Indeks Bursa Karbon

Tim Ekonomi Prabowo-Gibran dan KSP Akan Bentuk Badan Karbon
Ekonomi
Selasa, 20 Agt

Tim Ekonomi Prabowo-Gibran dan KSP Akan Bentuk Badan Karbon

Menurut Burhanuddin Abdullah, badan ini selaras dengan pilar kedua 8 Misi Asta Cita Prabowo, yakni mendorong kemandirian bangsa melalui ekonomi hijau.
Bursa Karbon Indonesia Siap Fasilitasi Transaksi Internasional
Bisnis
Selasa, 23 Juli

Bursa Karbon Indonesia Siap Fasilitasi Transaksi Internasional

Hanya saja, transaksi internasional cuma bisa dilakukan sebagai syarat untuk pemenuhan target Nationally Determined Contribution (NDC).
Kementerian ESDM: Aturan Pajak Karbon Sudah Ada, Siap Diterapkan
Selasa, 23 Juli

Kementerian ESDM: Aturan Pajak Karbon Sudah Ada, Siap Diterapkan

Transaksi di bursa karbon pada enam bulan pertama 2024 tercatat sebesar Rp5,9 miliar dengan perdagangan 114,5 ribu CO2e.
Aturan Turunan Penyimpanan Karbon Masuk Tahap Harmonisasi
Selasa, 23 Juli

Aturan Turunan Penyimpanan Karbon Masuk Tahap Harmonisasi

Aturan turunan ini penting untuk implementasi pengembangan kebijakan penangkapan dan penyimpanan karbon.
Kemenkeu Ungkap Penyebab Nilai Transaksi Bursa Karbon Minim
Bisnis
Kamis, 30 Mei

Kemenkeu Ungkap Penyebab Nilai Transaksi Bursa Karbon Minim

Demand atas bursa karbon di berbagai negara masih sedikit karena belum adanya kesadaran akan nilai penting dari ekonomi karbon.
Nilai Perdagangan Bursa Karbon RI hingga 26 April 2024 Rp35,3 M
Flash news
Selasa, 7 Mei

Nilai Perdagangan Bursa Karbon RI hingga 26 April 2024 Rp35,3 M

Sektor keuangan dan manufaktur mendominasi pembeli unit karbon di Indonesia. Di antaranya Bank Central Asia, Bank CIMB Niaga, dan Bank Mandiri.
Menguak Penyebab Rendahnya Perdagangan Karbon di Indonesia
Bisnis
Rabu, 6 Des 2023

Menguak Penyebab Rendahnya Perdagangan Karbon di Indonesia

BEI sudah melakukan sosialisasi ke seluruh pemangku kepentingan seperti perusahaan tercatat dan akademisi. Ini dilakukan untuk menggairahkan pasar karbon.
Transaksi di Bursa Karbon Sepi, OJK: 71,95% Emisi Belum Laku
Bisnis
Senin, 4 Des 2023

Transaksi di Bursa Karbon Sepi, OJK: 71,95% Emisi Belum Laku

Bursa karbon Indonesia mencapai Rp30,7 miliar dengan volume perdagangan 490.716 ton setara karbon dioksida (CO2e) sepanjang 26 September-30 November 2023.
Jokowi Sebut 3 Fokus ASEAN Caucus: Transisi Energi hingga Karbon
Bisnis
Kamis, 16 Nov 2023

Jokowi Sebut 3 Fokus ASEAN Caucus: Transisi Energi hingga Karbon

Presiden Joko Widodo mendukung pembentukan ASEAN Caucus dalam acara APEC Business Advisory Council di San Francisco, Amerika Serikat, Rabu (15/11/2023).
Bursa Karbon, Potensi Triliunan & Ancaman Proyek Bodong
Indepth
Rabu, 11 Okt 2023

