Indeks Investasi Cina

Menakar Potensi & Risiko Menggalang Investasi Cina ke Indonesia
News
Selasa, 12 Nov

Menakar Potensi & Risiko Menggalang Investasi Cina ke Indonesia

Kunjungan perdana Prabowo ke Cina dapat dipahami sebagai langkah strategis untuk menarik investasi.
Pemerintah RI Diprediksi Terus Gaet Cina untuk Berinvestasi
Bisnis
Jumat, 23 Feb

Pemerintah RI Diprediksi Terus Gaet Cina untuk Berinvestasi

Investasi yang datang dari Cina sering kali menawarkan kemudahaan padahal kenyataannya tak direalisasikan hingga akhir kerja sama.
Menko Luhut: Cina Minat Bangun Pabrik Sendok Garpu di Indonesia
Ekonomi
Jumat, 23 Feb

Menko Luhut: Cina Minat Bangun Pabrik Sendok Garpu di Indonesia

Luhut Binsar Pandjaitan mengaku, dirinya banyak dihubungi investor dari Cina untuk membangun pabrik petrochemical.
Ma'ruf Amin Ajak Pengusaha Cina Investasi di Industri Halal RI
Bisnis
Jumat, 15 Sept 2023

Ma'ruf Amin Ajak Pengusaha Cina Investasi di Industri Halal RI

Sertifikasi halal bagi produk-produk dari perusahaan Cina bisa dilakukan melalui Kantor LPPOM MUI di Shanghai.
Produsen Kaca Asal China Tambah Investasi $11,6 Miliar di Batam
Bisnis
Sabtu, 29 Juli 2023

Produsen Kaca Asal China Tambah Investasi $11,6 Miliar di Batam

Investasi Xinyi Group meliputi pengembangan ekosistem rantai pasok industri kaca dan industri kaca panel surya di Kawasan Rempang, Kota Batam.
Cina Investasi Rp864,61 Miliar ke Kalimantan Timur
Ekonomi
Kamis, 5 Jan 2023

Cina Investasi Rp864,61 Miliar ke Kalimantan Timur

Realisasi investasi Cina ke Kalimantan Timur mencapai 60,25 juta dolar AS atau setara dengan Rp864,61 miliar pada triwulan III-2022.
Xi Jinping Terpilih, Investasi Cina ke RI Diyakini Lebih Baik
Ekonomi
Senin, 24 Okt 2022

Xi Jinping Terpilih, Investasi Cina ke RI Diyakini Lebih Baik

Investasi Cina ke Indonesia akan semakin lebih baik dengan terpilihnya kembali Xi Jinping sebagai Presiden Cina untuk masa jabatan lima tahun ke depan.
Ekonomi Cina Melambat, Bahlil Optimistis Investasi RI Aman
Ekonomi
Senin, 24 Okt 2022

Ekonomi Cina Melambat, Bahlil Optimistis Investasi RI Aman

Menteri Investasi/Kepala BKPM, Bahlil Lahadalia optimistis, walaupun ekonomi Cina melemah investasi tetap akan berjalan baik di Indonesia.
Menimbang Ambisi Uni Eropa & AS Saingi Proyek Infrastruktur Cina
Ekonomi
Kamis, 9 Des 2021

Menimbang Ambisi Uni Eropa & AS Saingi Proyek Infrastruktur Cina

Melalui B3W dan Global Gateway, Amerika Serikat dan Uni Eropa ingin terlihat sebagai kompetitor yang lebih perkasa dan bermoral daripada Cina.
Delapan Perusahaan China akan Berinvestasi di Indonesia
Bisnis
Kamis, 5 Nov 2020

Delapan Perusahaan China akan Berinvestasi di Indonesia

Delapan perusahaan asal China di berbagai bidang industri akan berinvestasi di Indonesia.
Bahlil Tegaskan Konflik dengan Cina di Natuna Tak Ganggu Investasi
Ekonomi
Kamis, 9 Jan 2020

