Indeks Minyak Goreng

Polisi: Video 2,5 Ton Minyak Goreng Tumpah ke Laut Hoaks
Hukum
Selasa, 22 Mar 2022

Polisi: Video 2,5 Ton Minyak Goreng Tumpah ke Laut Hoaks

Polisi telah mengklarifikasi pemilik akun TikTok @candrasurveyor91, Candra Sasmita yang menyebarkan video tersebut.
Polri Siap Jerat Mafia Pangan yang Cari Untung saat Migor Langka
Hukum
Senin, 21 Mar 2022

Polri Siap Jerat Mafia Pangan yang Cari Untung saat Migor Langka

Satgas Pangan Polri akan menindak tegas pihak yang sengaja mencari untung di tengah kelangkaan minyak goreng.
Bareskrim Usut Video Viral Minyak Goreng Tumpah ke Laut
Hukum
Senin, 21 Mar 2022

Bareskrim Usut Video Viral Minyak Goreng Tumpah ke Laut

Polri mengusut kronologi video viral minyak goreng tumpah ke laut yang sempat menjadi perbincangan di media sosial. 
Pemerintah Wajibkan Pengusaha Produksi Minyak Goreng Curah
Bisnis
Senin, 21 Mar 2022

Pemerintah Wajibkan Pengusaha Produksi Minyak Goreng Curah

Pelaku usaha wajib melaporkan jumlah produksi dan distribusinya kepada pemerintah melalui Sistem Informasi Industri Nasional (SIINas).
Aturan Baru Minyak Goreng: Upaya Cegah Kelangkaan & Potensi Inflasi
Ekonomi
Minggu, 20 Mar 2022

Aturan Baru Minyak Goreng: Upaya Cegah Kelangkaan & Potensi Inflasi

Kelangkaan minyak goreng selama ini bukan sebab kurangnya produksi, tapi karena adanya penimbunan dan penyelundupan.
Harga Minyak Goreng Hari Ini di Pasar Jakarta & 34 Provinsi 18 Mar
Ekonomi
Jumat, 18 Mar 2022

Harga Minyak Goreng Hari Ini di Pasar Jakarta & 34 Provinsi 18 Mar

Harga minyak goreng hari ini di pasar-pasar Jakarta dan 34 provinsi pada 18 Maret 2022 bisa dilihat di tabel data berikut ini.
Kebijakan Baru, Pemerintah Kini Hanya Awasi Minyak Goreng Curah
Ekonomi
Jumat, 18 Mar 2022

Kebijakan Baru, Pemerintah Kini Hanya Awasi Minyak Goreng Curah

Kerja pemerintah kini hanya mengawasi ketersediaan minyak goreng curah saja.
Gonta-ganti HET Minyak Goreng Curah, Ekonom: Ada Kemungkinan Oplos
Ekonomi
Jumat, 18 Mar 2022

Gonta-ganti HET Minyak Goreng Curah, Ekonom: Ada Kemungkinan Oplos

Kebijakan pemerintah yang tidak konsisten soal HET justru membuat pengawasan di lapangan akan menjadi sulit. Ada potensi oplos dengan jelantah.
Cara Membuat Minyak Kelapa Alternatif Minyak Goreng: Mudah, Murah
Sosial budaya
Jumat, 18 Mar 2022

Cara Membuat Minyak Kelapa Alternatif Minyak Goreng: Mudah, Murah

Cara membuat minyak kelapa untuk menggoreng, alternatif minyak goreng yang mahal.
Info Minyak Goreng Terbaru: Aturan HET Dicabut & Data Harga Terkini
Ekonomi
Kamis, 17 Mar 2022

Info Minyak Goreng Terbaru: Aturan HET Dicabut & Data Harga Terkini

Info minyak goreng terbaru: peraturan HET dicabut oleh Kemendag. Harga minyak goreng hari ini di sebagian provinsi masih mahal.
Aprindo soal Minyak Goreng Kemasan Rp23.500/Liter: Untungnya Kecil
Ekonomi
Kamis, 17 Mar 2022

