Indeks Pajak

Menkeu Klaim Uang Tebusan Tax Amnesty Tertinggi
Hard news
Jumat, 30 Sept 2016

Menkeu Klaim Uang Tebusan Tax Amnesty Tertinggi

Menteri Keuangan Sri Mulyani menyatakan bahwa uang tebusan amnesti pajak Indonesia paling tinggi daripada negara-negara lain. Dengan ini, upaya reformasi sistem perpajakan diharapkan dapat berjalan baik.
Bisakah Amnesti Pajak Menutup Defisit APBN?
Mild report
Kamis, 29 Sept 2016

Bisakah Amnesti Pajak Menutup Defisit APBN?

Dana tebusan amnesti pajak hingga Rabu (28/9/2016) siang baru mencapai Rp54,3 triliun atau sekitar 32,9 persen dari target Rp165 triliun. Padahal, dana tebusan ini diharapkan bisa menambal defisit APBN-P 2016. Bagaimana cara pemerintah menyiasati defisit ini?
Sinyal dari Konglomerat untuk Amnesti Pajak
Indepth
Kamis, 29 Sept 2016

Sinyal dari Konglomerat untuk Amnesti Pajak

Satu per satu para pengusaha kakap menunjukkan batang hidungnya secara terang-terangan mengikuti program amnesti pajak. Presiden Jokowi menyebut amnesti pajak salah satu yang tersukses di dunia terutama dari jumlah harta yang dideklarasikan. Namun, untuk repatriasi, hasilnya masih sangat minim. Artinya, niatan awal amnesti pajak untuk menarik dana dari luar negeri belum bisa disebut sukses.
Ramai-ramai Mengejar Pajak Google
Mild report
Selasa, 20 Sept 2016

Ramai-ramai Mengejar Pajak Google

Google dikejar-kejar otoritas pajak di banyak negara, termasuk di negara asalnya, Amerika Serikat. Kejar-kejaran ini bukan hal baru, ia adalah lagu lama yang kembali didendangkan. Dan bukan hanya Google yang seharusnya dikejar.
Pemerintah Tagih Google Bayar Pajak
Jumat, 16 Sept 2016

Pemerintah Tagih Google Bayar Pajak

Pemerintah Indonesia menegaskan bahwa Google harus melunasi kewajiban pajaknya di Indonesia, jika raksasa internet tersebut tidak melunasi sesuai ketentuan maka akan diperkarakan di peradilan pajak.
Thohir bersaudara Ikut Program
Rabu, 14 Sept 2016

Thohir bersaudara Ikut Program "Tax Amnesty"

Bos Mahaka Grup Erick Thohir dan Bos Adaro Energy Garibaldi Thohir (Boy Thohir) mendeklarasikan diri ikut program pengampunan pajak atau tax amnesty dengan mendatangi Kantor Wilayah (Kanwil) Wajib Pajak Besar di Jalan Sudirman, Jakarta.
Dilema Kemkominfo Menghadapi Setoran PNBP Tinggi
Mild report
Jumat, 9 Sept 2016

Dilema Kemkominfo Menghadapi Setoran PNBP Tinggi

Kementerian Komunikasi dan Informatika menghadapi dilema. Di satu sisi, target penerimaan negara bukan pajaknya dipatok tinggi. Di sisi lain, ia terus diminta menurunkan pungutan oleh para pelaku industri.
Bongkar Reklame yang Menunggak Pajak
Selasa, 6 Sept 2016

Bongkar Reklame yang Menunggak Pajak

Petugas Unit Pelayanan Pajak Daerah (UPPD) Kecamatan Menteng membongkar papan reklame restoran cepat saji di kawasan Hotel Ibis, Cikini, Jakarta karena tidak membayar pajak.
Sumsel Hapuskan Denda Pajak Kendaraan Bermotor
Jumat, 2 Sept 2016

Sumsel Hapuskan Denda Pajak Kendaraan Bermotor

Untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah di sektor pajak Pemerintah Sumsel melakukan penghapusan denda pajak kendaraan bermotor hingga akhir tahun dan menargetkan penerimaan dari sektor ini sebesar 300 miliar.
Pemerintah Pangkas PPh Tanah dan Bangunan Jadi 2,5%
Hard news
Selasa, 23 Agt 2016

