Indeks Sengketa Pilkada

Kapolri: Pilkada Jabar, Kalbar, dan Papua Diperkirakan Rawan
Hukum
Kamis, 12 Okt 2017

Kapolri: Pilkada Jabar, Kalbar, dan Papua Diperkirakan Rawan

Polri siapkan enam strategi untuk tangani pilkada serentak tahun depan.
Kapolri Nilai Sistem Pemilihan di Papua Perlu Dievaluasi
Hukum
Kamis, 12 Okt 2017

Kapolri Nilai Sistem Pemilihan di Papua Perlu Dievaluasi

Kapolri Tito Karnavian menilai kasus penyerangan Gedung Kemendagri, yang diduga dipicu oleh masalah sengketa Pilkada Tolikara, menandakan perlu ada evaluasi terhadap sistem pemilihan di Papua.
Bawaslu Akan Laporkan Akun Penyebar Kebencian pada Pilkada
Hukum
Kamis, 12 Okt 2017

Bawaslu Akan Laporkan Akun Penyebar Kebencian pada Pilkada

Untuk mencegah konflik terjadi lagi, Bawaslu akan menerapkan pemantauan berdasarkan Indeks Kerawanan Pilkada.
Perludem: Kandidat Harusnya Legowo Jika Kalah Pilkada
Politik
Kamis, 12 Okt 2017

Perludem: Kandidat Harusnya Legowo Jika Kalah Pilkada

Partai pengusung diharapkan mempersiapkan calon yang bisa bersikap legowo jika kalah dalam pilkada.
11 Orang Jadi Tersangka Perusakan Kantor Kemendagri
Hukum
Kamis, 12 Okt 2017

11 Orang Jadi Tersangka Perusakan Kantor Kemendagri

Polda Metro Jaya menetapkan 11 orang terduga pelaku perusakan dan kerusuhan di Kantor Kemendagri sebagai tersangka.
KPU Siapkan Cara Tekan Risiko Sengketa Pilkada 2018
Hukum
Kamis, 12 Okt 2017

KPU Siapkan Cara Tekan Risiko Sengketa Pilkada 2018

KPU menilai ada beberapa kunci untuk menekan konflik pada Pilkada serentak tahun depan.
Polisi Buru Pendemo Lain yang Picu Kerusuhan di Kemendagri
Hukum
Kamis, 12 Okt 2017

Polisi Buru Pendemo Lain yang Picu Kerusuhan di Kemendagri

Petugas Polda Metro Jaya telah mengamankan 15 pelaku perusakan di Kemendagri karena dianggap melanggar Pasal 170 KUHP terkait tindak pidana kekerasan.
Polisi Tahan 15 Terduga Pelaku Kerusuhan di Kemendagri
Hukum
Rabu, 11 Okt 2017

Polisi Tahan 15 Terduga Pelaku Kerusuhan di Kemendagri

Sebanyak 15 terduga pelaku aksi kekerasan dan perusakan di Kemendagri ditahan oleh Polda Metro Jaya.
MK Minta Pemungutan Suara Ulang di Kabupaten Gayo Lues
Politik
Kamis, 27 Apr 2017

MK Minta Pemungutan Suara Ulang di Kabupaten Gayo Lues

Mahkamah Konstitusi (MK) memerintahkan KIP Provinsi Aceh dan KIP Gayo Lues melaksanakan pemungutan suara ulang.
Rano-Embay Legawa Gugatannya Ditolak MK
Hukum
Rabu, 5 Apr 2017

Rano-Embay Legawa Gugatannya Ditolak MK

Hakim Arief mengugurkan gugatan bernomor 45/PHP.GUB/XV-2017 itu lantaran tak memenuhi persyaratan di ambang batas yang terdapat di pasal 158 UU No.10 Tahun 2016 mengenai Pilkada Serentak.
MK Tolak Gugatan Rano-Embay di Sengketa Pilkada Banten
Hukum
Selasa, 4 Apr 2017