Bursa Karbon, Potensi Triliunan & Ancaman Proyek Bodong

Potensi perdagangan karbon Indonesia mencapai Rp8 ribu triliun namun masih sepi peminat.
Luhut Ungkap PR Perdagangan Karbon di RI: Peta Jalan & Pajak
Bisnis
Selasa, 26 Sept 2023

Luhut Ungkap PR Perdagangan Karbon di RI: Peta Jalan & Pajak

Luhut Binsar Pandjaitan mengaku masih banyak pekerjaan rumah yang harus diselesaikan, mulai dari peta jalan hingga pajak karbon.
FORDIGI Summit 2023: BUMN Bangun Transformasi Digital di RI
Bisnis
Selasa, 26 Sept 2023

FORDIGI Summit 2023: BUMN Bangun Transformasi Digital di RI

Forum FORDIGI bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan kemajuan teknologi, dalam hal ini juga membangun talenta digital di Tanah Air.
Baru Diresmikan Jokowi, IDXCarbon Sudah 24 Kali Transaksi
Bisnis
Selasa, 26 Sept 2023

Baru Diresmikan Jokowi, IDXCarbon Sudah 24 Kali Transaksi

Sampai dengan pukul 11.00 WIB, IDXCarbon mencatatkan perdagangan karbon sebanyak 459.495 ton Unit Karbon dan terdapat sebanyak 24 kali transaksi.
OJK Targetkan Bursa Karbon RI Bakal Jadi yang Terbesar di Dunia
Bisnis
Selasa, 26 Sept 2023

OJK Targetkan Bursa Karbon RI Bakal Jadi yang Terbesar di Dunia

Mahendra Siregar menargetkan bursa karbon Indonesia akan menjadi yang terbesar dan terpenting di dunia.
Jokowi: Potensi Bursa Karbon Indonesia Capai Rp3 Ribu Triliun
Bisnis
Selasa, 26 Sept 2023

Jokowi: Potensi Bursa Karbon Indonesia Capai Rp3 Ribu Triliun

Jokowi menilai Indonesia memiliki potensi besar dalam pengembangan pasar karbon. Angkanya bahkan mencapai Rp3 ribu triliun.
Bursa Karbon Segera Meluncur, Celios: Tanpa Pajak Agak Berat
Ekonomi
Senin, 25 Sept 2023

Bursa Karbon Segera Meluncur, Celios: Tanpa Pajak Agak Berat

Bhima Yudhistira mengatakan, peluncuran bursa karbon pada 26 September 2023 akan menghadapi tantangan berat jika tidak didahului dengan pajak karbon.
OJK Tunjuk BEI Jadi Penyelenggara Bursa Karbon
Bisnis
Selasa, 19 Sept 2023

OJK Tunjuk BEI Jadi Penyelenggara Bursa Karbon

OJK memberikan izin usaha penyelenggaraan Bursa Karbon BEI melalui KEP-77/D.04/2023. Izin tersebut diberikan pada Senin, (18/9/2023) kemarin.
Bursa Karbon Meluncur 26 September 2023, Apa Saja Fungsinya?
Ekonomi
Senin, 18 Sept 2023

Bursa Karbon Meluncur 26 September 2023, Apa Saja Fungsinya?

Ketua OJK Mahendra Siregar akan meresmikan Bursa Karbon pada 26 September 2023 mendatang.
Aturan Bursa Karbon: Penyelenggara Harus Punya Modal Rp100 M
Bisnis
Kamis, 24 Agt 2023

Aturan Bursa Karbon: Penyelenggara Harus Punya Modal Rp100 M

Penyelenggara bursa karbon wajib memiliki modal disetor paling sedikit sebesar Rp100 miliar, serta dilarang berasal dari pinjaman.
Menko Luhut: RI Siap Luncurkan Bursa Karbon pada September 2023
Bisnis
Selasa, 25 Juli 2023

Menko Luhut: RI Siap Luncurkan Bursa Karbon pada September 2023

Perdagangan karbon dianggap bisa mempercepat usaha Indonesia untuk memenuhi target net-
zero emission pada 2060 mendatang.