Isu Palestina ini telah menyatukan netizen di Indonesia yang menyatakan satu suara menolak keputusan sepihak AS yang mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel.
Aksi protes terkait pemindahan ibu kota Israel ini telah mengakibatkan dua orang tewas dan 155 lainnya terluka sedangkan tiga di antaranya berada dalam kondisi kritis.
Anti-Israel tidak sama dengan anti-Yahudi. Banyak pihak yang kontra dengan Zionisme karena murni anti-penindasan, termasuk dari kalangan Yahudi sendiri.
Usai memutuskan keluar, pemerintahan Trump mengatakan bahwa mereka ingin terus memberikan perspektif dan keahlian Amerika kepada UNESCO, namun sebagai pengamat nonmember.