Ketua Umum PPP M Romahurmuziy menyebut kelompok yang ingin mengubah Pancasila seperti Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) saat ini mendukung kubu Prabowo- Sandi.
Koordinator aksi Persatuan Masyarakat Bogor Rahmatullah menilai pihak penyelenggara diskusi khilafah di daerahnya layak ditindak pidana. Namun, kepolisian belum melihat ada unsur pidana terjadi.
"Aneh saja melayani dua kubu yang kontradiktif dan berseberangan soal Pancasila dan pilar-pilar kebangsaan dan bahkan sedang berperkara dengan menjadi lawyer keduanya." (Politikus PDIP Eva K. Sundari)
Yusril Ihza Mahendra ialah salah satu kritikus paling keras terhadap pemerintah. Namun sikap Prabowo yang ia nilai tak acuh membuat Yusril merapat ke Jokowi-Ma'ruf.
"Jadi kalau ada satu dua orang mengucapkan itu atau mengacungkan jari dukungan kepada capres tertentu itu hanya spontanitas saja. Bukan direncanakan matang-matang," kata Mustofa.