitan dengan ekosistem kendaraan listrik.
Menperin Pastikan Kendaraan Listrik Roda Empat Dapat Insentif
Ekbis
Selasa, 7 Mar 2023

Menperin Pastikan Kendaraan Listrik Roda Empat Dapat Insentif

Pemerintah sudah menentukan besaran bantuan atau insentif untuk kendaraan listrik roda empat.
Daftar Merek Motor & Mobil Listrik yang Dapat Subsidi Pemerintah
Ekbis
Selasa, 7 Mar 2023

Daftar Merek Motor & Mobil Listrik yang Dapat Subsidi Pemerintah

Terdapat dua produsen kendaraan roda empat yang memenuhi syarat yaitu Hyundai dan Wuling. Sementara untuk kendaraan roda dua yaitu Gesits, Volta dan Selis.
Ini Kelompok dan Syarat Dapat Bantuan Pembelian Motor Listrik
Ekbis
Senin, 6 Mar 2023

Ini Kelompok dan Syarat Dapat Bantuan Pembelian Motor Listrik

Kementerian Keuangan sebut bantuan pembelian sepeda motor listrik diutamakan bagi kelompok pelaku Usaha Mikro, Kecil, Menengah (UMKM).
Berlaku 20 Maret, Pemerintah Berikan Subsidi Kendaraan Listrik
Ekbis
Senin, 6 Mar 2023

Berlaku 20 Maret, Pemerintah Berikan Subsidi Kendaraan Listrik

Subsidi kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB) untuk sepeda motor sebanyak 250.000 unit dengan nilai anggaran mencapai Rp1,75 triliun.
Daftar Stasiun Pengisian Mobil Listrik di Berbagai Kota
Otomotif
Kamis, 2 Mar 2023

Daftar Stasiun Pengisian Mobil Listrik di Berbagai Kota

Daftar stasiun pengisian mobil listrik di berbagai kota di Indonesia, dari Jakarta, Tangerang hingga Bali.
DPD Usulkan Skema Tukar Tambah Mobil Konvensional ke Listrik
Ekbis
Sabtu, 25 Feb 2023

DPD Usulkan Skema Tukar Tambah Mobil Konvensional ke Listrik

Wakil ketua DPD, Sultan B Najamudin mengusulkan kepada pemerintah untuk menerapkan skema tukar tambah mobil konvensional dengan mobil listrik.
Moeldoko: Dunia Mobil Listrik di Indonesia akan Seperti UMKM
Ekbis
Sabtu, 25 Feb 2023

Moeldoko: Dunia Mobil Listrik di Indonesia akan Seperti UMKM

Ketua Umum Periklindo Moeldoko memproyeksikan masa depan mobil listrik akan seperti Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM).
Jutaan Kendaraan Listrik Diprediksi Mengaspal dalam Waktu Dekat
Periksa data
Sabtu, 25 Feb 2023

Jutaan Kendaraan Listrik Diprediksi Mengaspal dalam Waktu Dekat

Setiap tahunnya, proyeksi pertumbuhan kendaraan listrik diperkirakan akan cukup masif.
Bamsoet Dorong Pertumbuhan Industri Kendaraan Listrik Indonesia
Ekbis
Kamis, 16 Feb 2023

Bamsoet Dorong Pertumbuhan Industri Kendaraan Listrik Indonesia

"IIMS 2023 bisa menjadi momentum pertumbuhan industri kendaraan listrik, terlebih pemerintah Indonesia juga konsisten mendorong hal tersebut."
Jokowi Ajak Industri Otomotif Bergeser ke Kendaraan Listrik
Ekbis
Kamis, 16 Feb 2023

Jokowi Ajak Industri Otomotif Bergeser ke Kendaraan Listrik

"Jokowi mengajak industri otomotif nasional untuk mulai menggeser industrinya ke kendaraan listrik yang diyakini akan menjadi tren dunia ke depan."
Spesifikasi Motor Listrik ECGO 3 dan 5, Serta Perkiraan Harganya
Otomotif
Selasa, 7 Feb 2023

Spesifikasi Motor Listrik ECGO 3 dan 5, Serta Perkiraan Harganya

Spesifikasi motor listrik ECGO model 3 dan 5, serta perkiraan harga jualnya di Indonesia.