"Supaya agak tenang menceritakan kepada masyarakat. Antara tiga sampai enam bulan lagi," kata Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan, Suryo Utomo.
Kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dari 10 persen menjadi 11 persen yang dimulai pada 1 April 2022 menyumbang Rp60,76 triliun pada APBN 2022.
Yon Arsal mengatakan, penurunan harga komoditas termasuk harga CPO yang menjadi andalan ekspor Indonesia, akan menjadi tantangan penerimaan pajak 2023.