Indeks Penataan Tanah Abang

Cawagub DKI Dinilai Perlu Punya Solusi Adil untuk PKL Tanah Abang
Hard news
Kamis, 7 Feb 2019

Cawagub DKI Dinilai Perlu Punya Solusi Adil untuk PKL Tanah Abang

DPD Gerindra DKI menyebutkan para calon wakil Gubernur DKI diharapkan bisa memiliki solusi adil dalam mengatasi permasalahan PKL di Tanah Abang.
Polisi Tangkap Seorang Pemulung Provokator Bentrok Tanah Abang
Hard news
Rabu, 23 Jan 2019

Polisi Tangkap Seorang Pemulung Provokator Bentrok Tanah Abang

Tersangka ialah AM (42), dalam bentrok Tanah Abang dia melempar konblok ke mobil patroli Satpol PP.
Anies Minta Ombudsman Lengkapi Data Soal Preman Tanah Abang
Hard news
Senin, 21 Jan 2019

Anies Minta Ombudsman Lengkapi Data Soal Preman Tanah Abang

Ombudsman DKI Jakarta menduga, penyebab bentrok antara PKL dan Satpol PP di Tanah Abang tak lepas dari keberadaan preman di sana.
PKL Tanah Abang Sulit Ditertibkan Selama Preman Bercokol
Current issue
Senin, 21 Jan 2019

PKL Tanah Abang Sulit Ditertibkan Selama Preman Bercokol

Ketua Ombudsman Perwakilan DKI Teguh Nugroho mengatakan para PKL ngotot tetap jualan di sepanjang trotoar Tanah Abang karena ada yang “membekingi.”
Ombudsman Menduga Bentrokan di Tanah Abang Dipicu Ulah Preman
Hard news
Senin, 21 Jan 2019

Ombudsman Menduga Bentrokan di Tanah Abang Dipicu Ulah Preman

Ombudsman DKI Jakarta menduga bentrokan di kawasan Tanah Abang pada pekan kemarin dipicu oleh kekesalan para preman yang pendapatannya berkurang drastis usai ada skybridge. 
PKL Tanah Abang Disebut Masih Bayar Preman, Anies: Harus Ada Bukti
Hard news
Senin, 21 Jan 2019

PKL Tanah Abang Disebut Masih Bayar Preman, Anies: Harus Ada Bukti

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyatakan, terkait laporan para PKL di Pasar Tanah Abang yang masih membayar uang sewa lapak kepada preman harus disertai dengan bukti nyata.
Kisruh di Pasar Tanah Abang, Anies: Ini Pelajaran Bagi Semua
Hard news
Senin, 21 Jan 2019

Kisruh di Pasar Tanah Abang, Anies: Ini Pelajaran Bagi Semua

Gubernur DKI Jakarta Anies menyebutkan kisruh yang terjadi di Pasar Tanah Abang pada Kamis (17/1/2019) sebaiknya bisa menjadi pelajaran masyarakat, khususnya bagi yang suka melanggar aturan.
Sarana Jaya Jamin Tidak Ada Preman di Skybridge Tanah Abang
Hard news
Rabu, 12 Des 2018

Sarana Jaya Jamin Tidak Ada Preman di Skybridge Tanah Abang

PKL yang pindah ke skybridge Tanah Abang dijamin oleh PD Pembangunaan Sarana Jaya tidak akan diganggu oleh preman.
Sarana Jaya Sebut Sudah Ada 345 PKL Pindah ke Skybridge Tanah Abang
Hard news
Selasa, 11 Des 2018

Sarana Jaya Sebut Sudah Ada 345 PKL Pindah ke Skybridge Tanah Abang

“Kalau ada yang belum menempati, itu karena belum siap saja. Karena seharusnya semua kios itu ada PKL yang menempati,” kata Yoory.
Pembangunan Skybridge Tanah Abang Diklaim Sudah 100 Persen
Hard news
Jumat, 30 Nov 2018

Pembangunan Skybridge Tanah Abang Diklaim Sudah 100 Persen

Setelah bangunannya jadi, langkah selanjutnya ialah memindahkan para pedagang yang selama ini berjualan di tepi jalan.
Bahas Skybridge, Ombudsman akan Pertemukan Lagi Pemprov DKI dan KAI
Hard news
Kamis, 29 Nov 2018