MK Tolak Gugatan Rano-Embay di Sengketa Pilkada Banten

MK menolak gugatan pasangan Rano Karno - Embay Mulya Syarief di sengketa hasil Pilkada Banten dengan alasan pasangan ini tidak memenuhi syarat sebagai penggugat.
Pencuri Dokumen MK Hanya Menyasar Berkas Pilkada Dogiyai
Hukum
Senin, 27 Mar 2017

Pencuri Dokumen MK Hanya Menyasar Berkas Pilkada Dogiyai

Pihak kepolisian maupun Mahkamah Konstitusi mengklaim komplotan pencurian dokumen perkara pilkada hanya menyasar berkas sengketa Pilkada Kabupaten Dogiyai, Papua. Dokumen sengketa pilkada daerah lain yang sempat dicuri dikembalikan.
Memburu Pencuri Dokumen Sengketa Pilkada di MK
Hukum
Senin, 27 Mar 2017

Memburu Pencuri Dokumen Sengketa Pilkada di MK

Polisi menetapkan mantan Kasubag Humas MK sebagai tersangka pencurian dokumen sengketa Pilkada Kabupaten Dogiyai, Papua.
2 Sekuriti MK Diduga Mencuri Berkas Sengketa Pilkada Dogiyai
Hard news
Jumat, 24 Mar 2017

2 Sekuriti MK Diduga Mencuri Berkas Sengketa Pilkada Dogiyai

Dua sekuriti MK ditangkap polisi. Mereka diduga terlibat dalam pencurian berkas sengketa Pilkada. Motif pencurian belum diketahui.
Rano-Embay Gugat Hasil Pilkada Banten ke MK
Hukum
Kamis, 16 Mar 2017

Rano-Embay Gugat Hasil Pilkada Banten ke MK

Pasangan Rano Karno-Embay Mulya Syarief nekat menggugat hasil Pilkada Banten 2017 meskipun selisih perolehan suara mereka dengan rivalnya, Wahidin Halim-Andika Hazrumy, sebanyak 1,89 persen atau melebihi ambang batas syarat gugatan.
Syarat Ambang Batas Sengketa Pilkada Tak Berubah
Politik
Sabtu, 4 Mar 2017

Syarat Ambang Batas Sengketa Pilkada Tak Berubah

Syarat ambang batas untuk permohonan sengketa hasil pemilihan kepala daerah (Pilkada) pada 2017 masih sama seperti ambang batas yang digunakan pada penyelesaian sengketa Pilkada Serentak 2015.
MK Terima 33 Gugatan Pilkada 2017 Selama Sepekan
Hukum
Selasa, 28 Feb 2017

MK Terima 33 Gugatan Pilkada 2017 Selama Sepekan

Selama sepekan pembukaan pendaftaran kasus sengketa Pilkada 2017 di Mahkamah Konstitusi, sudah terdapat 33 pengajuan gugatan.   
Hasil Pilkada Kota Yogyakarta Terancam Digugat ke MK
Politik
Rabu, 22 Feb 2017

Hasil Pilkada Kota Yogyakarta Terancam Digugat ke MK

Hasil Pilkada Kota Yogyakarta terancam digugat ke MK karena tim pemenangan salah satu calon mengklaim memiliki sejumlah bukti kecurangan. 
Timses Rano-Embay: Pelanggaran di Pilkada Banten Sistematis
Politik
Senin, 20 Feb 2017

Timses Rano-Embay: Pelanggaran di Pilkada Banten Sistematis

Ketua Tim pemenangan Rano Karno-Embay Mulya Syarif, Ahmad Basarah mengklaim memiliki bukti kuat mengenai dugaan pelanggaran dan kecurangan sistematis, terstruktur dan massif di Pilkada Banten 2017.
Bersengketa di MK Demi Menang Pilkada
Politik
Sabtu, 18 Feb 2017

Bersengketa di MK Demi Menang Pilkada

Beberapa pekan setelah hari pengumuman resmi perhitungan suara pilkada di KPU, bakal menjadi hari-hari yang keras bagi Mahkamah Konstitusi (MK). Seperti gelaran pilkada serentak sebelumnya, pelbagai gugatan hasil pemilu mengalir, dan ini bakal terjadi lagi pada pilkada 2017.