Pemerintah Pangkas PPh Tanah dan Bangunan Jadi 2,5%

Pemerintah menurunkan tarif pajak penghasilan (PPh) atas penghasilan dari pengalihan hak tanah atau bangunan.
Hasrat Bersaing Saat Setoran Pajak Terpelanting
Ekonomi
Senin, 15 Agt 2016

Hasrat Bersaing Saat Setoran Pajak Terpelanting

Sektor pajak adalah penyumbang terbesar pada pendapatan negara. Sehingga rencana memangkas tarif pajak penghasilan (PPh) badan berisiko terhadap penerimaan pajak lebih dalam. Padahal tahun ini pemerintah sedang dihadapkan dengan penerimaan pajak yang turun.
Rasio Pajak 11,5% Tercapai Bila Tax Amnesty Sesuai Target
Hard news
Jumat, 12 Agt 2016

Rasio Pajak 11,5% Tercapai Bila Tax Amnesty Sesuai Target

Hasil riset dari DBS Group Research memproyeksikan perbandingan penerimaan pajak dengan Produk Domestik Bruto (PDB) atau rasio pajak bisa mencapai 11,5 persen apabila target penerimaan amnesti pajak terpenuhi.
Semua Salah Pajak
Mild report
Rabu, 10 Agt 2016

Semua Salah Pajak

Pemerintah melakukan pemotongan anggaran dalam APBN 2016. Langkah ini merupakan antisipasi dari penerimaan perpajakan yang diperkirakan tidak mencapai target. Bolong penerimaan diperkirakan lebih dari Rp200 triliun. Bagaimana bisa?
Pemerintah Siapkan RUU Terkait Pajak
Ekonomi
Rabu, 10 Agt 2016

Pemerintah Siapkan RUU Terkait Pajak

Jokowi juga mengatakan saat ini DPR juga telah mendukung langkah pemerintah mendapatkan pemasukan dari pajak seperti mulusnya pengesahan UU Pengampunan Pajak.
Presiden Kantongi Data WP Potensial Tax Amnesty
Ekonomi
Rabu, 10 Agt 2016

Presiden Kantongi Data WP Potensial Tax Amnesty

Presiden menjelaskan dia telah memiliki data para pengusaha yang menyimpan dana di luar negeri.
Batu Rintangan Amnesti Pajak
Ekonomi
Kamis, 4 Agt 2016

Batu Rintangan Amnesti Pajak

Pemerintah berharap banyak pada dana repatriasi program amnesti pajak atau Tax Amnesty. Namun, pelaksanaan UU Pengampunan Pajak ini tidaklah mudah, karena banyak yang berusaha mengganjal. Akankah pemerintah dapat melewati segala rintangan tersebut?
Pro Kontra Bank Asing Jadi Penampung Dana Tax Amnesty
Kamis, 4 Agt 2016

Pro Kontra Bank Asing Jadi Penampung Dana Tax Amnesty

Pemerintah telah menunjuk 18 bank persepsi khusus untuk menampung dana repatriasi hasil tax amnesty. Empat di antaranya merupakan bank asing. Mengapa harus melibatkan bank asing?
Belajar Tax Amnesty dari Nelson Mandela
Indepth
Kamis, 4 Agt 2016

Belajar Tax Amnesty dari Nelson Mandela

Pemerintah Afrika Selatan sukses menjalankan kebijakan tax amnesty di negerinya. Sementara Argentina, Chili dan Kolumbia gagal. Pemerintahan Jokowi dituntut melakukan reformasi perpajakan.
Apindo Klaim Tax Amnesty Dorong Industri Lokal
Ekonomi
Jumat, 22 Juli 2016

Apindo Klaim Tax Amnesty Dorong Industri Lokal

Apindo menilai kebijakan tax amnesty dapat mendorong perkembangan industri lokal, sebab dengan adanya tax amnesty ini, maka kredit untuk sektor riil akan bergulir lebih kencang seiring dengan ketersediaan dana yang lebih besar.
Wapres: Amnesti Pajak Bentuk Kecintaan Negara Pada Pengusaha
Ekonomi
Kamis, 21 Juli 2016

Wapres: Amnesti Pajak Bentuk Kecintaan Negara Pada Pengusaha

Pada acara 'Sosialisasi Amnesti Pajak' di Jakarta, Kamis (21/7/2016), Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan, kebijakan amnesti pajak menunjukkan bahwa negara mencintai para pengusahanya.