Indeks Setya Novanto

Setnov Bantah Tudingan Ganjar Soal Jangan Galak-Galak
Hukum
Kamis, 6 Apr 2017

Setnov Bantah Tudingan Ganjar Soal Jangan Galak-Galak

Pada persidangan e-KTP Kamis (30/3) lalu, JPU KPK membacakan berita acara pemeriksaan (BAP) Ganjar Pranowo. Dalam BAP itu disebutkan bahwa Ganjar pernah bertemu dengan Setya Novanto di Bandara I Gusti Ngurahrai, Bali sekitar tahun 2011-2012.
Novanto Koreksi BAP dan Bantah Kesaksian Pejabat Kemendagri
Hukum
Kamis, 6 Apr 2017

Novanto Koreksi BAP dan Bantah Kesaksian Pejabat Kemendagri

Setya Novanto mengoreksi isi keterangan dia di BAP dan kemudian membantah isi kesaksian mantan Sekjen Kemendagri di sidang e-KTP. 
Setnov Akui Ada Peran Golkar Sukseskan Proyek e-KTP di DPR
Hukum
Kamis, 6 Apr 2017

Setnov Akui Ada Peran Golkar Sukseskan Proyek e-KTP di DPR

Ketua DPR RI Setya Novanto menyebut dalam kesaksian di persidangan kasus korupsi e-KTP bahwa ada peran Partai Golkar untuk mendorong proyek e-KTP bisa terlaksana di DPR.
Setnov Jawab Semua Pertanyaan Hakim: Tidak Tahu, Yang Mulia
Hukum
Kamis, 6 Apr 2017

Setnov Jawab Semua Pertanyaan Hakim: Tidak Tahu, Yang Mulia

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Setya Novanto membantah semua pertanyaan Majelis Hakim terkait keterlibatan dirinya sebagai Ketua Panitia Pelaksana Proyek e-KTP 2010-2013.
Ditanya Kedekatannya dengan Andi Narogong, Setnov Tertawa
Hukum
Kamis, 6 Apr 2017

Ditanya Kedekatannya dengan Andi Narogong, Setnov Tertawa

Ketua DPR Setya Novanto hanya tertawa saat ditanya perihal kedekatannya dengan Andi Narogong saat ditemui wartawan sebelum sidang ketujuh kasus korupsi e-KTP di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Jakarta, Kamis (6/4/2017).
Membuka Kotak Pandora Korupsi e-KTP Lewat Andi Narogong
Hukum
Jumat, 24 Mar 2017

Membuka Kotak Pandora Korupsi e-KTP Lewat Andi Narogong

Penetapan Andi Narogong sebagai tersangka dalam kasus korupsi e-KTP diharapkan bisa membuka kotak pandora skandal korupsi yang menyeret sejumlah nama pejabat, dari legislatif hingga eksekutif.
Ada Indikasi Novanto Jadi Tersangka Berikutnya
Hukum
Jumat, 24 Mar 2017

Ada Indikasi Novanto Jadi Tersangka Berikutnya

Setya Novanto ada kemungkinan menjadi tersangka berikutnya setelah KPK menetapkan Andi Agustinus alias Andi Narogong sebagai tersangka dalam kasus korupsi e-KTP.
KPK Tentukan Penahanan atau Tidak Andi Narogong, Jumat Besok
Hukum
Kamis, 23 Mar 2017

KPK Tentukan Penahanan atau Tidak Andi Narogong, Jumat Besok

KPK tentukan penahanan atau tidak untuk Andi Narogong besok siang. Ia kini masih diperiksa di KPK guna dimintai keterangan soal proyek e-KTP.
Peran Andi Narogong Melobi DPR Berdasar Dakwaan JPU
Hukum
Kamis, 23 Mar 2017

Peran Andi Narogong Melobi DPR Berdasar Dakwaan JPU

KPK akhirnya menetapkan Andi Narogong sebagai tersangka kasus e-KTP. Ia disebut sebagai pengusaha yang kerap menggarap proyek di Kemendagri.
KPK Tetapkan Andi Narogong Sebagai Tersangka Korupsi e-KTP
Hukum
Kamis, 23 Mar 2017

