Indeks Gangguan Ginjal Akut

Alternatif Obat Anak Selain Sirup Cegah Gangguan Ginjal Akut
Kesehatan
Senin, 14 Nov 2022

Alternatif Obat Anak Selain Sirup Cegah Gangguan Ginjal Akut

Orang tua disarankan untuk memberi obat selain obat sirup sementara waktu.
Polri Telusuri Kasus Dugaan Oplosan EG oleh CV Samudra Chemical
Hukum
Jumat, 11 Nov 2022

Polri Telusuri Kasus Dugaan Oplosan EG oleh CV Samudra Chemical

Penyidik berencana memeriksa E selaku pemilik CV CV Samudra Chemical dan T selaku anak E.
BPOM: CV Samudra Chemical Palsukan Propilen Glikol Padahal EG
Kesehatan
Kamis, 10 Nov 2022

BPOM: CV Samudra Chemical Palsukan Propilen Glikol Padahal EG

BPOM temukan unsur pemalsuan oleh CV Samudra Chemical yaitu labelnya propilen glikol padahal dalamnya etilen glikol.
Bareskrim Selidiki Dua Pemasok Bahan Baku Obat PT Afi Farma
Hukum
Rabu, 9 Nov 2022

Bareskrim Selidiki Dua Pemasok Bahan Baku Obat PT Afi Farma

Jubir Kemenkes Mohammad Syahril menyebut kematian tertinggi akibat gangguan ginjal akut di Indonesia berada pada stadium ketiga.
BPOM Ungkap Dua Industri Farmasi Tambahan Tak Patuhi Aturan
Kesehatan
Selasa, 8 Nov 2022

BPOM Ungkap Dua Industri Farmasi Tambahan Tak Patuhi Aturan

Kendati demikian, BPOM belum mau menyebut kedua nama perusahaan itu dan rincian pelanggarannya.
Sinyal Bahaya dari Gangguan Ginjal Akut di Indonesia
Indepth
Selasa, 8 Nov 2022

Sinyal Bahaya dari Gangguan Ginjal Akut di Indonesia

Kematian kasus gangguan ginjal akut (acute kidney injury/AKI) di Indonesia menjadi yang terburuk kedua sepanjang sejarah dunia.
Pemerintah Prematur Simpulkan Obat Sirop Penyebab Ginjal Akut?
Kesehatan
Selasa, 8 Nov 2022

Pemerintah Prematur Simpulkan Obat Sirop Penyebab Ginjal Akut?

Kemenkes sebut secara nasional 70-90% kasus gangguan ginjal akut misterius secara data konsisten faktor terbesar karena EG dan DEG.
Kemenkes: Kematian Tertinggi Gangguan Ginjal Akut Stadium Ketiga
Kesehatan
Senin, 7 Nov 2022

Kemenkes: Kematian Tertinggi Gangguan Ginjal Akut Stadium Ketiga

Kematian tertinggi akibat gangguan ginjal akut misterius pada anak di Indonesia berada pada stadium ketiga.
Bagaimana Cemaran Etilen Glikol Bisa Meracuni Tubuh?
Kesehatan
Jumat, 4 Nov 2022

Bagaimana Cemaran Etilen Glikol Bisa Meracuni Tubuh?

Kadar etilen glikol yang melebihi batas aman dapat meracuni tubuh. Fomepizole bukan obat gangguan ginjal, melainkan penawar racun metabolit etilen glikol.
BPKN akan Bentuk Tim Pencari Fakta Usut Gangguan Ginjal Akut
Sosial budaya
Kamis, 3 Nov 2022

BPKN akan Bentuk Tim Pencari Fakta Usut Gangguan Ginjal Akut

Rizal sebut BPKN sudah mengantongi restu dari Komisi VI DPR RI untuk menginvestigasi kasus gangguan ginjal akut ini.
Bareskrim akan Periksa BPOM soal Kasus Ginjal Akut
Hukum
Rabu, 2 Nov 2022

