Indeks Kementerian Keuangan

Tiga Poin yang Harus Dibenahi Terkait Penambahan Dana Parpol
Politik
Senin, 28 Agt 2017

Tiga Poin yang Harus Dibenahi Terkait Penambahan Dana Parpol

FITRA menyarankan pemerintah memperhatikan tiga hal dalam revisi aturan soal penambahan dana parpol.
Kenaikan Dana Parpol akan Segera Diproses Menkeu
Politik
Senin, 28 Agt 2017

Kenaikan Dana Parpol akan Segera Diproses Menkeu

Menteri Keuangan Sri Mulyani siap untuk memproses kenaikan dana parpol yakni sebesar Rp1.000 per suara sah.
Dana untuk Partai Politik Akan Naik 8 Kali Lipat
Politik
Minggu, 27 Agt 2017

Dana untuk Partai Politik Akan Naik 8 Kali Lipat

Sri Mulyani mengklaim besaran nominal bantuan dana parpol sebesar Rp1.000 per suara sah telah mendekati angka yang direkomendasikan KPK.
Dewan Komisioner OJK Diminta Tingkatkan Inklusi Keuangan
Ekonomi
Kamis, 20 Juli 2017

Dewan Komisioner OJK Diminta Tingkatkan Inklusi Keuangan

Muliaman turut mengingatkan pentingnya bagi OJK dalam mendampingi masyarakat kecil dan UMKM agar melek terhadap pelayanan jasa keuangan.
Pemerintah Teken Dana Talangan Proyek Nasional Rp15 Triliun
Ekonomi
Kamis, 15 Jun 2017

Pemerintah Teken Dana Talangan Proyek Nasional Rp15 Triliun

Kementerian PUPR telah melakukan kesepakatan dengan Kemenkeu dan badan usaha terkait pembiayaan pembangunan sejumlah proyek strategis nasional.
Luhut Klaim Persiapan Rapat IMF-Bank Dunia Sudah 95 Persen
Hard news
Selasa, 13 Jun 2017

Luhut Klaim Persiapan Rapat IMF-Bank Dunia Sudah 95 Persen

Ketua penyelenggara acara, Luhut Binsar Pandjaitan, mengklaim proses persiapan Rapat Tahunan IMF dan Bank Dunia sejauh ini sudah berjalan dengan sangat baik.
Apindo Minta Akses Informasi Pajak Mudahkan Lembaga Keuangan
Ekonomi
Senin, 5 Jun 2017

Apindo Minta Akses Informasi Pajak Mudahkan Lembaga Keuangan

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) meminta implementasi akses informasi keuangan untuk kepentingan perpajakan tidak mempersulit lembaga jasa keuangan dalam urusan penyetoran data nasabah.
Sri Mulyani Sebut Data 2,3 Juta Nasabah Wajib Dilaporkan
Ekonomi
Senin, 5 Jun 2017

Sri Mulyani Sebut Data 2,3 Juta Nasabah Wajib Dilaporkan

Menteri Keuangan Sri Mulyani menyatakan data sekitar 2,3 juta nasabah perbankan Indonesia wajib dilaporkan terkait dengan pelaksanaan akses informasi keuangan untuk kepentingan perpajakan.
Saldo Minimal 200 Juta Wajib Dilaporkan ke Ditjen Pajak
Ekonomi
Senin, 5 Jun 2017

Saldo Minimal 200 Juta Wajib Dilaporkan ke Ditjen Pajak

Wajib Pajak (WP) harus melaporkan saldo minimal 200 juta rupiah ke Ditjen Pajak.
Menkeu Teken Aturan Pelaksana Perppu Akses Informasi Pajak
Ekonomi
Senin, 5 Jun 2017

Menkeu Teken Aturan Pelaksana Perppu Akses Informasi Pajak

Menteri Keuangan Sri Mulyani meneken peraturan turunan pertama terkait pelaksanaan Perppu Nomor 1 Tahun 2017 tentang Akses Informasi Keuangan untuk Kepentingan Perpajakan.
Perppu Keterbukaan Data Keuangan Bisa Langsung Diterapkan
Ekonomi
Rabu, 17 Mei 2017

