Indeks Pemberantasan Korupsi

Gelar PAKU Integritas Capres-Cawapres, KPK: Bukan Buat Pansos
Hukum
Rabu, 17 Jan 2024

Gelar PAKU Integritas Capres-Cawapres, KPK: Bukan Buat Pansos

Nawawi menilai pemberantasan korupsi di Tanah Air masih belum maksimal. Buktinya, masih ada laporan dari masyarakat soal pungli di pemerintahan.
Skandal Pungli Pegawai KPK di Tengah Muramnya Integritas Lembaga
Hukum
Sabtu, 13 Jan 2024

Skandal Pungli Pegawai KPK di Tengah Muramnya Integritas Lembaga

KPK didesak tidak ragu mengusut dugaan tindak pidana pada perkara pungli ini. Jika ragu, KPK bisa menyerahkan pada kejaksaan atau kepolisian.
Teka-teki Calon Pengganti Firli Bahuri di Tangan Jokowi dan DPR
Hukum
Rabu, 3 Jan 2024

Teka-teki Calon Pengganti Firli Bahuri di Tangan Jokowi dan DPR

Pemilihan calon pengganti Firli Bahuri diminta tidak hanya didasarkan pada subjektivitas untuk mengamankan kepentingan Presiden maupun DPR.
Korupsi Makin Laten Membumi, Pembenahan KPK Semakin Urgen
Hukum
Minggu, 31 Des 2023

Korupsi Makin Laten Membumi, Pembenahan KPK Semakin Urgen

Kasus pidana yang menyandung Firli Bahuri membuktikan pelemahan KPK betul terjadi. KPK ibarat dihancurkan dari luar dan dibunuh dari dalam.
KPK Sebut Lukas Enembe Telah Dibantarkan ke RS Sejak 23 Oktober
Sosial budaya
Selasa, 26 Des 2023

KPK Sebut Lukas Enembe Telah Dibantarkan ke RS Sejak 23 Oktober

Ali sebut penahanan Lukas Enembe di KPK telah dibantarkan sejak 23 Oktober 2023 agar dapat melakukan perawatan secara intensif.
Ketua KPK Kecewa Nonton Debat Capres, Anies Singgung soal Etika
Politik
Jumat, 15 Des 2023

Ketua KPK Kecewa Nonton Debat Capres, Anies Singgung soal Etika

Anies Baswedan membalas kekecewaan Ketua KPK Sementara, Nawawi Pomolango, dengan menyinggung etika pimpinan komisi antirasuah itu.
Tim Hukum AMIN: Perang Melawan Korupsi Sangat Krusial
Politik
Kamis, 14 Des 2023

Tim Hukum AMIN: Perang Melawan Korupsi Sangat Krusial

Ari Yusuf Amir menegaskan bahwa orasi Anies Baswedan dalam debat capres di KPU RI terkait pemberantasan korupsi tidak bersifat normatif.
Mentan Janji Berikan Traktor untuk Masyarakat-ASN, Ini Syaratnya
Flash news
Kamis, 14 Des 2023

Mentan Janji Berikan Traktor untuk Masyarakat-ASN, Ini Syaratnya

Menteri Pertanian Amran berjanji memberikan traktor hingga bibit unggul untuk masyarakat hingga ASN jika melaporkan tindakan korupsi di lingkungan Kementan.
Agar Gagasan Pemberantasan Korupsi ala Capres Tak Sekadar Janji
Politik
Kamis, 14 Des 2023

Agar Gagasan Pemberantasan Korupsi ala Capres Tak Sekadar Janji

Agar janji capres Anies Baswedan, Prabowo Subianto, dan Ganjar Pranowo tidak hanya retorika belaka, maka harus diikuti dengan strategi konkret.
Upaya Penguatan KPK ala Kubu Paslon Jelang Debat Capres-Cawapres
Politik
Selasa, 12 Des 2023

