Secara berbarengan, Firli Bahuri, Pintauli Siregar, Alexander Marwata, Nurul Ghufron dan Nawawi Pomolango membacakan sumpah jabatan sebagai pimpinan KPK yang baru.
Alexander Marwata terpilih kembali menjadi pimpinan KPK periode 2019-2023. Dia akan memimpin KPK ke depan bersama Firli Bahuri, Lili Pintauli Siregar, Nawawi Pomolango dan Nurul Ghufron.
Agus mengaku, memang ada dinamika di kalangan pimpinan atas rencana pengumuman kasus etik yang dilakukan Firli. Namun, akhirnya tiga pimpinan memberikan persetujuan.
Calon pimpinan petahana KPK Alexander Marwata dicecar Komisi III soal perbedaan pandangan antara pimpinan KPK saat memutuskan menghentikan kasus mantan Deputi Penindakan Irjen Firli Bahuri yang diduga ada pelanggaran etik.
Wakil Ketua KPK sekaligus Calon Pimpinan KPK Alexander Marwata menyatakan kalau pimpinan KPK periode 2015-2019 tidak kompak. Kasus konferensi pers pelanggaran etik pun disebut sebagai salah satu contoh ketidakkompakan antar-pimpinan KPK.
Alexander Marwata kaget mendengar ada konferensi pers tentang pelanggaran etik Firli. Alex justru mengatakan kalau kasus pelanggaran etik dihentikan oleh 3 pimpinan KPK, termasuk dirinya dan Agus Rahardjo.
Laode Muhammad Syarif dan Alexander Marwata lolos psikotes dalam seleksi Capim KPK periode 2019-2023. Sementara Basaria Panjaitan tidak lolos tahapan seleksi itu.