Indeks Opini

Mutu Debat Publik Kita
Kolumnis
Kamis, 16 Jan 2020

Mutu Debat Publik Kita

Kebiasaan berdiskusi kita berubah. Masing-masing membela keyakinan dengan harga mati. Yang berbeda dianggap ancaman.
Gelombang Baru Fasisme: Sejarah Berulang?
Kolumnis
Rabu, 15 Jan 2020

Gelombang Baru Fasisme: Sejarah Berulang?

Fasisme zaman kita tampak seperti lelucon. Tapi siapa bilang lelucon tidak bisa mematikan?
Kasus Reynhard Sinaga: Bom Waktu Jurnalisme Indonesia
Kolumnis
Jumat, 10 Jan 2020

Kasus Reynhard Sinaga: Bom Waktu Jurnalisme Indonesia

Isi media Indonesia tentang Reynhard Sinaga: gaya selfie, potret rumah pelaku, pernyataan para selebritas.  
Kala Sitor Situmorang Menolak Tawaran Adam Malik untuk Gabung PDI
Kolumnis
Sabtu, 21 Des 2019

Kala Sitor Situmorang Menolak Tawaran Adam Malik untuk Gabung PDI

Sitor menolak tawaran Adam Malik setelah ia keluar dari bui Orde Baru. Penawaran yang penuh kepentingan & pencitraan.
1965 dan Mereka yang Berani Merawat Ingatan
Kolumnis
Jumat, 6 Des 2019

1965 dan Mereka yang Berani Merawat Ingatan

Prabowo dkk boleh saja terus jualan hantu komunisme. Namun, selalu ada anak muda yang berani merawat ingatan.
Perang Melawan Radikalisme?
Kolumnis
Rabu, 4 Des 2019

Perang Melawan Radikalisme?

Jika ada orang Islam kehilangan cinta kasih, jangan lalu ambil kesimpulan bahwa Islam tak mengajarkan cinta kasih.
Bagaimana Johann Goethe & Immanuel Kant Melawan Pembajakan Buku?
Kolumnis
Jumat, 29 Nov 2019

Bagaimana Johann Goethe & Immanuel Kant Melawan Pembajakan Buku?

Pembajakan buku sudah marak di Jerman pada abad ke-18. Goethe dan Kant melawannya dengan cara masing-masing.
Warisan Menteri adalah Institusi, bukan Aplikasi
Kolumnis
Selasa, 19 Nov 2019

Warisan Menteri adalah Institusi, bukan Aplikasi

Jika masalah persoalan kelembagaan tidak dituntaskan, teknologi yang paling efektif bagi pejabat publik hanyalah marah-marah.
Tantangan Sulit Isu Agama & Demokrasi dalam Kabinet Indonesia Maju
Kolumnis
Jumat, 8 Nov 2019

Tantangan Sulit Isu Agama & Demokrasi dalam Kabinet Indonesia Maju

Cara pemerintah menghadapi masalah keagamaan semakin mirip Orde Baru.
Ramai-Ramai Ngawur Menggunakan Kata Radikal
Kolumnis
Kamis, 7 Nov 2019

Ramai-Ramai Ngawur Menggunakan Kata Radikal

Bayangkan, sinonim “radikal” adalah “teror”, bukan “pokok”, “akar”, “primer”, “dasar”.
Politik Tanpa ideologi, Politik Tukang Obat
Kolumnis
Rabu, 6 Nov 2019

Politik Tanpa ideologi, Politik Tukang Obat

Di kalangan elit, ideologi hanya menjadi kembang-kembang, "abang-abang lambe", pemerah bibir, sebagai retorika.
KPK, Kabareskrim dan 'Keabadian' Antam Novambar
Kolumnis
Senin, 4 Nov 2019

KPK, Kabareskrim dan 'Keabadian' Antam Novambar

Siapa pun yang bertugas, Kabareskrim baru nanti akan mendapat tugas lebih ringan karena KPK telah dilumpuhkan.
Kriminalisasi Penderita Gangguan Jiwa atas Nama Penodaan Agama
Kolumnis
Selasa, 8 Okt 2019

Kriminalisasi Penderita Gangguan Jiwa atas Nama Penodaan Agama

Suzethe Margaret akan diadili dengan pasal penodaan agama. Ia tak bisa bersaksi di pengadilan karena mengidap gangguan jiwa.
Tuduhan Mahasiswa Ditunggangi adalah Kekalahan Moral Pemerintah
Kolumnis
Senin, 30 Sept 2019

Tuduhan Mahasiswa Ditunggangi adalah Kekalahan Moral Pemerintah

Mahasiswa turun ke jalan karena apirasi mereka dianggap angin lalu. Reaksi pemerintah yang kalah moral: mahasiswa ditunggangi.
Menristekdikti Bukan Pawang Mahasiswa
Kolumnis
Senin, 30 Sept 2019

Menristekdikti Bukan Pawang Mahasiswa

Menristekdikti ajak mahasiswa berdialog sementara kebebasan akademik di kampus dihabisi. 
 
Ultranasionalisme Tak Berguna untuk Kemajuan dan Keadaban Indonesia
Kolumnis
Selasa, 24 Sept 2019

Ultranasionalisme Tak Berguna untuk Kemajuan dan Keadaban Indonesia

Tidakkah kita akrab dengan fakta bahwa Pancasila juga pernah dimanipulasi sebagai alat untuk menuding aktivis anti-Soeharto sebagai komunis dan teroris?
Keoknya Tuan Tanah dalam Kontestasi Politik Flores
Kolumnis
Selasa, 17 Sept 2019

Keoknya Tuan Tanah dalam Kontestasi Politik Flores

Dukungan politik untuk para tuan tanah di Nusa Tenggara Timur. Sebabnya? Politik uang. 
Mengelola APBN dengan Lebih Baik di Periode Kedua Jokowi
Kolumnis
Jumat, 13 Sept 2019

Mengelola APBN dengan Lebih Baik di Periode Kedua Jokowi

Membenahi pengelolaan APBN bukan perkara mudah karena tak selalu sejalan dengan pendekatan Jokowi dalam berpolitik.
B.J. Habibie: Presiden Peralihan, Peletak Dasar Demokrasi Indonesia
Kolumnis
Kamis, 12 Sept 2019

B.J. Habibie: Presiden Peralihan, Peletak Dasar Demokrasi Indonesia

Selama memerintah, Habibie tidak banyak melakukan kalkulasi politik. Justru di sanalah keunikan dan kekuatannya.
Lupakan Livi Zheng, Perhatikan I Nyoman Wenten
Kolumnis
Selasa, 10 Sept 2019

Lupakan Livi Zheng, Perhatikan I Nyoman Wenten

Di tengah kontroversi film Livi Zheng, I Nyoman Wenten justru terabaikan.