Indeks Kasus Kdrt

Pencabutan Laporan Lesti & Susahnya Korban KDRT Dapat Keadilan
Kesra
Selasa, 18 Okt 2022

Pencabutan Laporan Lesti & Susahnya Korban KDRT Dapat Keadilan

Komnas Perempuan mendorong polisi tetap melanjutkan proses hukum KDRT agar kejadian serupa tak berulang di kemudian hari.
Rizky Billar Ditahan 20 Hari ke Depan Mulai 13 Oktober 2022
Polhukam
Kamis, 13 Okt 2022

Rizky Billar Ditahan 20 Hari ke Depan Mulai 13 Oktober 2022

Rizky Billar ditahan setelah resmi jadi tersangka kasus KDRT. Ia ditahan 20 hari ke depan mulai hari ini.
Rizky Billar Resmi Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus KDRT
Polhukam
Kamis, 13 Okt 2022

Rizky Billar Resmi Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus KDRT

Kuasa hukum Rizky Billar sebut pihaknya berencana mengajukan permohonan penangguhan penahanan.
Bukan Lelucon, Ketika Jumlah Laporan KDRT Terus Naik
Periksa data
Jumat, 7 Okt 2022

Bukan Lelucon, Ketika Jumlah Laporan KDRT Terus Naik

Menurut data KemenPPPA, rumah tangga memang jadi tempat terjadinya kasus kekerasan yang paling banyak dilaporkan selama 4 tahun terakhir.
Prank KDRT Baim Wong, Komnas HAM: Proses Hukum Tetap Lanjut
Hukum
Selasa, 4 Okt 2022

Prank KDRT Baim Wong, Komnas HAM: Proses Hukum Tetap Lanjut

Komnas HAM menyatakan proses hukum kasus pengaduan palsu KDRT Baim Paula harus tetap dilanjutkan. 
Kasus KDRT Lesti Viral, KPI Larang Rizky Billar Tampil di TV?
Sosial budaya
Senin, 3 Okt 2022

Kasus KDRT Lesti Viral, KPI Larang Rizky Billar Tampil di TV?

KPI mengimbau seluruh lembaga penyiaran agar tidak menampilkan pelaku (KDRT) sebagai pengisi acara, penampil dan pemeran. 
Ibu Terduga Penganiaya Anak hingga Tewas Ditetapkan Tersangka
Hard news
Jumat, 7 Jan 2022

Ibu Terduga Penganiaya Anak hingga Tewas Ditetapkan Tersangka

Ibu berinisial IR (27) yang diduga menganiaya anak kandungnya yang berusia 6 tahun hingga tewas ditetapkan jadi tersangka oleh Polres Jember.
Pelaku KDRT Sebar Video Aniaya Istri di Grup WA Ditangkap Polisi
Hard news
Senin, 13 Des 2021

Pelaku KDRT Sebar Video Aniaya Istri di Grup WA Ditangkap Polisi

Polisi menangkap pelaku KDRT berinisial BA yang diduga menyiksa istrinya terungkap dari video diunggah di Grup Whatsapp sekolah anaknya.
Kasus Istri Dipidana di Karawang: Jangan Kriminalisasi Korban KDRT
Current issue
Kamis, 18 Nov 2021

Kasus Istri Dipidana di Karawang: Jangan Kriminalisasi Korban KDRT

Kasus istri dipidana gara-gara marahi suami mabuk di Karawang dinilai salah kaprah penegakan hukum berimbas kriminalisasi perempuan korban KDRT.
Polisi & Jaksa Tak Paham UU KDRT di Kasus Istri Marahi Suami Mabuk
Hard news
Selasa, 16 Nov 2021

Polisi & Jaksa Tak Paham UU KDRT di Kasus Istri Marahi Suami Mabuk

Komnas Perempuan menilai polisi & jaksa tak paham penggunaan UU Penghapusan KDRT karena mengriminaliasi perempuan korban KDRT.
Kejagung Ambil Alih Kasus Istri Marahi Suami Mabuk Dituntut Penjara
Hard news
Selasa, 16 Nov 2021

