Mozaik

Mozaik merupakan program yang menjadi salah satu ciri khas tirto.id. Program ini berisi tentang ulasan-ulasan peristiwa atau sejarah di masa lampau yang disampaikan secara populer dan menarik.

Indeks Mozaik

Bathoro Katong, Trah Majapahit yang Sebarkan Islam di Ponorogo
Mild Report
Senin, 29 Apr

Bathoro Katong, Trah Majapahit yang Sebarkan Islam di Ponorogo

Sosok yang babat alas dan menyebarkan Islam di daerah Ponorogo dan sekitarnya. Salah satu media dakwahnya adalah reog yang diambil dari cerita Panji. 
Yudhistira ANM Massardi, Anak Muda yang Ogah Mengekor Para Tetua
Mild Report
Sabtu, 27 Apr

Yudhistira ANM Massardi, Anak Muda yang Ogah Mengekor Para Tetua

Sajak Sikat Gigi karya Yudhistira Massardi ditolak para penyair senior. Itulah potret keangkuhan yang selalu hadir tiap generasi dan ia menolak membebek.  
Seruan Tauhid dalam Teks Tua di Nusantara Periode Hindu-Buddha
Mild Report
Kamis, 25 Apr

Seruan Tauhid dalam Teks Tua di Nusantara Periode Hindu-Buddha

Dalam teks-teks tua periode Hindu-Buddha, teologi Islam terselip sebagai upaya vernakularisasi agar ajarannya diterima masyarakat yang literasinya mapan.
Mohammed Aziz, Mercusuar Literasi dan Ketahanan di Jantung Rabat
Mild Report
Selasa, 23 Apr

Mohammed Aziz, Mercusuar Literasi dan Ketahanan di Jantung Rabat

Puluhan tahun lalu, Mohammed Aziz putus sekolah. Ketekunannya membaca dan berdagang buku adalah caranya membalas dendam pada masa kecilnya yang suram.
Jejak Dakwah dan Kisah Adikodrati dari Tanah Hitu
Mild Report
Senin, 22 Apr

Jejak Dakwah dan Kisah Adikodrati dari Tanah Hitu

Kisah Masjid Wapauwe sebagai salah satu jejak penyebaran Islam di Jazirah Leihitu. Cerita masyarakat lokal tentang masjid ini diliputi hal adikodrati.  
Kisah Tjamboek Berdoeri Mencatat Detik-Detik Persalinan Republik
Mild Report
Jumat, 19 Apr

Kisah Tjamboek Berdoeri Mencatat Detik-Detik Persalinan Republik

Kwee Thiam Tjing mencatat masa-masa perubahan zaman dari era "normal" ke pendudukan Jepang, lalu revolusi, di buku Indonesia dalem Api dan Bara
Bhre Wengker, Candi Surawana dan Sosok di Balik Layar Majapahit
Mild Report
Kamis, 18 Apr

Bhre Wengker, Candi Surawana dan Sosok di Balik Layar Majapahit

Candi pendharmaan yang dbuat untuk Wijayarajasa melebihi keluarga inti Kerajaan Majapahit. Selain usianya yang panjang, sosok ini diliputi misteri.
Kampung Mahmud, Dakwah Abdul Manaf & Tanah Sekepal dari Makkah
Mild Report
Selasa, 16 Apr

Kampung Mahmud, Dakwah Abdul Manaf & Tanah Sekepal dari Makkah

Kampung Mahmud adalah salah satu jejak penyebaran Islam di Bandung selatan yang sejarahnya diwariskan lewat tradisi lisan secara turun-temurun.
Hegemoni Mughal & Pengaruh Budaya Indo-Farsi di Kesultanan Aceh
Mild Report
Minggu, 14 Apr

Hegemoni Mughal & Pengaruh Budaya Indo-Farsi di Kesultanan Aceh

Sejak abad ke-17, Kekhalifahan Ottoman tidak lagi turut campur dalam perpolitikan di Samudra Hindia. Maka Kesultanan Aceh kemudian bersekutu dengan Mughal. 
The Line Arab Saudi, Kota Cerdas atau Hanya Distopia?
Mild Report
Kamis, 11 Apr

The Line Arab Saudi, Kota Cerdas atau Hanya Distopia?

Visi 2030 Arab Saudi agar tak bergantung pada cadangan minyak melahirkan sejumlah megaproyek, salah satunya The Line yang menuai kritik dan kontroversi.