Indeks Pembunuhan Mirna

Aliansi Advokat Pembela Jessica Adukan Ayah Mirna ke Kapolri
Polhukam
Sabtu, 2 Des 2023

Aliansi Advokat Pembela Jessica Adukan Ayah Mirna ke Kapolri

Aliansi advokat pembela Jessica Wongso mengadukan ayah Mirna Salihin, yakni Edi Darmawan Salihin ke Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Benarkah Ada Bukti Ayah Mirna Merupakan Dalang Kematian Anaknya?
Periksa fakta
Rabu, 18 Okt 2023

Benarkah Ada Bukti Ayah Mirna Merupakan Dalang Kematian Anaknya?

Narasi yang muncul di media sosial belakangan menyebut adanya bukti yang menunjukkan ayah Mirna sebagai dalang atas kematian putrinya tahun 2016 lalu.
Profil Eddy Hiariej: Saksi Ahli Kasus Jessica, Kini Wamenkumham
Aktual dan Tren
Rabu, 11 Okt 2023

Profil Eddy Hiariej: Saksi Ahli Kasus Jessica, Kini Wamenkumham

Prof. Eddy Hiariej adalah saksi ahli di kasus Jessica Wongso yang sekarang menjadi Wamenkumham.
Isi Kesaksian Prof Eddy yang Yakin Jessica Wongso Pembunuh Mirna
Aktual dan Tren
Rabu, 11 Okt 2023

Isi Kesaksian Prof Eddy yang Yakin Jessica Wongso Pembunuh Mirna

Apa isi kesaksian Prof Eddy dalam persidangan kasus Jessica Wongso dan Mirna Salihin?
Otto Hasibuan Siapkan PK Kedua Kasus Jessica Kumala Wongso
Polhukam
Selasa, 10 Okt 2023

Otto Hasibuan Siapkan PK Kedua Kasus Jessica Kumala Wongso

Terpidana kasus pembunuhan berencana terhadap Wayan Mirna Salihin, Jessica Kumala Wongso akan mengajukan peninjauan kembali (PK) ke Mahkamah Agung.
Kisah Tentang Situasi Sel Tikus: Pernah Ditempati Jessica?
Aktual dan Tren
Senin, 9 Okt 2023

Kisah Tentang Situasi Sel Tikus: Pernah Ditempati Jessica?

Terpidana pembunuhan Jessica Wongso mengaku pernah menempati sel tikus di dalam penjara.
Urutan Hasil Putusan Jessica Wongso dari Banding, Kasasi, dan PK
Aktual dan Tren
Senin, 9 Okt 2023

Urutan Hasil Putusan Jessica Wongso dari Banding, Kasasi, dan PK

Perjalanan putusan hukum kasus Jessica Wongso dalam pembunuhan terhadap Mirna Salihin.
Siapa Sengkon-Karta yang Disebut Otto Saat Bahas Kasus Jessica?
Aktual dan Tren
Senin, 9 Okt 2023

Siapa Sengkon-Karta yang Disebut Otto Saat Bahas Kasus Jessica?

Kasus Sengkon dan Karta kembali diperbincangkan setelah disebut Otto Hasibuan ketika membahas Jessica Wongso.
Kapan Dokumenter Kasus Kopi Sianida Jessica Tayang di Netflix?
Film
Rabu, 30 Agt 2023

Kapan Dokumenter Kasus Kopi Sianida Jessica Tayang di Netflix?

Kapan film dokumenter tentang kasus pembunuhan Wayan Mirna Salihin oleh Jessica Kumala Wongso dengan kopi sianida tayang di Netflix? 
Hakim Agung Perkara Kasasi Jessica K Wongso Belum Ditunjuk
Hard news
Jumat, 19 Mei 2017

Hakim Agung Perkara Kasasi Jessica K Wongso Belum Ditunjuk

Setelah pendaftaran kasasi Jessica Kumala Wongso awal bulan lalu, Hakim Agung yang akan menangani perkara ini belum juga juga ditunjuk oleh MA.
Masih Banyak yang Menolak Otopsi
Mild report
Rabu, 2 Nov 2016

Masih Banyak yang Menolak Otopsi

Jessica akhirnya diputus bersalah atas kematian Mirna. Saat persidangan, pengacara Jessica berpendapat seharusnya jenazah Mirna diotopsi secara menyeluruh. Tapi Edi Darmawan Salihin tak rela anaknya diotopsi. Tak heran, sebab memang masih banyak yang resisten soal otopsi.
Replik Jaksa Abaikan Cairan Lambung Mirna, Otto Tak Heran
Hard news
Selasa, 18 Okt 2016

