Indeks Komnas Ham

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron Penuhi Panggilan Komnas HAM
Hukum
Kamis, 17 Jun 2021

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron Penuhi Panggilan Komnas HAM

Ghufron akan dimintai keterangan perihal tes wawasan kebangsaan (TWK) dalam alih status pegawai KPK menjadi ASN.
Komnas HAM: Revisi Terbatas UU ITE Bukan Solusi Kebebasan Ekspresi
Hukum
Selasa, 15 Jun 2021

Komnas HAM: Revisi Terbatas UU ITE Bukan Solusi Kebebasan Ekspresi

Komnas HAM menilai rencana pemerintah melakukan revisi terbatas terhadap sejumlah pasal di UU ITE tidak akan jadi solusi masalah kebebasan berekspresi.
Komnas HAM Periksa Pimpinan KPK soal TWK Kamis Pekan Ini
Hukum
Selasa, 15 Jun 2021

Komnas HAM Periksa Pimpinan KPK soal TWK Kamis Pekan Ini

Biro Hukum KPK memastikan pimpinan lembaganya akan menghadiri pemeriksaan oleh Komnas HAM besok lusa.
Polemik TWK KPK, Komnas HAM Terima Masukan Aliansi Guru Besar
Hukum
Senin, 14 Jun 2021

Polemik TWK KPK, Komnas HAM Terima Masukan Aliansi Guru Besar

Sejumlah guru besar masukan bagi Komnas dalam menangani dugaan pelanggaran HAM dalam alih status pegawai KPK menjadi ASN terkait polemik TWK KPK.
Firli Mangkir Panggilan Komnas, MAKI Ajukan Uji Materi UU HAM ke MK
Hukum
Kamis, 10 Jun 2021

Firli Mangkir Panggilan Komnas, MAKI Ajukan Uji Materi UU HAM ke MK

MAKI akan ajukan uji materi UU HAM ke MK usai Ketua KPK Firli Bahuri dan pimpinan lain mangkir panggilan Komnas HAM soal TWK.
Komnas HAM Layangkan Surat Panggilan Kedua Untuk Firli Cs
Hukum
Rabu, 9 Jun 2021

Komnas HAM Layangkan Surat Panggilan Kedua Untuk Firli Cs

Menurut Komnas HAM, pemanggilan itu agar pimpinan KPK dapat memberikan penjelasan dan mengklarifikasi berbagai temuan Komnas terkait TWK.
Komnas HAM Minta Pimpinan KPK Kooperatif soal Penyelidikan TWK
Hukum
Selasa, 8 Jun 2021

Komnas HAM Minta Pimpinan KPK Kooperatif soal Penyelidikan TWK

"Komnas HAM juga pernah dipanggil lembaga negara yang lain," kata Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik.
Komnas HAM Ingin Pastikan Alih Status Pegawai KPK Sesuai Norma HAM
Hukum
Selasa, 8 Jun 2021

Komnas HAM Ingin Pastikan Alih Status Pegawai KPK Sesuai Norma HAM

Komnas HAM hanya ingin tak ada hak pegawai KPK yang dirugikan dalam proses alih status menjadi ASN.
Alasan Firli Cs Tak Hadiri Panggilan Komnas HAM terkait TWK KPK
Hukum
Selasa, 8 Jun 2021

Alasan Firli Cs Tak Hadiri Panggilan Komnas HAM terkait TWK KPK

Ketua KPK Firli Bahuri dan pimpinan lain memilih mangkir dari panggilan Komnas HAM terkait aduan pegawai KPK soal tes wawasan kebangsaan (TWK) KPK.
Kasus Polisi Bunuh Laskar FPI: Berkas Rampung, Usut Hingga Tuntas
Hukum
Jumat, 4 Jun 2021

Kasus Polisi Bunuh Laskar FPI: Berkas Rampung, Usut Hingga Tuntas

Berkas kasus pembunuhan laskar FPI oleh polisi baru akan dikembalikan ke kejaksaan. Aktivis mau kasus ini diungkap tuntas dan transparan.
Komnas HAM Periksa 6 Pegawai KPK yang Tak Lolos TWK
Hukum
Senin, 31 Mei 2021

