Indeks Munas Golkar

Politik
Minggu, 25 Agt 2024

Tiga Kader Gugat Hasil Munas XI, DPP Golkar: Sudah Sesuai Aturan

Tiga kader Partai Golkar menggugat hasil Munas XI Partai Golkar yang mengangkat Bahlil Lahadalia sebagai ketua umum karena tidak sesuai AD/ART partai.
Politik
Rabu, 21 Agt 2024

Bahlil Lahadalia Ditetapkan Jadi Formatur Tunggal Ketum Golkar

Bahlil menjadi satu-satunya kandidat ketum Golkar dalam Munas ke-XI ini. Ridwan Hisjam yang sebelumnya mendaftarkan diri dinyatakan tidak lolos.
Politik
Senin, 19 Agt 2024

Bahlil Akui Tak Ada Persiapan Khusus Maju Jadi Caketum Golkar

Bahlil Lahadalia enggan mengomentari mengenai isu yang beredar bahwa dirinya menjadi calon tunggal Ketum Golkar.
Politik
Senin, 19 Agt 2024

Bahlil Berpeluang Jadi Ketum Partai Golkar secara Aklamasi

Melki menyebut semua organisasi sayap Partai Golkar menjagokan Bahlil Lahadalia jadi caketum Golkar.
Politik
Kamis, 15 Agt 2024

Airlangga & Bahlil Rutin Berkomunikasi soal Kepemimpinan Golkar

Dito Ariotedjo meyakini transisi menuju Munas Partai Golkar dan regenerasi kepemimpinan berjalan lancar.
Politik
Selasa, 13 Agt 2024

Alasan Elite Golkar Dorong Munas: Plt Tak Bisa Daftarkan Pilkada

Pendaftaran Pilkada harus dilakukan ketum definitif, tetapi rekomendasi calon bisa ditangani Plt ketum.
Politik
Selasa, 13 Agt 2024

Idrus Marham Desak Munas Golkar Dipercepat usai Airlangga Mundur

Idrus Marham menilai percepatan Munas Golkar tidak harus melalui mekanisme Musyarawah Nasional Luar Biasa (Munaslub).
Politik
Minggu, 11 Agt 2024

Airlangga Tak Lagi Jadi Ketum Golkar per Sabtu 10 Agustus Malam

Airlangga Hartarto mengeklaim proses pemilihan ketua umum Partai Golkar berikutnya akan berlangsung damai dan tertib.
Politik
Minggu, 11 Agt 2024

Airlangga Hartarto Diisukan Mundur dari Ketum Partai Golkar

Seharusnya, Golkar dijadwalkan menggelar musyawarah nasional (munas) beragendakan pemilihan ketua umum pada Desember 2024.
Politik
Selasa, 19 Mar 2024

Ridwan Hisjam: Mayoritas Kader Ingin Jokowi Jadi Ketum Golkar

Isu nama Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggantikan Airlangga Hartarto di kursi Ketua Umum Golkar kian santer.
Politik
Selasa, 12 Mar 2024

Idrus Marham Bicara Jokowi Effect hingga Calon Ketum Golkar

Idrus Marham mengakui bahwa kemenangan Golkar di Pemilu 2024 tidak lepas dari Jokowi effect.
Politik
Jumat, 8 Mar 2024

Bamsoet Nyatakan Siap Maju Bursa Ketum Golkar di Munas 2024

Bamsoet siap maju bursa ketum Golkar pada Munas 2024 bersaing dengan Airlangga, Agus Gumiwang hingga Bahlil.
Aktual dan Tren
Kamis, 27 Juli 2023

Isu Munaslub Golkar: Menilik Dualisme Era Bakrie & Agung Laksono

Isu terkini Munaslub Golkar dan sejarah dualisme di era Aburizal Bakrie dengan Agung Laksono.
Politik
Jumat, 6 Des 2019

Airlangga Kembali Tunjuk Lodewijk F. Paulus Jadi Sekjen Golkar

Lodewijk F Paulus ditunjuk Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menjadi Sekretaris Jenderal pada kepengurusan DPP Partai Golkar 2019-2024..
Politik
Kamis, 5 Des 2019

Airlangga Jamin Kader Golkar Maju Pilkada 2020 Tanpa Mahar

Airlangga canangkan tanpa mahar bagi kadernya yang maju Pilkada 2020 
Politik
Kamis, 5 Des 2019

Penutupan Munas, Airlangga Sapa Bamsoet dan Mantan Loyalisnya

Saat menyampaikan pidato di penutupan Munas Golkar, Airlangga menyapa sederet kader-kadernya yang sempat mendukung Bamsoet
Politik
Kamis, 5 Des 2019

Munas Golkar X Bahas AD/ART hingga Kebijakan Partai

Munas X Partai Golkar masih berlanjut dengan agenda perumusan kebijakan organisasi pada Kamis (5/12/2019).
Politik
Kamis, 5 Des 2019

Airlangga Tawarkan Posisi Dewan Kehormatan Golkar ke JK dan Luhut

Airlangga mengaku, tawaran ini diberikan karena memandang posisi keduanya sebagai senior Partai Golkar.
Politik
Kamis, 5 Des 2019

Airlangga Hartarto Terpilih Kembali Jadi Ketua Umum Partai Golkar

Penetapan Airlangga dilakukan secara aklamasi yang disetujui 558 pemilik suara yang sah dalam forum Munas kali ini.
Politik
Rabu, 4 Des 2019

Akbar Tanjung Minta Airlangga Rangkul Bamsoet dan Loyalisnya

Akbar Tanjung meminta Airlangga Hartarto merangkul Bambang Soesatyo di kepengurusan Partai Golkar periode selanjutnya.