Bahas Skybridge, Ombudsman akan Pertemukan Lagi Pemprov DKI dan KAI

Ombudsman akan mempertemukan lagi Pemprov DKI dan PD Sarana Jaya dengan PT KAI untuk membahas penyelesaian masalah Skybridge Tanah Abang, pada Jumat besok.
Skybridge Tanah Abang Baru Dibuka Usai Simulasi Sampai 30 November
Hard news
Jumat, 16 Nov 2018

Skybridge Tanah Abang Baru Dibuka Usai Simulasi Sampai 30 November

Skybridge Tanah Abang tidak akan langsung dibuka secara penuh setelah selesai dibangun pada 23 November 2018.
Kisah Klasik PKL-Satpol PP Kucing-kucingan di Tanah Abang
Current issue
Kamis, 15 Nov 2018

Kisah Klasik PKL-Satpol PP Kucing-kucingan di Tanah Abang

Rabu kemarin, PKL di bawah skybridge Tanah Abang dua kali ditertibkan, dan dua kali pula mereka kembali lagi untuk berdagang.
Bantah Sindiran Anies, Ketua DPRD DKI: Saya Jarang Kunjungan Kerja
Hard news
Rabu, 14 Nov 2018

Bantah Sindiran Anies, Ketua DPRD DKI: Saya Jarang Kunjungan Kerja

Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi membantah tudingan Gubernur Anies Baswedan yang menyebutnya terlalu sering melakukan kunjungan kerja (kunker) sehingga lupa dengan masalah di ibu kota.
Ombudsman Tantang DKI-KAI Buktikan Tiada Klaim Aset di Tanah Abang
Current issue
Rabu, 14 Nov 2018

Ombudsman Tantang DKI-KAI Buktikan Tiada Klaim Aset di Tanah Abang

Ombudsman DKI Jakarta menyebut PD Sarana Jaya dan Pemprov DKI saling klaim aset Jalan Jatibaru Raya, Tanah Abang. Namun keduanya sama-sama membantah.
Soal Masalah Skybridge, Ombudsman akan Pertemukan Sarana Jaya & KAI
Hard news
Rabu, 14 Nov 2018

Soal Masalah Skybridge, Ombudsman akan Pertemukan Sarana Jaya & KAI

Ombudsman RI akan mempertemukan PD Pembangunan Sarana Jaya dan PT KAI untuk membahas solusi untuk masalah terkait proyek Skybridge Tanah Abang pada pekan ini.
Anies Tanggapi Kritik Ketua DPRD DKI Soal Tanah Abang
Hard news
Selasa, 13 Nov 2018

Anies Tanggapi Kritik Ketua DPRD DKI Soal Tanah Abang

Anies Baswedan menanggapi kritik Ketua DPRD DKI Jakarta soal kondisi Pasar Tanah Abang yang dinilai semakin kumuh. 
Sarana Jaya Akui Belum Penuhi Permintaan KAI untuk Skybridge
Hard news
Selasa, 13 Nov 2018

Sarana Jaya Akui Belum Penuhi Permintaan KAI untuk Skybridge

Permintaan yang belum terpenuhi ialah pembangunan toilet, pengadaan petugas keamanan, dan akses dari skybridge ke Stasiun Tanah Abang.
Proyek Skybridge Tanah Abang Molor Karena Perencanaan Tak Matang?
Current issue
Senin, 12 Nov 2018

Proyek Skybridge Tanah Abang Molor Karena Perencanaan Tak Matang?

Skybridge Tanah Abang seharusnya rampung, 9 November kemarin, tapi diperpanjang 2 minggu lagi. Proyek dinilai telat karena rencana mentah.
Sarana Jaya Targetkan Skybridge Tanah Abang Rampung 9 November 2018
Hard news
Rabu, 7 Nov 2018

Sarana Jaya Targetkan Skybridge Tanah Abang Rampung 9 November 2018

Yoory mengaku dapat pesan khusus dari Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan untuk mempercepat pembanguann skybridge.