PT Inalum (Persero) secara resmi membentuk lembaga riset dan inovasi, Institut Industri Tambang dan Mineral atau Mining and Minerals Industry Institute (MMII).
Di antara rencana Inalum usai menguasai 51 persen saham Freeport Indonesia ialah memastikan pemasukan dari produksi tambang menutup cicilan pinjaman dan mendorong transfer teknologi.
"Katanya gara-gara 51 persen Indonesia berdaulat. Kedaulatan itu bukan ditentukan persentase. Indonesia tetap berdaulat terhadap Freeport." (Faisal Basri)
Inalum akan mengalami kerugian jika transaksi akuisisi saham Freeport pada 30 Juni 2019 tak kunjung dilakukan hingga batas akhir transaksi 30 Juni 2019.