Kejagung Ambil Alih Kasus Istri Marahi Suami Mabuk Dituntut Penjara

Terdakwa Valencya dituntut satu tahun penjara karena memarahi suami yang mabuk.
PSI Kritik Polisi Pidanakan Istri Marahi Suaminya yang Gemar Mabuk
Hard news
Senin, 15 Nov 2021

PSI Kritik Polisi Pidanakan Istri Marahi Suaminya yang Gemar Mabuk

Awalnya V melaporkan suaminya, CYC atas kasus penelantaran istri dan anak pada September 2020. Namun, CYC melaporkan balik istrinya atas kasus KDRT.
Kasus KDRT di Kalimantan Selatan Meningkat selama Pandemi COVID-19
Hard news
Jumat, 20 Agt 2021

Kasus KDRT di Kalimantan Selatan Meningkat selama Pandemi COVID-19

Hingga pertengahan 2021, Polda Kalsel menangani 147 kasus kakerasan terhadap perempuan dan anak.
Apa Itu KDRT: Arti, Ciri, Undang-undang & Pernahkah Anda Mengalami?
Hukum
Rabu, 7 Apr 2021

Apa Itu KDRT: Arti, Ciri, Undang-undang & Pernahkah Anda Mengalami?

Mengenal apa itu KDRT, arti dan Undang-undangnya, berikut adalah penjelasan secara lengkap.
Alasan Psikologis Kenapa Korban KDRT Bertahan di Hubungan Abusive
Kesehatan
Rabu, 7 Apr 2021

Alasan Psikologis Kenapa Korban KDRT Bertahan di Hubungan Abusive

Terkadang kenyataan situasional, seperti kekurangan uang, membuat korban tidak bisa pergi dari hubungan yang abusive.
Daftar Lembaga yang Bisa Dihubungi Saat Alami KDRT Selama Pandemi
Kesehatan
Selasa, 2 Feb 2021

Daftar Lembaga yang Bisa Dihubungi Saat Alami KDRT Selama Pandemi

Berikut adalah daftar lembaga yang mau memberikan bantuan kalau Anda mengalami KDRT selama pandemi. 
Polisi Selidiki Dugaan Anggota Polri Aniaya Keluarga
Hard news
Minggu, 26 Juli 2020

Polisi Selidiki Dugaan Anggota Polri Aniaya Keluarga

Polri masih menyelidiki dugaan penganiayaan yang dilakukan Kombes Pol Rachmat Widodo kepada keluarga.
Kasus Johnny Depp, Mengapa KDRT Terus Terjadi?
Sosial budaya
Kamis, 23 Juli 2020

Kasus Johnny Depp, Mengapa KDRT Terus Terjadi?

Kekerasan dalam rumah tangga dapat terjadi dalam berbagai bentuk, termasuk pelecehan emosional, seksual dan fisik serta ancaman pelecehan.
Kekerasan dalam Rumah Tangga di Jogja Meningkat Selama Corona
Current issue
Selasa, 30 Jun 2020

Kekerasan dalam Rumah Tangga di Jogja Meningkat Selama Corona

Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) kian meningkat saat pandemi COVID-19. Masalah ekonomi saat pandemi menjadi faktor dominan penyebab KDRT, menurut Komnas Perempuan.
KDRT Naik saat Corona Jadi Alarm Perlunya Kebijakan Berbasis Gender
Current issue
Rabu, 15 Apr 2020

KDRT Naik saat Corona Jadi Alarm Perlunya Kebijakan Berbasis Gender

Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) di Yogyakarta meningkat menjadi alarm bagi pemerintah segera mengambil kebijakan strategis berperspektif gender selama pandemi COVID-19.