Replik Jaksa Abaikan Cairan Lambung Mirna, Otto Tak Heran

Dalam persidangan Jessica Kumala Wongso dengan agenda pembacaan replik, Jaksa Penuntut Umum tidak membahas cairan lambung di tubuh Wayan Mirna Salihin yang terbukti negatif. Jawaban jaksa, menurut Otto Hasibuan, justru mengabaikan penyebab kematian Mirna.
Jaksa Sebut Pledoi Jessica Hanya Berisi Asumsi
Hard news
Senin, 17 Okt 2016

Jaksa Sebut Pledoi Jessica Hanya Berisi Asumsi

jaksa menyebut jika pledoi Jessica berisi keterangan yang dipenuhi asumsi tak berdasar. Proporsi pledoi Jessica yang disampaikan kuasa hukum pada sidang ke-28 dan 29 (lanjutan), menurut Jaksa Penuntut Umum hanya berisi transkrip keterangan saksi dan ahli serta lampiran dokumen yang menggambarkan fakta yang sebenarnya terjadi.
Hanya Otopsi yang Dapat Ungkap Sebab Kematian Mirna
Hard news
Rabu, 12 Okt 2016

Hanya Otopsi yang Dapat Ungkap Sebab Kematian Mirna

Kuasa Hukum Jessica Kumala Wongso, Otto Hasibuan, menegaskan bahwa otopsi adalah jalan satu-satunya untuk dapat menentukan sebab kematian Wayan Mirna Salihin. Hal itu ia sampaikan karena di dalam persidangan terbukti bahwa dalam tubuh Mirna tidak ditemukan sianida yang selama ini diprediksi sebagai penyebab kematian Mirna.
Ahli Patologi: Sianida Bukan Penyebab Kematian Mirna
Hard news
Rabu, 7 Sept 2016

Ahli Patologi: Sianida Bukan Penyebab Kematian Mirna

Pakar patologi forensik kembali didatangkan untuk meringankan dakwaan Jessica Kumala Wongso dalam persidangan kasus kematian Wayan Mirna Salihin. Kali ini, saksi ahli tersebut mengungkapkan fakta serupa: kematian Mirna diyakini bukan karena sianida.
Saksi Ahli Patologi Sidang Jessica Dideportasi
Hard news
Rabu, 7 Sept 2016

Saksi Ahli Patologi Sidang Jessica Dideportasi

Kantor imigrasi Jakarta Pusat telah mencekal saksi ahli patologi forensik dalam persidangan Jessica Kumala Wongso. Beng Beng Ong dijerat sanksi deportasi karena menggunakan bebas visa kunjungan untuk kedatangannya ke Indonesia.
Pakar Patologi Sebut Kematian Mirna Akibat Jantung
Hard news
Selasa, 6 Sept 2016

Pakar Patologi Sebut Kematian Mirna Akibat Jantung

Saksi ahli yang didatangkan dalam persidangan Jessica Kumala Wongso mengungkap fakta bahwa kematian Mirna merupakan kematian ilmiah akibat penyakit jantung. Meski belum bisa memastikan penyebabnya, tewasnya Mirna dinyatakan bukan karena kopi bersianida.
Drama Sidang Kopi Sianida Jessica
Indepth
Selasa, 6 Sept 2016

Drama Sidang Kopi Sianida Jessica

Sidang kopi sianida Jessica memang penuh drama. Misteri sianida di kopi Mirna membuat publik selalu mengikuti persidangannya. Antusiasme publik diangkat oleh sejumlah stasiun televisi. Hasilnya: rating naik, demikian pula pendapatannya.
Sidang Lanjutan Jessica Kumala Wongso
Kamis, 18 Agt 2016

Sidang Lanjutan Jessica Kumala Wongso

Terdakwa kasus pembunuhan Wayan Mirna Salihin, Jessica Kumala Wongso menjalani sidang lanjutan di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Jakarta. Sidang tersebut menghadirkan saksi ahli psikologi.
Dokter Forensik Yakini Kematian Mirna karena Sianida
Hukum
Rabu, 3 Agt 2016

Dokter Forensik Yakini Kematian Mirna karena Sianida

Kandungan sianida sempat diduga bukan menjadi penyebab kematian Wayan Mirna. Namun, seorang dokter forensik meyakini bahwa Wayan Mirna meninggal dunia akibat kandungan sianida yang masuk ke dalam tubuhnya.