Indeks Korupsi E-ktp

KPK Tak Akan Tunduk ke Komisi III Meski Ditekan Hak Angket
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

KPK Tak Akan Tunduk ke Komisi III Meski Ditekan Hak Angket

Pimpinan KPK menyatakan akan tetap bersikukuh tidak membuka rekaman pemeriksaan politikus Hanura, Miryam S. Haryani, yang terkait kasus e-KTP, di luar persidangan meski ditekan oleh Hak Angket DPR.
KPK: Hak Angket Tak Akan Hentikan Pengusutan Kasus e-KTP
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

KPK: Hak Angket Tak Akan Hentikan Pengusutan Kasus e-KTP

Pimpinan KPK menegaskan usulan Hak Angket dari Komisi III tidak akan membuat Komisi menghentikan pengusutan kasus e-KTP.
Keluarga Akui Tak Tahu Keberadaan Miryam S Haryani
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

Keluarga Akui Tak Tahu Keberadaan Miryam S Haryani

Hingga kini, keberadaan Miryam belum diketahui. KPK sudah meminta Polri untuk memasukkan Miryam dalam daftar pencarian orang.
Pukat UGM Mengecam Putusan Hak Angket DPR terhadap KPK
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

Pukat UGM Mengecam Putusan Hak Angket DPR terhadap KPK

Pengajuan hak angket DPR terhadap KPK ini menurut Pukat adalah pelanggaran hukum dan akan mengganggu proses peradilan kasus dugaan korupsi e-KTP.
DPR Setuju Gunakan Hak Angket terhadap KPK
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

DPR Setuju Gunakan Hak Angket terhadap KPK

Meski beberapa partai melarang fraksinya menyetujui hak angket, dalam Rapat Paripurna yang digelar hari ini Jumat (28/4/2017), Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah ketuk palu tanda forum setuju.
Gerindra, Demokrat, PKB Walk Out Tolak Hak Angket KPK
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

Gerindra, Demokrat, PKB Walk Out Tolak Hak Angket KPK

Sejumlah fraksi menilai, Hak Angket KPK sebaiknya ditunda pengambilan keputusannya, dan dilakukan lobi tingkat fraksi seperti yang biasa terjadi di DPR.
KPK Tak Persoalkan DPO Miryam Dilaporkan ke Komnas HAM
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

KPK Tak Persoalkan DPO Miryam Dilaporkan ke Komnas HAM

KPK meyakini bahwa kasus DPO Miryam S Haryani tak bisa dimasukkan ke dalam pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM). Sebab, KPK sendiri sudah tiga kali melakukan panggilan terhadap tersangka, namun yang bersangkutan tidak pernah hadir.
PKS Menolak Hak Angket DPR terhadap KPK
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

PKS Menolak Hak Angket DPR terhadap KPK

Fraksi PKS DPR menolak inisiatif hak angket terhadap KPK yang diajukan sejumlah anggota DPR, khususnya Komisi III, agar tidak mengesankan mengganggu dan menghambat KPK dalam pemberantasan korupsi.
DPR Harap Semua Pihak Legawa Terima Putusan Hak Angket
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

DPR Harap Semua Pihak Legawa Terima Putusan Hak Angket

Keputusan terkait hak angket KPK akan ditentukan hari ini Jumat (28/4/2017) di Rapat Paripurna, DPR berharap apapun keputusannya, semua pihak bisa menerima.
Polri Tegaskan Siap Bantu Pengejaran Miryam
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

Polri Tegaskan Siap Bantu Pengejaran Miryam

Polri akan selalu membantu KPK, termasuk dalam pencarian Anggota Komisi II DPR RI itu.
Jaksa Cecar Peran Keponakan Setnov dalam Konsorsium e-KTP
Hard news
Jumat, 28 Apr 2017

Jaksa Cecar Peran Keponakan Setnov dalam Konsorsium e-KTP

JPU KPK mencecar keponakan Ketua DPR Setya Novanto, Irvanto Hendra Pambudi, terkait kekuatan modal PT Murakabi Sejahtera miliknya yang memimpin konsorsium Murakabi untuk mengikuti lelang e-KTP.
Keponakan Setya Novanto Ungkap Perannya di Proyek e-KTP
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

Keponakan Setya Novanto Ungkap Perannya di Proyek e-KTP

Keponakan Ketua DPR RI, Irvanto Hendra Pambudi, yang juga salah satu pemilik PT Murakabi Sejahtera, menjelaskan status perusahaannya di lelang e-KTP.
Pengacara Jamin Miryam Masih Berada di Indonesia
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

Pengacara Jamin Miryam Masih Berada di Indonesia

Polri siap bantu KPK tangkap Miryam. Ia diduga masih berada di Indonesia.
Olly Klaim Tak Tahu Istilah Ngawal Anggaran di Proyek e-KTP
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

Olly Klaim Tak Tahu Istilah Ngawal Anggaran di Proyek e-KTP

Mantan Wakil Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI, Olly Dondokambey mengklaim tidak mengetahui ada istilah "Ngawal Anggaran" dan "Extra Money" yang disebut banyak saksi sering muncul dalam pembahasan proyek e-KTP di DPR.
Olly Dondokambey Bersikeras Bantah Terima Suap e-KTP
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

Olly Dondokambey Bersikeras Bantah Terima Suap e-KTP

Olly Dondokambey mengklaim dirinya tidak mengetahui sama sekali masalah proyek e-KTP. Dia juga membantah menerima suap 1,2 juta dolar AS terkait proyek e-KTP.
Demokrat Tolak Hak Angket KPK Usai Terima Perintah SBY
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

Demokrat Tolak Hak Angket KPK Usai Terima Perintah SBY

Fraksi Demokrat di DPR RI memutuskan menolak usulan Hak Angket KPK terkait pembukaan rekaman pemeriksaan Miryam S. Haryani. Keputusan itu muncul setelah ada perintah SBY.
Saksi Sebut Chairuman Pernah Tanya Soal Software AFIS e-KTP
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

Saksi Sebut Chairuman Pernah Tanya Soal Software AFIS e-KTP

Saksi yang merupakan mantan anggota tim teknis konsorsium penggarap e-KTP menyatakan Chairuman Harahap pernah mengajaknya membahas soal software AFIS (pengenal sidik jari) di sistem e-KTP.
Pengacara Jamin Miryam S Haryani Masih di Indonesia
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

Pengacara Jamin Miryam S Haryani Masih di Indonesia

Miryam S Haryani dipastikan masih di Indonesia karena KPK sudah melakukan pencegahan agar Miryam tidak pergi ke luar negeri.
Sesuai Arahan Prabowo, Gerindra Tolak Hak Angket KPK
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

Sesuai Arahan Prabowo, Gerindra Tolak Hak Angket KPK

Komisi III DPR RI berencana menggulirkan dan membentuk pansus hak angket untuk mendesak KPK membuka rekaman BAP tersangka pemberi keterangan palsu e-KTP Miryam S. Haryani.
PKB Larang Kadernya Setujui Hak Angket KPK
Hard news
Kamis, 27 Apr 2017

PKB Larang Kadernya Setujui Hak Angket KPK

Komisi III DPR berencana menggulirkan hak angket untuk mendesak KPK membuka rekaman BAP tersangka Miryam S. Haryani. PKB dengan tegas larang kadernya di DPR menyetujui hak angket ini.