Indeks Bank Digital

BRI Sabet Penghargaan Global Berkat Transformasi Digital BRIAPI
Bisnis
Kamis, 21 Nov

BRI Sabet Penghargaan Global Berkat Transformasi Digital BRIAPI

BRIAPI adalah solusi open banking yang memungkinkan ribuan mitra pihak ketiga untuk mengintegrasikan berbagai produk dan layanan BRI ke dalam platformnya.
Bangun Kebiasaan Keuangan Sehat di Kelas Tirto Bareng Bank Jago
Edusains
Sabtu, 9 Nov

Bangun Kebiasaan Keuangan Sehat di Kelas Tirto Bareng Bank Jago

Kelas Tirto Surabaya, didukung Bank Jago, membahas cara mengatasi kecemasan finansial dan membangun kebiasaan keuangan sehat bagi mahasiswa.
Bank Jago Bagi Tips Kelola Keuangan ke Mahasiswa Surabaya
Edusains
Jumat, 8 Nov

Bank Jago Bagi Tips Kelola Keuangan ke Mahasiswa Surabaya

Program Jagoan Kampus dari Bank Jago bertujuan membantu generasi muda, khususnya Milenial dan Gen Z, mengatasi kecemasan finansial.
Manfaat Tabungan NOW Neobank, Menabung Rasa Investasi
Ekonomi
Rabu, 18 Sept

Manfaat Tabungan NOW Neobank, Menabung Rasa Investasi

Tabungan Now Neo Bank menawarkan bunga tinggi hingga kemudahan transaksi. Mau tahu apa saja manfaat Tabungan Now Neo Bank? Simak ulasannya berikut ini.
LPS Imbau Bank Digital Transparan soal Bunga Tinggi
Flash news
Selasa, 25 Jun

LPS Imbau Bank Digital Transparan soal Bunga Tinggi

Jika permintaan itu tidak dipatuhi, LPS akan membuat aduan kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Alasan Milenial-Gen Z Terpikat Bank Digital: Banyak Promo
Flash news
Jumat, 15 Des 2023

Alasan Milenial-Gen Z Terpikat Bank Digital: Banyak Promo

Masyarakat memilih bank digital karena lebih mudah melakukan transaksi dan menawarkan banyak promo-promo.
Bank Digital Jadi Primadona, Bank Konvensional Tak Merana
Ekonomi
Kamis, 14 Des 2023

Bank Digital Jadi Primadona, Bank Konvensional Tak Merana

Konsumen perbankan di Indonesia sangat terbuka untuk menggunakan perbankan digital. Mayoritas bahkan berniat memindahkan 25-50% saldonya ke bank digital.
Praktisi Perbankan: Investasi di Bank Digital Masih Aman
Bisnis
Rabu, 5 Apr 2023

Praktisi Perbankan: Investasi di Bank Digital Masih Aman

Kegiatan investasi atau menyimpan uang di perbankan digital masih cukup aman. Asalkan, perbankan mengikuti regulasi yang telah ditentukan oleh pemerintah.
Bank Digital Masih Menjanjikan di 2023, tapi Ada Syaratnya
Bisnis
Rabu, 28 Des 2022

Bank Digital Masih Menjanjikan di 2023, tapi Ada Syaratnya

Analis menilai bank digital bisa berkibar pada 2023 dengan sejumlah syarat. Salah satunya mampu mengendalikan potensi risiko.
Airlangga: Banyak Bank Bermasalah jadi Sehat Berkat Digitalisasi
Bisnis
Senin, 11 Juli 2022

Airlangga: Banyak Bank Bermasalah jadi Sehat Berkat Digitalisasi

Kehadiran digitalisasi membuat perbankan sebelumnya bermasalah kini menjadi sehat, menurut Menko Airlangga Hartarto.
Potensi Kerugian Negara Akibat Serangan Siber Capai Rp14,2 Triliun
Ekonomi
Senin, 30 Mei 2022

Potensi Kerugian Negara Akibat Serangan Siber Capai Rp14,2 Triliun

Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) mencatat potensi kerugian ekonomi Indonesia akibat serangan siber mencapai Rp14,2 triliun.
Bisakah Bank Digital jadi Solusi Pengembangan Usaha UMKM?
Bisnis
Selasa, 2 Nov 2021

Bisakah Bank Digital jadi Solusi Pengembangan Usaha UMKM?

Bhima menilai kehadiran bank digital diharapkan dapat mempercepat konsolidasi bank, yang tidak efisien akan kalah bersaing.
Tabungan BRI Simpedes, Merawat Tradisi dengan TeknologiĀ 
Ekonomi
Kamis, 12 Agt 2021

Tabungan BRI Simpedes, Merawat Tradisi dengan TeknologiĀ 

Seiring kemajuan zaman, bank kini tak lagi hanya sebagai tempat menyimpan dana, tetapi juga bersifat transaksional.
Himbara Tak Mau Tergesa Tanggapi Menjamurnya Bank Digital
Bisnis
Rabu, 16 Jun 2021

Himbara Tak Mau Tergesa Tanggapi Menjamurnya Bank Digital

Bank-bank BUMN tetap berhati-hati untuk menghadapi persaingan melawan bank-bank digital di era disrupsi.
Incar Gen Z, LINE-Hana Bank Luncurkan Bank Digital LINE Bank di RI
Bisnis
Jumat, 11 Jun 2021

Incar Gen Z, LINE-Hana Bank Luncurkan Bank Digital LINE Bank di RI

Indonesia menjadi pasar ketiga LINE Bank, setelah peluncurannya Thailand dan Taiwan.
Bukalapak & Standard Chartered Berduet Luncurkan Bank Digital
Bisnis
Selasa, 8 Jun 2021

Bukalapak & Standard Chartered Berduet Luncurkan Bank Digital

Standard Chartered Bank Indonesia (Stanchart) menggandeng Bukalapak untuk aplikasi mobile layanan perbankan digital baru.
Bank Jago: Jagoan Bank Digital di Indonesia
Ekonomi
Rabu, 28 Apr 2021

Bank Jago: Jagoan Bank Digital di Indonesia

Lewat tangan dinginnya, Jerry Ng, Komisaris Utama PT. Bank Jago Tbk, membawa Bank Jago menjadi bank digital pertama di Indonesia.
Evolusi Penipuan Era Digital dan Cara Menghadapinya
Teknologi
Selasa, 27 Apr 2021

Evolusi Penipuan Era Digital dan Cara Menghadapinya

Ciri penipuan lewat telepon antara lain penipu meminta data pribadi seperti kode OTP.
Menyelisik Sebab Semakin Semaraknya Bisnis Bank Digital Indonesia
Bisnis
Kamis, 25 Feb 2021

Menyelisik Sebab Semakin Semaraknya Bisnis Bank Digital Indonesia

Banyak pihak terjun ke bisnis bank digital. Apa sebabnya?
Mengapa Induk Shopee Mau Membeli Bank BKE yang Kecil dan Rugi?
Bisnis
Kamis, 25 Feb 2021

Mengapa Induk Shopee Mau Membeli Bank BKE yang Kecil dan Rugi?

Shopee berhasil menjadi wahana e-commerce nomor 1 di Indonesia. Kini, mereka ingin mengambil pangsa pasar bank digital.