Indeks Pandemi Covid-19

Ketahui Sumber Vitamin C&D untuk Daya Tahan Tubuh Selama Pandemi
Kesehatan
Senin, 23 Nov 2020

Ketahui Sumber Vitamin C&D untuk Daya Tahan Tubuh Selama Pandemi

Berikut ini rekomendasi sumber vitamin C dan D untuk daya tahan tubuh selama masa pandemi COVID-19.
Tips Beri ASI Saat Pandemi COVID-19 Jika Sulit Menyusui Langsung
Kesehatan
Sabtu, 21 Nov 2020

Tips Beri ASI Saat Pandemi COVID-19 Jika Sulit Menyusui Langsung

Berikut ini tips menyusui bayi saat pandemi COVID-19 jika sulit dilakukan secara langsung.
Nadiem: Orangtua Boleh Larang Anaknya Ikut Pembelajaran Tatap Muka
Hard news
Jumat, 20 Nov 2020

Nadiem: Orangtua Boleh Larang Anaknya Ikut Pembelajaran Tatap Muka

Makarim sebut orangtua boleh melarang anaknya mengikuti pembelajaran tatap muka meskipun pemda memutuskan untuk membuka sekolah mulai Januari 2021.
Wagub Riza Sebut Akan Sanksi 'Kerumunan Rizieq' di Pondok Ranggon
Hard news
Kamis, 19 Nov 2020

Wagub Riza Sebut Akan Sanksi 'Kerumunan Rizieq' di Pondok Ranggon

Wagub DKI Riza Patria akan beri sanksi penyelenggara Maulid Nabi di Ponpes Al-Haromain Pondok Ranggon yang dihadiri Rizieq jika melanggar protkol kesehatan.
Kasus COVID-19 Yogyakarta Melonjak 261 Kasus dalam 2 Hari
Hard news
Kamis, 19 Nov 2020

Kasus COVID-19 Yogyakarta Melonjak 261 Kasus dalam 2 Hari

Pertambahan kasus baru terkonfirmasi positif COVID-19 di DIY melonjak tajam dalam dua hari terakhir, yakni 261 kasus. Jumlah kasus meninggal total115 kasus.
BPOM: Uji Klinis Vaksin Sinovac, Relawan Belum Ada Efek Samping
Hard news
Kamis, 19 Nov 2020

BPOM: Uji Klinis Vaksin Sinovac, Relawan Belum Ada Efek Samping

BPOM menyebut hasil uji klinik tahap 3 vaksin COVID-19 Sinovac belum menemukan efek samping serius kepada relawan yang diuji coba.
Lurah Petamburan Reaktif COVID-19, Puskesmas akan Tracing 55 Orang
Hard news
Kamis, 19 Nov 2020

Lurah Petamburan Reaktif COVID-19, Puskesmas akan Tracing 55 Orang

Puskesmas Tanah Abang menargetkan melakukan pelacakan (tracing) terhadap 55 orang dari kasus Lurah Petamburan Setiyanto reaktif COVID-19.
Hari Anak Sedunia 20 November 2020 & Dampak Covid-19 pada Hak Anak
Sosial budaya
Kamis, 19 Nov 2020

Hari Anak Sedunia 20 November 2020 & Dampak Covid-19 pada Hak Anak

Hari Anak Sedunia pada 20 November 2020 kembali diperingati untuk mengkampanyekan hak-hak anak terutama di tengah pandemi Covid-19.
Mengenal Andrianto, Ketua Tim COVID-19 IDI Meninggal karena Corona
Hard news
Kamis, 19 Nov 2020

Mengenal Andrianto, Ketua Tim COVID-19 IDI Meninggal karena Corona

Andrianto dikenal ramah, penggalang donasi alat pelindung diri (APD) yang tekun, dan melawan stereotip terhadap pasien COVID-19. 
Ketua Tim Percepatan Penanggulangan COVID-19 PB IDI Meninggal
Hard news
Rabu, 18 Nov 2020

