PKB mengusulkan caleg-caleg eks napi korupsi diumumkan di Tempat Pemungutan Suara agar bisa menjadi bahan pertimbangan pemilih sebelum memilih wakil rakyat pada Pileg mendatang.
"Atas seruan moral KPAI agar KPU bersikap atas dugaan adanya bakal calon anggota DPRD Kota Kupang yang diduga melakukan pemerkosaan anak tentu akan kami laksanakan," ujar Wahyu.
Pengawasan Bawaslu terhadap menteri atau pejabat negara yang menjadi caleg di pemilu 2019, bertujuan agar tidak ada potensi penggunaan fasilitas negara.