Aprindo soal Minyak Goreng Kemasan Rp23.500/Liter: Untungnya Kecil

Aprindo mengklaim selama ini peretail hanya mengambil keuntungan sekitar 5%, termasuk biaya pengiriman ke sejumlah retail.
YLKI Desak Pemerintah Perketat Pengawasan HET Minyak Goreng Subsidi
Ekonomi
Kamis, 17 Mar 2022

YLKI Desak Pemerintah Perketat Pengawasan HET Minyak Goreng Subsidi

YLKI menyarankan idealnya subsidi minyak goreng bersifat tertutup by name by address agar tepat sasaran dan tidak disalahgunakan.
Harga Minyak Goreng Diperkirakan Kembali Normal Jelang Puasa
Ekonomi
Rabu, 16 Mar 2022

Harga Minyak Goreng Diperkirakan Kembali Normal Jelang Puasa

Kepala BI Kantor Perwakilan Surakarta perkirakan harga minyak goreng kembali normal jelang puasa menyusul kebijakan yang dilakukan pemerintah.
Cegah Kelangkaan, ID FOOD Distribusi 11,5 Juta Liter Minyak Goreng
Ekonomi
Rabu, 16 Mar 2022

Cegah Kelangkaan, ID FOOD Distribusi 11,5 Juta Liter Minyak Goreng

Cegah kelangkaan, ID FOOD mendistribusikan minyak goreng sebanyak 11,5 juta liter ke sejumlah titik pasar tradisional. 
DKI Klaim Stok Minyak Goreng Aman, Warga Jangan Panic Buying
Sosial budaya
Rabu, 16 Mar 2022

DKI Klaim Stok Minyak Goreng Aman, Warga Jangan Panic Buying

Stok minyak goreng di DKI aman karena Food Station menjalin hubungan baik dengan produsen.
Minyak Goreng Langka, Ubah Metode ke Mengukus
Sosial budaya
Selasa, 15 Mar 2022

Minyak Goreng Langka, Ubah Metode ke Mengukus

Ada banyak manfaat mengonsumsi makanan kukusan, antara lain menurunkan risiko kanker. 
Akar Masalah Minyak Goreng Langka & Mahal menurut Ombudsman
Ekonomi
Selasa, 15 Mar 2022

Akar Masalah Minyak Goreng Langka & Mahal menurut Ombudsman

Ombusman meminta pemerintah lebih ketat mengawasi disparitas harga minyak goreng dari produsen hingga diterima konsumen.
Waktu yang Tepat untuk Merebus dan Meninggalkan Minyak Goreng
Sosial budaya
Minggu, 13 Mar 2022

Waktu yang Tepat untuk Merebus dan Meninggalkan Minyak Goreng

Kelangkaan minyak goreng dinilai sebagai momentum sangat baik untuk memutus mata rantai terhadap sawit dan mafia pangan.
Wapres Tak Mau Warga Simpan Minyak Goreng Disamakan dengan Menimbun
Ekonomi
Jumat, 11 Mar 2022

Wapres Tak Mau Warga Simpan Minyak Goreng Disamakan dengan Menimbun

Wapres Ma'ruf Amin menilai kemampuan simpan stok minyak goreng bagi rumah tangga hanya sekitar 2-3 liter, sehingga tidak bisa dikatakan sebagai penimbun.
Mengusut Anomali Kelangkaan Minyak Goreng Meski Stok Diklaim Cukup
Ekonomi
Kamis, 10 Mar 2022

Mengusut Anomali Kelangkaan Minyak Goreng Meski Stok Diklaim Cukup

Mendag Lutfi akan menggandeng Polri untuk menertibkan spekulan dan penimbun minyak goreng yang diduga jadi biang kerok stok langka.