Ali Fikri berdalih sumber daya manusia yang bekerja untuk KPK merupakan profesional sehingga akan tetap bekerja secara independensi, meski deputi penindakan didominasi unsur kepolisian.
Plt Juru Bicara Bidang Penindakan KPK Ali Fikri mengatakan ketiga kandidat Deputi Penindakan KPK berasal dari Polri dan telah menjalani tahap wawancara dan tes kesehatan, Kamis (2/4/2020).
ICW mendesak KPK bersikap transparan terhadap seleksi Deputi Penindakan, dengan membuka tahapan demi tahapan dan nama-nama calon yang mengikuti seleksi.
Pengawas internal lembaga anti-rasuah sudah menuntaskan investigasi soal dugaan pelanggaran etik oleh Irjen Pol Firli sebelum mantan Deputi Penindakan KPK itu ditarik ke Polri.
Firli mengklaim sudah menyetor LHKPN terbaru pada 2017. Dia beralasan data salinan digital (softcopy) LHKPN miliknya tidak bisa terbaca sehingga tak terunggah ke situs milik KPK.