Dalam kurun waktu lima tahun terakhir, mayoritas pengangguran di Indonesia didominasi oleh Gen Z, atau kelompok penduduk dengan rentang usia 15-24 tahun.
Presiden Jokowi mengatakan, batik telah memberikan penghasilan dan kehidupan bagi banyak orang. Berkat industri tersebut banyak lapangan kerja tercipta.
Sandiaga Uno mengingatkan Presiden Jokowi agar bisa mewujudkan pertumbuhan investasi di dalam negeri linear dengan penyerapan jumlah tenaga kerja lokal.
Ekonom Indef menyebutkan, pemerintah perlu mengevaluasi tiga sektor lapangan usaha yang memiliki struktur Produk Domestik Bruto (PDB) terbesar, yakni sektor industri, pertanian, dan pertambangan.