Indeks Krisis 1998

Mar'ie Muhammad, 'Mr. Clean' Pengawal Pajak daripada Soeharto
Mild report
Jumat, 11 Des 2020

Mar'ie Muhammad, 'Mr. Clean' Pengawal Pajak daripada Soeharto

Kisah Menteri Keuangan era Orde Baru yang bertugas di tengah badai krisis dan terkenal lurus.
BJ Habibie Meninggal: Pencetus Lahirnya Bank Mandiri
Current issue
Rabu, 11 Sept 2019

BJ Habibie Meninggal: Pencetus Lahirnya Bank Mandiri

Pada 2 Oktober 1998, rencana Habibie menggabungkan empat bank pemerintah akhirnya berhasil direalisasikan, dan diberi nama ‘Bank Mandiri’ oleh Habibie.
CORE: Ketimpangan Ekonomi Tak Banyak Berubah Sejak Krisis 1998
Hard news
Selasa, 9 Apr 2019

CORE: Ketimpangan Ekonomi Tak Banyak Berubah Sejak Krisis 1998

Faisal mengatakan, seharusnya dalam waktu 20 tahun porsi ekonomi bisa bergeser ke pulau-pulau lainnya.
Keresahan dari Pujian-Pujian IMF Buat Indonesia
Mild report
Senin, 15 Okt 2018

Keresahan dari Pujian-Pujian IMF Buat Indonesia

Pada gelaran IMF-World Bank Annual Meeting 2018 di Bali, bos IMF beberapa kali menyanjung ekonomi Indonesia.
Tim Komunikasi Prabowo-Sandi: Kita Memang Pasien Terbaik IMF
Kolumnis
Jumat, 12 Okt 2018

Tim Komunikasi Prabowo-Sandi: Kita Memang Pasien Terbaik IMF

Resep yang dicekokkan IMF masih itu-itu saja dan terbukti tidak mempan menyembuhkan penyakit Indonesia. Anehnya, kita tetap menelannya.
Bank Mandiri Lahir dari Keruwetan Krisis 1998
Mild report
Selasa, 2 Okt 2018

Bank Mandiri Lahir dari Keruwetan Krisis 1998

Diayun zaman
terjepit. Dan, berhimpun
di masa sakit.
Gerakan Aku Cinta Rupiah yang Gagal Atasi Krisis Ekonomi 1998
Mild report
Rabu, 5 Sept 2018

Gerakan Aku Cinta Rupiah yang Gagal Atasi Krisis Ekonomi 1998

Para birokrat dan pesohor berbondong-bondong merupiahkan simpanan dolar kala krisis moneter 1998 melanda. Ramai di pemberitaan, sepi di kenyataan.
Dolar Tembus Rp15.000 pada 1998, Beda Kondisi dengan 2018
Mild report
Rabu, 5 Sept 2018

Dolar Tembus Rp15.000 pada 1998, Beda Kondisi dengan 2018

Nilai tukar dolar yang kini mendekati angka Rp15.000 tak bisa dibandingkan dengan kondisi 1998.
Sidang Kasus BLBI: Kwik Kian Gie Sebut Kebijakan MSAA Pro Asing
Hard news
Kamis, 5 Juli 2018

Sidang Kasus BLBI: Kwik Kian Gie Sebut Kebijakan MSAA Pro Asing

Kwik Kian Gie menyoroti pemberlakuan MSAA dalam penyelesaian utang debitur BLBI saat bersaksi di sidang Syafruddin Arsyad Tumenggung.
Nestapa Lebaran 20 Tahun Lalu Saat Krisis Melanda Indonesia
Mild report
Sabtu, 16 Jun 2018

Nestapa Lebaran 20 Tahun Lalu Saat Krisis Melanda Indonesia

Saat krisis ekonomi yang melanda Indonesia pada 20 tahun lalu, membuat hidup masyarakat jadi susah, termasuk saat Lebaran berlangsung.
Boediono Angkat Bicara Soal Siklus Krisis Ekonomi Tiap 10 Tahun
Hard news
Rabu, 28 Mar 2018

Boediono Angkat Bicara Soal Siklus Krisis Ekonomi Tiap 10 Tahun

Boediono mengatakan, krisis ekonomi bisa diantisipasi karena Indonesia sudah berpengalaman melewati beberapa kali krisis.
Ketika Indonesia Bertekuk Lutut kepada IMF
Mild report
Selasa, 31 Okt 2017

Ketika Indonesia Bertekuk Lutut kepada IMF

Soeharto mengundang IMF untuk membantu penanganan krisis.
Anomali George Soros
Mild report
Rabu, 19 Juli 2017

Anomali George Soros

Perusahaan Soros Quantum Fund adalah perusahaan hedge fund yang paling sukses di dunia. Soros mengucurkan dana besar-besaran untuk untuk mendanai beragam inisiatif pro-demokrasi di pelbagai negara.
Negara-negara yang Paling Terpuruk Saat Krisis Ekonomi ASEAN
Periksa data
Senin, 17 Juli 2017

Negara-negara yang Paling Terpuruk Saat Krisis Ekonomi ASEAN

Krisis ekonomi yang melanda kawasan ASEAN terjadi 20 tahun lalu. Setiap negara memiliki daya tahan yang berbeda terhadap krisis.
Krisis Meksiko Dahulu, Krisis Asia Kemudian
Mild report
Jumat, 7 Juli 2017

Krisis Meksiko Dahulu, Krisis Asia Kemudian

Sebelum krisis keuangan melanda negara-negara Asia pada 1997, Meksiko sudah mengalami krisis serupa pada tahun 1994-1995.
Obligasi Rekap: Bank Untung, Negara Buntung
Mild report
Senin, 2 Mei 2016

Obligasi Rekap: Bank Untung, Negara Buntung

Pemerintah harus mengeluarkan puluhan triliun untuk membayar obligasi rekap setiap tahunnya. Selain terikat utang pembayaran pokok, pemerintah juga terkait dengan pembayaran bunga yang melekat pada obligasi itu. KAU mendesak pemerintah untuk mengalihkan pembayaran bunga obligasi rekap kepada hal-hal produktif dan penting bagi rakyat. Tidak hanya likuiditas, bunga obligasi rekap pun dapat mendongkrak laba Bank.