Perppu Keterbukaan Data Keuangan Bisa Langsung Diterapkan

Pelaksanaan Perppu Nomor 1 Tahun 2017 tentang Akses Informasi Keuangan untuk Kepentingan Perpajakan dapat dilakukan secara langsung, serta tidak membutuhkan masa transisi.
48 Kabupaten/Kota Belum Penuhi Syarat Menerima DAK Fisik
Ekonomi
Jumat, 14 Apr 2017

48 Kabupaten/Kota Belum Penuhi Syarat Menerima DAK Fisik

Masih terdapat sisa dana DAK Fisik sebanyak Rp2,2 triliun yang belum dicairkan karena terdapat 48 kabupaten/kota yang belum memenuhi syarat untuk menerima DAK Fisik pada triwulan I-2017.
DPR Desak Jokowi Revisi PP Pengatur Penyertaan Modal BUMN
Hard news
Kamis, 23 Mar 2017

DPR Desak Jokowi Revisi PP Pengatur Penyertaan Modal BUMN

Komisi VI DPR RI mendesak pemerintah segera merevisi isi PP 72/2016
Cegah Kasus Century Terulang, Sri Mulyani Diskusi dengan DPR
Ekonomi
Rabu, 22 Feb 2017

Cegah Kasus Century Terulang, Sri Mulyani Diskusi dengan DPR

Menteri Keuangan, Sri Mulyani berdiskusi bareng Komisi XI DPR RI dan mengevaluasi implementasi UU PPKSK untuk mencegah dampak krisis keuangan global, seperti Kasus Bank Century, terulang.
Sri Mulyani Katakan Beasiswa LPDP Hasil Pajak
Pendidikan
Selasa, 31 Jan 2017

Sri Mulyani Katakan Beasiswa LPDP Hasil Pajak

Menteri Keuangan Sri Mulyani meminta agar penerima beasiswa melalui Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) benar-benar menempuh pendidikan tinggi dengan serius, karena dana beasiswa itu berasal dari uang pajak yang dengan susah payah dikumpulkan oleh pemerintah.
Kementerian Keuangan Pastikan WNI Terlibat ISIS eks PNS
Hard news
Jumat, 27 Jan 2017

Kementerian Keuangan Pastikan WNI Terlibat ISIS eks PNS

Kementerian Keuangan memastikan warga negara Indonesia (WNI) yang diduga terkait dengan ISIS belakangan ini telah mengundurkan diri sebagai pegawai negeri sipil (PNS) sejak bulan Agustus 2016.
Agar Tak Defisit, Indonesia Butuh Rasio Pajak 15 Persen
Ekonomi
Jumat, 20 Jan 2017

Agar Tak Defisit, Indonesia Butuh Rasio Pajak 15 Persen

Menteri Keuangan, Sri Mulyani menyatakan Indonesia butuh rasio pajak 15 persen agar terhindar dari defisit APBN
Pemerintah akan Serius Pidanakan Pengemplang Pajak
Ekonomi
Jumat, 20 Jan 2017

Pemerintah akan Serius Pidanakan Pengemplang Pajak

Pemerintah akan memidanakan pengemplang pajak begitu program tax amnesty tahap tiga usai
Indonesia Waspadai Dampak Kebijakan Ekonomi Donald Trump
Ekonomi
Rabu, 18 Jan 2017

Indonesia Waspadai Dampak Kebijakan Ekonomi Donald Trump

Indonesia mewaspadai dampak kebijakan pemerintah Amerika Serikat di era kepemimpinan Donald Trump terhadap krisis global
Utang Luar Negeri Indonesia Turun $7,2 Miliar
Hard news
Senin, 16 Jan 2017

Utang Luar Negeri Indonesia Turun $7,2 Miliar

Uutang luar negeri Indonesia pada November 2016 tercatat sebesar $316,0 miliar atau menurun $7,2 miliar dari posisi di Oktober 2016.