Bahlil Tegaskan Konflik dengan Cina di Natuna Tak Ganggu Investasi

BKPM menegaskan bahwa konflik Indonesia dan China di perairan Kepulauan Natuna tak akan mengganggu investasi.
Polemik Natuna: Cina Pastikan Tak Ganggu Hubungan Ekonomi dengan RI
Ekonomi
Kamis, 9 Jan 2020

Polemik Natuna: Cina Pastikan Tak Ganggu Hubungan Ekonomi dengan RI

Duta Besar Republik Rakyat China untuk Indonesia, Xiao Qian menegaskan polemik Laut Natuna tidak akan mengganggu hubungan ekonomi China-Indonesia.
Kasus Natuna: Tindakan Tegas RI ke China Tak Akan Ganggu Investasi
Ekonomi
Selasa, 7 Jan 2020

Kasus Natuna: Tindakan Tegas RI ke China Tak Akan Ganggu Investasi

Pemerintah Indonesia dinilai perlu tetap tegas atas persoalan kedaulatan di perairan Natuna dan tak boleh terlihat lembek hanya karena investasi.
Bantah Pro-Cina, Luhut Sebut RI Bakal Dapat Investasi UEA Rp280 T
Ekonomi
Selasa, 7 Jan 2020

Bantah Pro-Cina, Luhut Sebut RI Bakal Dapat Investasi UEA Rp280 T

Menurut Menko Luhut, Indonesia bisa dapat investasi besar dari UEA karena hubungan pribadi Presiden Jokowi dengan Prince Mohammad bin Zayed.
BKPM Gandeng Kejaksaan Beri Perlindungan Hukum bagi Investor
Bisnis
Kamis, 19 Des 2019

BKPM Gandeng Kejaksaan Beri Perlindungan Hukum bagi Investor

Badan Koordinasi Penanaman Modal bersama Kejaksaan RI meneken nota kesepahaman demi melindungi investor di Indonesia.
Respons Luhut ke KPK Soal Imbauan BUMN Waspada Investasi Cina
Bisnis
Jumat, 10 Mei 2019

Respons Luhut ke KPK Soal Imbauan BUMN Waspada Investasi Cina

Luhut menyebut kewaspadaan terhadap negara asal investasi tidak hanya Cina, tapi dari negara mana pun.
BUMN Diminta Waspada Investasi Cina, Bisakah KPK Lakukan Supervisi?
Bisnis
Jumat, 10 Mei 2019

BUMN Diminta Waspada Investasi Cina, Bisakah KPK Lakukan Supervisi?

Peneliti TII Wawan Suyatmiko menilai supervisi KPK terkait investasi dari Cina diperlukan. Sebab, keseriusan BUMN menjalankan manajemen antisuap belum bisa diukur.
Wakil Ketua MPR Ingin Investasi Cina ke RI Untungkan Kedua Negara
Politik
Senin, 6 Mei 2019

Wakil Ketua MPR Ingin Investasi Cina ke RI Untungkan Kedua Negara

Wakil Ketua MPR minta kepada pihak perwakilan RRT agar investasi dari Cina ke Indonesia benar-benar menguntungkan kedua belah pihak.
Indef: Cina Perlu Perpanjang Waktu Pembayaran Pinjaman
Ekonomi
Jumat, 26 Apr 2019

Indef: Cina Perlu Perpanjang Waktu Pembayaran Pinjaman

Indef menilai masalah dari investasi Cina adalah masa waktu pembayaran hutang, sehingga perlu waktu yang lebih panjang.
Skema Bisnis KTT BRI di Cina Belum Tentu Berhasil di Indonesia
Ekonomi
Jumat, 26 Apr 2019

Skema Bisnis KTT BRI di Cina Belum Tentu Berhasil di Indonesia

Komitmen Cina untuk berinvestasi dengan skema bisnis dinilai tak sepenuhnya berjalan tanpa intervensi pemerintah Cina.