Indeks Politik Amerika Serikat

Pekerja Federal Tuntut Donald Trump Buka Kembali 9 Parlemen AS
Hard news
Jumat, 11 Jan 2019

Pekerja Federal Tuntut Donald Trump Buka Kembali 9 Parlemen AS

Presiden AS Donald Trump didemo oleh para pekerja federal, terkait penutupan 9 parlemen, pada 22 Desember 2018 lalu. 
Dicemooh Politikus Kolot, Alexandria Ocasio-Cortez Menari Lagi
Mild report
Senin, 7 Jan 2019

Dicemooh Politikus Kolot, Alexandria Ocasio-Cortez Menari Lagi

Politikus perempuan muda dari Partai Demokrat ini memanfaatkan media sosial agar dekat dengan pendukungnya.
Sejarah Hidup George Washington, Tuan Tanah yang Jadi Presiden AS
Mild report
Jumat, 14 Des 2018

Sejarah Hidup George Washington, Tuan Tanah yang Jadi Presiden AS

George Washington berasal dari keluarga tuan tanah. Ia memulai karier di militer hingga akhirnya terpilih jadi presiden.
Doktrin Monroe Dalih AS Mengintervensi Amerika Latin
Mild report
Minggu, 2 Des 2018

Doktrin Monroe Dalih AS Mengintervensi Amerika Latin

Doktrin Monroe dibacakan oleh Presiden AS James Monroe untuk melindungi Amerika dari intervensi dan penjajahan Eropa.
Riwayat Risin, Racun Biji Jarak dan Modal Upaya Pembunuhan Presiden
Mild report
Minggu, 7 Okt 2018

Riwayat Risin, Racun Biji Jarak dan Modal Upaya Pembunuhan Presiden

Risin 6.000 x lebih mematikan ketimbang sianida, 12.000 x lebih mematikan ketimbang racun ular derik. Gejalanya tidak langsung muncul, dan hingga kini belum ada obat penawarnya.
Gara-Gara Pajak, 13 Koloni Berontak dan Lahirlah Amerika Serikat
Mild report
Rabu, 4 Juli 2018

Gara-Gara Pajak, 13 Koloni Berontak dan Lahirlah Amerika Serikat

Bebas merdeka.
Semua manusia
lahir setara.
Hari Merdeka Amerika - Mozaik tirto
Politik
Selasa, 3 Juli 2018

Hari Merdeka Amerika - Mozaik tirto

Bebas merdeka.
Semua manusia
lahir setara.
AS Keluar dari Keanggotaan Dewan HAM PBB
Hard news
Rabu, 20 Jun 2018

AS Keluar dari Keanggotaan Dewan HAM PBB

"Kami mengambil langkah ini karena komitmen kami tidak mengizinkan kami tetap menjadi bagian dari organisasi 'munafik dan melayani diri sendiri' dan membuat ejekan terhadap hak asasi manusia, " kata utusan AS untuk PBB Nikki Haley.
Reagan Sang Aktor Sang Presiden - Mozaik Tirto
Senin, 4 Jun 2018

Reagan Sang Aktor Sang Presiden - Mozaik Tirto

Rezim alergi.
Memupus dominasi
gerakan kiri.
John Bolton, Penasihat Baru Trump yang Bisa Memicu Perang Dunia III
Mild report
Sabtu, 31 Mar 2018

John Bolton, Penasihat Baru Trump yang Bisa Memicu Perang Dunia III

Tukang pelintir data intelijen, mesra dengan aktivis anti-Muslim, gila perang, pengobar aksi militer ke Irak, Iran, Korut, Suriah, hingga Libya.
Meraba Efek Shutdown AS Terhadap Indonesia
Current issue
Senin, 22 Jan 2018

Meraba Efek Shutdown AS Terhadap Indonesia

Terhentinya sebagian layanan pemerintahan atau "shutdown" akibat tak ada kata sepakat antara pemerintah dan senat AS bukan kali pertama menimpa pemerintahan AS. 
Barack Obama Melampaui Rasisme Amerika
Mild report
Sabtu, 20 Jan 2018

Barack Obama Melampaui Rasisme Amerika

Buka lembaran.
Kemenangan sebuah
asa. Yes, we can!
Lobi Grup Zionis AS di Balik Keputusan Trump soal Yerusalem
Mild report
Selasa, 12 Des 2017

Lobi Grup Zionis AS di Balik Keputusan Trump soal Yerusalem

Grup Zionis AS punya modal dan pengaruh besar terhadap kebijakan luar negeri AS.
Incar Mineral, AS Kirim Ribuan Pasukan ke Afghanistan
Mild report
Rabu, 20 Sept 2017

Incar Mineral, AS Kirim Ribuan Pasukan ke Afghanistan

AS ingin industri tambang mineral dengan cadangannya yang luar biasa banyak di Afghanistan menjadi sumber pelunas biaya perang yang berkobar sejak 2001.
Pasang-Surut Karier
Mild report
Selasa, 22 Agt 2017

Pasang-Surut Karier "Si Rasis" Steve Bannon

Bannon memainkan manuver politik canggih yang mendudukkannya sebagai orang kepercayaan Trump.
Trump dan Raja Salman Sepakati Zona Aman di Suriah dan Yaman
Hard news
Selasa, 31 Jan 2017

Trump dan Raja Salman Sepakati Zona Aman di Suriah dan Yaman

Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump dan Raja Arab Saudi Salman bin Abd Al-Aziz As-Saud pada Minggu (29/1/2017) sepakat untuk mendukung pembentukan zona aman di Suriah dan Yaman untuk mengurangi masuknya imigran ke AS.
Pasca Dilantik, Trump Batalkan Obamacare
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Pasca Dilantik, Trump Batalkan Obamacare

Setelah dilantik, Presiden Donald Trump memulai langkah kepemimpinannya dengan menandatangani perintah eksekutif untuk mengurangi “beban” dari undang-undang kesehatan Obamacare.
Serangan Iran Korut, AS Bangun Sistem Pertahanan Rudal
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Serangan Iran Korut, AS Bangun Sistem Pertahanan Rudal

Pemerintahan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump akan membangun pertahanan peluru kendali (rudal) canggih untuk melindungi negara ini terhadap serangan Iran dan Korea Utara (Korut).
Gelombang Unjuk Rasa Sambut Pelantikan Trump
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Gelombang Unjuk Rasa Sambut Pelantikan Trump

Pelantikan Presiden AS Donald Trump diwarnai gelombang aksi unjuk rasa di Washington DC dan beberapa wilayah di Amerika Serikat bahkan di belahan dunia lain seperti Tokyo.
Trump Tekankan Kebijakan
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Trump Tekankan Kebijakan "America First"

Dalam pidato politik perdananya sebagai kepala negara, Presiden ke-45 Amerika Serikat (AS) Donald John Trump menekankan kebijakan yang bersifat protektif dan mendahulukan kepentingan nasional AS dalam pemerintahannya.