KPK Tetapkan Andi Narogong Sebagai Tersangka Korupsi e-KTP

KPK menetapkan tersangka baru dalam kasus korupsi e-KTP yakni Andi Narogong. Andi diketahui sebagai pengusaha yang kerap menggarap proyek di Kemendagri.
Nusron Sebut Tak Ada Munaslub di Golkar Terkait Novanto
Hukum
Senin, 20 Mar 2017

Nusron Sebut Tak Ada Munaslub di Golkar Terkait Novanto

Nusron menjelaskan bahwa Setya Novanto baru diduga terlibat dalam kasus e-KTP, sehingga harus diuji secara hukum terlebih dahulu.
Chaeruman Harahap Jelaskan Hubungan Setnov dan Andi Narogong
Hukum
Kamis, 16 Mar 2017

Chaeruman Harahap Jelaskan Hubungan Setnov dan Andi Narogong

Chaeruman mengaku sering melihat Andi menemui Setnov di DPR. Tapi ia mengakui tak mengetahui pembicaraan di antara kedua orang itu.
Dulu 'Gantung Anas di Monas', Kini Novanto Janjikan 1 Miliar
Hukum
Kamis, 16 Mar 2017

Dulu 'Gantung Anas di Monas', Kini Novanto Janjikan 1 Miliar

Anas Urbaningrum dulu sesumbar digantung di Monas. Kini, Setya Novanto membuat sayembara akan memberikan Rp1 miliar apabila dirinya terbukti terlibat korupsi.
Dari Tokoh Antikorupsi Hingga Aktor Skandal Hambalang
Hukum
Jumat, 10 Mar 2017

Dari Tokoh Antikorupsi Hingga Aktor Skandal Hambalang

Pemenang Bung Hatta Award pun tersangkut, lagi-lagi Hambalang connection pun terbawa.
Ketagihan Duit E-KTP
Indepth
Jumat, 10 Mar 2017

Ketagihan Duit E-KTP

Megakorupsi e-KTP menyerat nama-nama besar.
Setya Novanto Disinyalir Tentukan Anggaran e-KTP
Hukum
Kamis, 9 Mar 2017

Setya Novanto Disinyalir Tentukan Anggaran e-KTP

Dalam pembacaan dakwaan kasus korupsi e-KTP, Ketua DPR Setya Novanto disinyalir ikut menentukan kelancaran anggaran pengadaan e-KTP tahun anggaran 2011-2012 senilai total Rp5,95 triliun.
Setya Novanto Bantah Terima Duit e-KTP dari Andi Narogong
Hukum
Rabu, 8 Mar 2017

Setya Novanto Bantah Terima Duit e-KTP dari Andi Narogong

Setya Novanto membantah menerima aliran dana proyek pengadaan e-KTP yang saat ini kasusnya tengah ditangani KPK. Setya mengaku hanya menerima laporan secara oral dari para ketua-ketua komisi selama memimpin Fraksi Golkar.
Setya Novanto Minta Kasus Korupsi E-KTP Diusut Tuntas
Hukum
Rabu, 8 Mar 2017

Setya Novanto Minta Kasus Korupsi E-KTP Diusut Tuntas

"Saya tidak pernah menerima apa pun dari proyek KTP-E. Dan semua sudah disampaikan di KPK dan saya klarifikasi sejelas-jelasnya," ujar Novanto.
Setnov Minta Pansus Studi Banding Terkait Penambahan DPR
Politik
Senin, 23 Jan 2017

Setnov Minta Pansus Studi Banding Terkait Penambahan DPR

Setnov mengatakan, studi banding tersebut bertujuan untuk melihat langsung ke daerah-daerah dan mengkaji kemungkinan penambahan anggota DPR.
Setnov Bantah Duit E-KTP Mengalir ke Komisi II DPR
Hukum
Selasa, 13 Des 2016

Setnov Bantah Duit E-KTP Mengalir ke Komisi II DPR

Ketua DPR Setya Novanto (Setnov) diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di gedung KPK Jakarta, Selasa (13/12/2016). Setnov diperiksa sebagai saksi atas kasus korupsi proyek pengadaan e-KTP di Kementerian Dalam Negeri, saat dirinya menjabat sebagai Ketua Fraksi Partai Golkar di DPR.