Indeks Bebas Visa

Imigrasi Beri Bebas Visa Kunjungan untuk WNA Singapura ke Batam
Sosial budaya
Selasa, 8 Okt

Imigrasi Beri Bebas Visa Kunjungan untuk WNA Singapura ke Batam

Bebas visa kunjungan hanya berlaku untuk permanent resident warga Singapura ke tiga daerah, yakni Pulau Batam, Pulau Bintan dan Karimun.
Menko Luhut: Aturan Golden Visa Rampung dalam 2 Minggu
Ekonomi
Selasa, 1 Agt 2023

Menko Luhut: Aturan Golden Visa Rampung dalam 2 Minggu

Luhut Pandjaitan mengatakan, pemerintah tengah melakukan harmonisasi aturan pemberian golden visa yang diperkirakan rampung dalam 2 minggu.
Bebas Visa Indonesia ke Pulau Jeju Korea Sedang Dipertimbangkan
Rabu, 15 Jan 2020

Bebas Visa Indonesia ke Pulau Jeju Korea Sedang Dipertimbangkan

Kebijakan bebas visa bagi wisatawan Indonesia yang akan mengunjungi Pulau Jeju tengah dipertimbangkan
Daftar Negara dengan Paspor Bebas Visa versi Henley Passport Index
Sosial budaya
Sabtu, 11 Jan 2020

Daftar Negara dengan Paspor Bebas Visa versi Henley Passport Index

Indonesia harus puas menduduki peringkat paspor dari 72 dari 200 negara melalui rangking Henley Pasport Index.
Negara Bebas Visa Bagi Paspor Indonesia Versi Henley Passport Index
Gaya hidup
Selasa, 8 Okt 2019

Negara Bebas Visa Bagi Paspor Indonesia Versi Henley Passport Index

Daftar 70 negara yang berlakukan bebas visa bagi pemegang paspor Indonesia.
Sri Lanka Beri Visa Gratis Bagi Wisatawan Indonesia Selama 6 Bulan
Sosial budaya
Kamis, 15 Agt 2019

Sri Lanka Beri Visa Gratis Bagi Wisatawan Indonesia Selama 6 Bulan

WNI mendapat bebas visa Sri Lanka selama enam bulan.
Fadli Zon Minta Pemerintah Evaluasi Kebijakan Bebas Visa
Politik
Senin, 9 Okt 2017

Fadli Zon Minta Pemerintah Evaluasi Kebijakan Bebas Visa

Menyusul ditangkapnya dua tentara Amerika Serikat yang diduga menyusup dalam acara HUT TNI ke-72, Fadli Zon meminta agar kebijakan bebas visa dievaluasi.
Bebas Visa Tak Pengaruhi Tingkat Kejahatan WNA di Indonesia
Hukum
Selasa, 8 Agt 2017

Bebas Visa Tak Pengaruhi Tingkat Kejahatan WNA di Indonesia

Ronnie mengatakan, pemerintah sudah berupaya memulangkan para WNA yang tidak membawa paspor.
Banyak WNA Kriminal, Fadli Zon Minta Bebas Visa Dikaji
Sosial budaya
Senin, 31 Juli 2017

Banyak WNA Kriminal, Fadli Zon Minta Bebas Visa Dikaji

Fadli Zon menganggap bahwa dengan kebijakan ini, Indonesia menjadi negara tak bertuan dan dengan mudah diinjak oleh siapa saja.
Indonesia Sepakati Bebas Visa dengan Swedia
Politik
Senin, 22 Mei 2017

Indonesia Sepakati Bebas Visa dengan Swedia

Bebas visa diberikan bagi pemegang paspor diplomatik dan dinas.
Malaysia Hapus Program Bebas Visa Bagi Warga Korea Utara
Hukum
Kamis, 2 Mar 2017

Malaysia Hapus Program Bebas Visa Bagi Warga Korea Utara

Buntut kasus pembunuhan Kim Jong-Nam, pemerintah Malaysia menghapus program bebas visa bagi kunjungan warga Korea Utara.
Menkumham Bantah Isu Serbuan Pekerja Cina ke Indonesia
Hukum
Kamis, 29 Des 2016

Menkumham Bantah Isu Serbuan Pekerja Cina ke Indonesia

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (HAM) Yasonna Laoly membantah isu 10 juta pekerja dari Cina membanjiri Indonesia karena kebijakan bebas visa.
Membedah Faedah Kebijakan Bebas Visa
Ekonomi
Kamis, 29 Des 2016

Membedah Faedah Kebijakan Bebas Visa

Para politisi ramai-ramai meminta pemerintah mengevaluasi hingga menghapus kebijakan bebas visa terhadap 169 negara. Benarkah kebijakan bebas visa tak berguna dan merugikan?
Maraknya Pekerja Ilegal, Kalla Minta Bebas Visa Dievaluasi
Ekonomi
Jumat, 23 Des 2016

Maraknya Pekerja Ilegal, Kalla Minta Bebas Visa Dievaluasi

Wakil Presiden Jusuf Kalla menyatakan bahwa kebijakan bebas visa perlu dievaluasi. Pasalnya, kebijakan itu tidak menambah jumlah kunjungan wisatawan tapi justru pekerja ilegal.
Bebas Visa Disebut Rugikan Pemda Jatim Hingga Rp1 Triliun
Hukum
Minggu, 9 Okt 2016

Bebas Visa Disebut Rugikan Pemda Jatim Hingga Rp1 Triliun

Kebijakan bebas visa yang diteken Presiden Joko Widodo beberapa waktu lalu ternyata banyak disalahgunakan sehingga merugikan negara. Padahal, kebijakan tersebut dimaksudkan untuk menggairahkan pariwisata Indonesia.
Kunjungan Wisman Agustus 2016 Lebih Banyak dari Tahun Lalu
Ekonomi
Senin, 3 Okt 2016

Kunjungan Wisman Agustus 2016 Lebih Banyak dari Tahun Lalu

Kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) ke Indonesia melalui seluruh pintu masuk sejak Agustus 2016 berjumlah 1.031.986 orang atau mengalami peningkatan sebesar 13,19 persen daripada Agustus tahun 2015.
Pemerintah Diminta Kaji Ulang Kebijakan Bebas Visa
Sosial budaya
Senin, 18 Juli 2016

Pemerintah Diminta Kaji Ulang Kebijakan Bebas Visa

Presiden Asosiasi Pekerja (Aspek) Indonesia, Mirah Sumirat meminta pemerintah Joko Widodo mengkaji ulang terkait kebijakan pemberlakuan bebas visa kepada sejumlah negara.
Puluhan Bus Gaet Warga Paris Berwisata ke Tanah Air
Sosial budaya
Selasa, 21 Jun 2016

Puluhan Bus Gaet Warga Paris Berwisata ke Tanah Air

Sebanyak 20 bus dari perusahaan Open Tour yang digunakan promosi Wonderful Indonesia dengan aneka gambar pemandangan objek wisata khas Tanah Air selama hampir sebulan diprogramkan mengangkut wisatawan berkeliling Kota Paris, Perancis.
Jerman, Negara dengan Paspor Terkuat
Selasa, 1 Mar 2016

Jerman, Negara dengan Paspor Terkuat

Kini, warga negara Amerika ataupun Inggris tidak lagi dapat merasa jemawa karena merasa memiliki paspor terkuat di dunia.