Komnas HAM Periksa 6 Pegawai KPK yang Tak Lolos TWK

Komnas HAM mendalami karakteristik dan dinamika pola kerja di KPK, serta mencari keterkaitannya dengan TWK.
KPK Tindaklanjuti Arahan Jokowi soal 75 Pegawai Tak Lolos TWK
Hukum
Selasa, 25 Mei 2021

KPK Tindaklanjuti Arahan Jokowi soal 75 Pegawai Tak Lolos TWK

KPK menghormati laporan Wadah Pegawai KPK ke Komnas HAM terkait dugaan kesewenang-wenangan tes wawasan kebangsaan (TWK).
WP KPK Beberkan Dugaan Pelanggaran Pimpinan KPK ke Komnas HAM
Hukum
Senin, 24 Mei 2021

WP KPK Beberkan Dugaan Pelanggaran Pimpinan KPK ke Komnas HAM

WP KPK melaporkan dugaan kesewenang-wenangan yang dilakukan pimpinan KPK dalam penyelenggaraan TWK.
Kapolres Purworejo Diadukan ke Komnasham Usai Represi Warga Wadas
Hukum
Kamis, 29 Apr 2021

Kapolres Purworejo Diadukan ke Komnasham Usai Represi Warga Wadas

Tindakan represif polisi Purworejo kepada warga Wadas penolak tambang diadukan ke Komnas HAM. 
Komnasham Kecewa Mahfud MD Labeli Teroris Kelompok Bersenjata Papua
Hukum
Kamis, 29 Apr 2021

Komnasham Kecewa Mahfud MD Labeli Teroris Kelompok Bersenjata Papua

Pelabelan teroris ke kelompok sipil bersenjata tidak akan membawa masalah di Papua menuju penyelesaian.
Kerja Sama dengan Komnas Ham, Kapolri Harap Anggota Tak Langgar HAM
Hukum
Selasa, 20 Apr 2021

Kerja Sama dengan Komnas Ham, Kapolri Harap Anggota Tak Langgar HAM

Komnasham dan Polri bekerja sama untuk memberikan pemahaman kepada anggota untuk menjunjung tinggi hak asasi manusia.
Desakan Sesat DPR: Tuntaskan Kasus HAM Berat Tanpa Jalur Hukum
Hukum
Jumat, 9 Apr 2021

Desakan Sesat DPR: Tuntaskan Kasus HAM Berat Tanpa Jalur Hukum

DPR mau kasus HAM berat masa lalu diselesaikan secara non-yudisial. Usul ini mendapat penolakan keras dari korban dan aktivis.
Terlapor Tewas Jangan Jadi Dalih Ulur Kasus Pembunuhan 4 Laskar FPI
Hukum
Sabtu, 27 Mar 2021

Terlapor Tewas Jangan Jadi Dalih Ulur Kasus Pembunuhan 4 Laskar FPI

Seorang polisi terlapor kasus kematian Laskar FPI dikabarkan tewas akibat kecelakaan. Peristiwa itu tak boleh memengaruhi penuntasan kasus itu sendiri.
Indonesia Melupakan Regulasi Antipenyiksaan
Hukum
Senin, 15 Mar 2021

Indonesia Melupakan Regulasi Antipenyiksaan

Pemerintah Indonesia belum mengundangkan aturan teknis antipenyiksaan meski regulasi induknya sudah jadi UU lebih dari dua dekade.
Pemerintah Siap Bentuk TGPF di Bawah Komnas HAM Usut Kasus KM 50
Hukum
Selasa, 9 Mar 2021

Pemerintah Siap Bentuk TGPF di Bawah Komnas HAM Usut Kasus KM 50

Mahfud menegaskan TGPF akan dibentuk jika diperlukan dan langsung di bawah Komnas HAM untuk mengusut kasus kematian 6 laskar FPI, bukan dari tim pemerintah.