Bareskrim akan Periksa BPOM soal Kasus Ginjal Akut

Kasus gangguan ginjal akut di Indonesia semakin memprihatinkan. Menkes Budi Gunadi Sadikin melaporkan hingga 1 November, terdapat 325 kasus di negara ini.
Kemenkes Klaim Sudah Distribusikan 146 Vial Fomepizole ke 17 RS
Kesehatan
Selasa, 1 Nov 2022

Kemenkes Klaim Sudah Distribusikan 146 Vial Fomepizole ke 17 RS

Kemenkes sebut masih memiliki stok 100 vial Fomepizole lagi, sehingga total ada 246 vial untuk menangani kasus gangguan ginjal akut misterius pada anak.
Kemenkes Kembangkan Penelitian Penyebab Ginjal Akut selain Obat
Kesehatan
Selasa, 1 Nov 2022

Kemenkes Kembangkan Penelitian Penyebab Ginjal Akut selain Obat

Kemenkes bersama BPOM mengembangkan kemungkinan lain penyebab gangguan ginjal akut pada anak di Indonesia.
13 Anak di Sumbar Meninggal akibat Gangguan Ginjal Akut
Kesehatan
Selasa, 1 Nov 2022

13 Anak di Sumbar Meninggal akibat Gangguan Ginjal Akut

Sebanyak 13 anak meninggal dunia, tujuh anak sembuh, dan delapan anak dalam perawatan akibat gangguan ginjal akut.
Kemenperin Bentuk Tim Investigasi Industri Gunakan EG dan DEG
Ekonomi
Senin, 31 Okt 2022

Kemenperin Bentuk Tim Investigasi Industri Gunakan EG dan DEG

Kemenperin akan melakukan investigasi penggunaan etilen glikol (EG) atau Dietilen Glikol (DEG) pada produk obat sirop produksi farmasi dalam negeri.
Paracetamol Afi Farma Tercemar EG, Total 3 Perusahaan Dipidana
Hukum
Senin, 31 Okt 2022

Paracetamol Afi Farma Tercemar EG, Total 3 Perusahaan Dipidana

BPOM menemukan 7 produk Afi Farma yang memiliki kadar melebihi standar. Total hingga kini, ada 3 perusahaan yang dipidana terkait gangguan ginjal akut.
Apakah Kasus Keracunan EG-DEG di Indonesia yang Pertama?
Kesehatan
Senin, 31 Okt 2022

Apakah Kasus Keracunan EG-DEG di Indonesia yang Pertama?

Apakah kasus massal Gangguan Ginjal Akut seperti di Indonesia pernah terjadi sebelumnya?
Gangguan Ginjal Akut di DKI: Total 142 Kasus, 70 Anak Meninggal
Kesehatan
Senin, 31 Okt 2022

Gangguan Ginjal Akut di DKI: Total 142 Kasus, 70 Anak Meninggal

Dinkes DKI Jakarta mencatat sebanyak 70 anak meninggal dunia, 50 anak sembuh, dan 22 anak masih dalam perawatan akibat gangguan ginjal akut.
Tim Labfor Polri Periksa Sampel Pasien Gangguan Ginjal Akut
Kesehatan
Senin, 31 Okt 2022

Tim Labfor Polri Periksa Sampel Pasien Gangguan Ginjal Akut

Tim Labfor Polri mengambil sampel pasien berupa obat yang diminum, sampel darah dan sampel urine, serta rekam medis dokter yang merawat pasien.
Obat Penawar Gangguan Ginjal Akut Tersedia di 2 RS Rujukan
Kesehatan
Sabtu, 29 Okt 2022

Obat Penawar Gangguan Ginjal Akut Tersedia di 2 RS Rujukan

DKI terus menambah rumah sakit rujukan untuk penanganan gangguan ginjal. Saat ini baru dua RS saja yang menjadi rujukan, yakni RSCM dan RS Harapan Kita.