Upaya Penguatan KPK ala Kubu Paslon Jelang Debat Capres-Cawapres

KPK harus dikembalikan sebagai lembaga negara yang bersifat independen agar pemberantasan korupsi berjalan baik. Apa kata para paslon capres-cawapres?
Hakordia 2023, Pemerintah Jaga Kredibilitas Aparat & Stranas PK
Hukum
Sabtu, 9 Des 2023

Hakordia 2023, Pemerintah Jaga Kredibilitas Aparat & Stranas PK

Sejak diluncurkan pada 2018, program Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK) justru menekan kebocoran keuangan negara.
Keropos Independensi KPK Bikin Pemberantasan Korupsi Melempem
Hukum
Sabtu, 9 Des 2023

Keropos Independensi KPK Bikin Pemberantasan Korupsi Melempem

Sejumlah aktivis antikorupsi mengatakan revisi UU KPK berperan penting dalam menggerus independensi KPK.
Perlawanan Firli Bahuri & Peluang Kecil Lolos dari Jerat Hukum
Hukum
Selasa, 28 Nov 2023

Perlawanan Firli Bahuri & Peluang Kecil Lolos dari Jerat Hukum

Peneliti Pukat UGM, Zaenur Rohman, menilai kecil peluang Firli Bahuri mampu memenangkan gugatan praperadilan.
Mungkinkah KPK Bertaji Lagi usai Firli Diberhentikan Sementara?
Hukum
Jumat, 24 Nov 2023

Mungkinkah KPK Bertaji Lagi usai Firli Diberhentikan Sementara?

Peneliti PUKAT menekankan bahwa KPK akan berubah atau tidak setelah Firli diberhentikan sementara tergantung dari internal lembaga.
Jejak Firli Bahuri dari Kasus Etik hingga Tersangka Pemerasan
Hukum
Kamis, 23 Nov 2023

Jejak Firli Bahuri dari Kasus Etik hingga Tersangka Pemerasan

Kasus dugaan gratifikasi dan pemerasan terhadap SYL mengakhiri “rekor licin” Firli Bahuri dalam sejumlah kasus. Ia akhirnya menjadi tersangka.
Penindakan KPK Masif saat Firli Disorot Publik, Hanya Kebetulan?
Hukum
Minggu, 19 Nov 2023

Penindakan KPK Masif saat Firli Disorot Publik, Hanya Kebetulan?

Ali Fikri menegaskan penindakan yang dilakukan KPK saat ini tidak berhubungan dengan kasus Firli yang mendapat sorotan publik.
KPK Gelar OTT di Bondowoso Jawa Timur
Hukum
Rabu, 15 Nov 2023

KPK Gelar OTT di Bondowoso Jawa Timur

Ghufron menjelaskan KPK hingga saat ini masih melakukan proses pendalaman kepada pihak yang diamankan.
Potensi Ancaman Hukuman Mati di Kasus Korupsi APD Kemenkes
Hukum
Selasa, 14 Nov 2023

Potensi Ancaman Hukuman Mati di Kasus Korupsi APD Kemenkes

Kasus korupsi pengadaan APD bisa dijatuhkan hukuman mati karena dilakukan dalam situasi bencana atau pandemi COVID-19.
Merunut Kasus Dugaan Gratifikasi Wamenkumham Eddy Hiariej
Hukum
Jumat, 10 Nov 2023

Merunut Kasus Dugaan Gratifikasi Wamenkumham Eddy Hiariej

Kasus Eddy Hiariej ini berawal dari laporan Koordinator IPW, Sugeng Teguh Santoso pada 14 Maret 2023 soal dugaan gratifikasi.
Komitmen Pemberantasan Korupsi Capres-Cawapres di Pemilu 2024
Politik
Kamis, 9 Nov 2023

Komitmen Pemberantasan Korupsi Capres-Cawapres di Pemilu 2024

Masyarakat mulai menempatkan isu korupsi menjadi salah satu pertimbangan mereka memilih figur pemimpin.