Ketua Tim Percepatan Penanggulangan COVID-19 PB IDI Meninggal

Ketua Tim Percepatan Partisipasi Masyarakat Penanggulangan COVID-19 PB IDI Andrianto Purnawan meninggal dunia setelah terkonfirmasi positif COVID-19.
Dokter Andrianto, Ketua Tim COVID-19 IDI Meninggal karena Corona
Hard news
Rabu, 18 Nov 2020

Dokter Andrianto, Ketua Tim COVID-19 IDI Meninggal karena Corona

Dokter Andrianto Purnawan meninggal karena Corona pada Rabu (18/11/2020).
Staf & Nakes Positif COVID-19, RSUD Batam Tutup Layanan IGD
Hard news
Selasa, 17 Nov 2020

Staf & Nakes Positif COVID-19, RSUD Batam Tutup Layanan IGD

Beberapa staf dan tenaga kesehatan (nakes) terjangkit COVID-19, pelayanan instalasi gawat darurat (IGD) di RSUD Embung Fatimah, Batam, ditutup tiga hari.
Corona RI 15 November: Total Meninggal 15.211  & Kasus Baru 4.106
Hard news
Minggu, 15 Nov 2020

Corona RI 15 November: Total Meninggal 15.211  & Kasus Baru 4.106

Total pasien meninggal akibat COVID-19 per 15 November adalah 15.211 kasus, 282 di antaranya merupakan tenaga medis.
Tips Menyiapkan Dana Darurat di Tengah Pandemi Corona
Kesehatan
Sabtu, 14 Nov 2020

Tips Menyiapkan Dana Darurat di Tengah Pandemi Corona

Salah satu hal penting yang perlu dilakukan oleh rumah tangga selama masa pandemi Covid-19 ialah menyiapkan dana darurat.
Muhammadiyah Minta Pemerintah Tegas Protokol COVID ke Rizieq Shihab
Hard news
Sabtu, 14 Nov 2020

Muhammadiyah Minta Pemerintah Tegas Protokol COVID ke Rizieq Shihab

Muhammadiyah meminta pemerintah berani bertindak tegas apabila ada pelanggaran protokol kesehatan, termasuk acara Rizieq Shihab.
Ini 9 Aksi Strategis Pemerintah di Masa Pandemi COVID-19, Apa Saja?
Kesehatan
Rabu, 11 Nov 2020

Ini 9 Aksi Strategis Pemerintah di Masa Pandemi COVID-19, Apa Saja?

Pemerintah menerapkan 9 aksi strategis untuk menangani segala kondisi dalam masa pandemi COVID-19.
Alasan Bahagia dan Optimistis Penting saat Pandemi Covid-19
Kesehatan
Selasa, 10 Nov 2020

Alasan Bahagia dan Optimistis Penting saat Pandemi Covid-19

Menjaga perasaan tetap bahagia dan optimistis penting untuk menjaga kesehatan selama pandemi Covid-19.
Strategi Lawan COVID-19: Kenali Diri Sendiri, Musuh, & Medan Perang
Kesehatan
Selasa, 10 Nov 2020

Strategi Lawan COVID-19: Kenali Diri Sendiri, Musuh, & Medan Perang

Strategi melawan COVID-19 adalah kenali diri sendiri (berisiko tinggi atau tidak), kenali musuh (tahu COVID-19), dan kenali medah perang (wilayah terdekat).
Tracing Diperkuat Jika Ada Kasus COVID-19 Imbas Kepulangan Rizieq
Hard news
Selasa, 10 Nov 2020

Tracing Diperkuat Jika Ada Kasus COVID-19 Imbas Kepulangan Rizieq

Sudinkes DKI Jakarta menyebutkan akan memperkuat tracing apabila ada kasus positif COVID-19 akibat kerumunan massa menyambut kepulangan Rizieq Shihab.
Mengenal Pernikahan Drive Thru: Solusi Menikah Saat Pandemi
Sosial budaya
Selasa, 10 Nov 2020

Mengenal Pernikahan Drive Thru: Solusi Menikah Saat Pandemi

Apa itu nikah "Drive Thru" atau pernikahan yang banyak dilakukan saat Pandemi COVID-19.