Indeks Sengketa Pilkada

Rano-Embay Gugat Hasil Pilkada Banten ke MK
Hard news
Kamis, 16 Mar 2017

Rano-Embay Gugat Hasil Pilkada Banten ke MK

Pasangan Rano Karno-Embay Mulya Syarief nekat menggugat hasil Pilkada Banten 2017 meskipun selisih perolehan suara mereka dengan rivalnya, Wahidin Halim-Andika Hazrumy, sebanyak 1,89 persen atau melebihi ambang batas syarat gugatan.
Syarat Ambang Batas Sengketa Pilkada Tak Berubah
Hard news
Sabtu, 4 Mar 2017

Syarat Ambang Batas Sengketa Pilkada Tak Berubah

Syarat ambang batas untuk permohonan sengketa hasil pemilihan kepala daerah (Pilkada) pada 2017 masih sama seperti ambang batas yang digunakan pada penyelesaian sengketa Pilkada Serentak 2015.
MK Terima 33 Gugatan Pilkada 2017 Selama Sepekan
Hard news
Selasa, 28 Feb 2017

MK Terima 33 Gugatan Pilkada 2017 Selama Sepekan

Selama sepekan pembukaan pendaftaran kasus sengketa Pilkada 2017 di Mahkamah Konstitusi, sudah terdapat 33 pengajuan gugatan.   
Hasil Pilkada Kota Yogyakarta Terancam Digugat ke MK
Hard news
Rabu, 22 Feb 2017

Hasil Pilkada Kota Yogyakarta Terancam Digugat ke MK

Hasil Pilkada Kota Yogyakarta terancam digugat ke MK karena tim pemenangan salah satu calon mengklaim memiliki sejumlah bukti kecurangan. 
Timses Rano-Embay: Pelanggaran di Pilkada Banten Sistematis
Hard news
Senin, 20 Feb 2017

Timses Rano-Embay: Pelanggaran di Pilkada Banten Sistematis

Ketua Tim pemenangan Rano Karno-Embay Mulya Syarif, Ahmad Basarah mengklaim memiliki bukti kuat mengenai dugaan pelanggaran dan kecurangan sistematis, terstruktur dan massif di Pilkada Banten 2017.
Bersengketa di MK Demi Menang Pilkada
Mild report
Sabtu, 18 Feb 2017

Bersengketa di MK Demi Menang Pilkada

Beberapa pekan setelah hari pengumuman resmi perhitungan suara pilkada di KPU, bakal menjadi hari-hari yang keras bagi Mahkamah Konstitusi (MK). Seperti gelaran pilkada serentak sebelumnya, pelbagai gugatan hasil pemilu mengalir, dan ini bakal terjadi lagi pada pilkada 2017.
Hamdan Zoelva Diperiksa KPK Terkait Kasus Akil Mochtar
Hard news
Rabu, 2 Nov 2016

Hamdan Zoelva Diperiksa KPK Terkait Kasus Akil Mochtar

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diketahui telah memeriksa Ketua Mahkamah Konstitusi periode 2013-2015 Hamdan Zoelva terkait kasus pemberian suap kepada Akil Mochtar.
Aparat Gabungan Kawal PSU Pilkada Halmahera Selatan
Sabtu, 12 Mar 2016

Aparat Gabungan Kawal PSU Pilkada Halmahera Selatan

Personel gabungan dari Kepolisian Republik Indonesia (Polri), Tentara Nasional Indonesia (TNI), dan Perlindungan Masyarakat (Linmas) akan disiagakan untuk mengawal pemungutan suara ulang (PSU) di Kabupaten Halmahera Selatan, Provinsi Maluku Utara.
MK Tampik Adanya Intervensi
Selasa, 8 Mar 2016

MK Tampik Adanya Intervensi

Mahkamah Konstitusi (MK) menampik adanya intervensi dari Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) terkait proses penyelesaian sengketa pemilihan umum kepala daerah (Pemilukada).