Indeks Milenial

Bagaimana Streetwear menjadi Barang Mewah
Mild report
Minggu, 20 Agt 2017

Bagaimana Streetwear menjadi Barang Mewah

Merek-merek High Fashion kini mulai masuk ke streetwear.
Konsumsi Medsos Membentuk Pola Makan Generasi Z
Mild report
Kamis, 3 Agt 2017

Konsumsi Medsos Membentuk Pola Makan Generasi Z

Generasi Z: "Saya makan di luar rumah yang kekinian karena itu saya ada"
Nasib Milenial di Tengah Pusaran Ketimpangan Ekonomi
Mild report
Selasa, 18 Juli 2017

Nasib Milenial di Tengah Pusaran Ketimpangan Ekonomi

Kesenjangan ekonomi Indonesia memang turun tapi sangat tipis. Ini artinya terjadi stagnasi kesenjangan ekonomi. Kesenjangan ini tentu menjadi tantangan kelompok usia produktif khususnya para generasi milenial.
Kontras Dua Generasi: Millenial Versus Baby Boomer
Mild report
Sabtu, 1 Juli 2017

Kontras Dua Generasi: Millenial Versus Baby Boomer

Millenial dan Baby Boomer adalah dua generasi yang terpaut usia cukup jauh. Kedua generasi ini memiliki citra atau persepsi yang kontras.
Mengapa Perempuan Milenial Memilih Keluar Kerja?
Mild report
Kamis, 22 Jun 2017

Mengapa Perempuan Milenial Memilih Keluar Kerja?

Berumah tangga bukan satu-satunya alasan perempuan milenial memutuskan berhenti atau pindah kerja. Ada motivasi-motivasi lain yang membikin mereka berhenti.
Milenial Tua Versus Milenial Muda
Mild report
Minggu, 14 Mei 2017

Milenial Tua Versus Milenial Muda

Sebuah generasi bisa membelah diri dengan dua karakteristik berbeda, ada yang tua dan muda. Generasi milenial jadi contoh bagaimana sebuah generasi tak melulu satu karakter, dan menentukan minat mereka masing-masing.
Memasarkan Lewat Selebgram Berpengikut Sedikit Lebih Ampuh
Mild report
Sabtu, 13 Mei 2017

Memasarkan Lewat Selebgram Berpengikut Sedikit Lebih Ampuh

Ahli pemasaran harus punya mata tajam dan intuisi jeli. Perubahan gaya hidup Milenial menuju Generasi Z harus dipantau sejak sekarang.
Habis Milenial dan Generasi Z, Terbitlah Generasi Alfa
Mild report
Sabtu, 29 Apr 2017

Habis Milenial dan Generasi Z, Terbitlah Generasi Alfa

Generasi Z sudah mulai dewasa, sebentar lagi akan mengambil alih kendali dunia dari para milenial. Di saat yang sama, generasi baru muncul, para balita itu disebut: Generasi Alfa.
Selamat Tinggal Generasi Milenial, Selamat Datang Generasi Z
Mild report
Kamis, 27 Apr 2017

Selamat Tinggal Generasi Milenial, Selamat Datang Generasi Z

Dalam dekade terakhir, generasi Z terus diteliti, mulai dari preferensi politik, ekonomi, hingga gaya hidupnya.
Pekerja Freelance Milenial Indonesia Didominasi Pria
Periksa data
Kamis, 27 Apr 2017

Pekerja Freelance Milenial Indonesia Didominasi Pria

Data menunjukkan tren minat pekerjaan freelance meningkat di Indonesia. Namun pekerja milenial hanya mengambil porsi sekitar 10 persen saja. Dari jumlah itu. pekerja milenial laki-laki yang freelance lebih banyak daripada perempuan.
Mengapa Milenial Kepincut Pekerjaan Freelance?
Mild report
Minggu, 23 Apr 2017

Mengapa Milenial Kepincut Pekerjaan Freelance?

Berbeda dari generasi terdahulu, sebagian milenial menampakkan kecenderungan memilih menjadi freelancer dan mengabaikan tradisi bekerja pukul 9-5 di perkantoran. Faktor apa saja yang membuat mereka tertarik menyandang titel ini?
Nasib Bioskop di Tangan Generasi Milenial
Mild report
Senin, 3 Apr 2017

Nasib Bioskop di Tangan Generasi Milenial

Survei-survei menunjukkan kemauan generasi milenial untuk menonton film-film di bioskop masih tetap ada. Ini menjawab kegamangan pengelola bioskop dari makin berkembangnya layanan streaming seperti Netflix.
Kenapa Memilih Tempat Wisata Begitu Penting Bagi Milenial?
Hard news
Senin, 27 Mar 2017

Kenapa Memilih Tempat Wisata Begitu Penting Bagi Milenial?

Sebuah studi baru-baru ini telah mengungkapkan bahwa dua perlima atau sebanyak 40,1 persen kaum milenial memilih tempat wisata karena alasan Instagram.
Dilema Membawa Anak ke Tempat Kerja
Mild report
Rabu, 15 Mar 2017

Dilema Membawa Anak ke Tempat Kerja

Keputusan meninggalkan anak di rumah jadi dilema bagi para orang tua yang bekerja. Membawanya ke kantor yang tak "ramah" bisa jadi dianggap tak profesional. Adakah jalan tengahnya?
Sepertiga Milenial Membeli Rumah dengan Uang Orang Tua
Mild report
Selasa, 14 Mar 2017

Sepertiga Milenial Membeli Rumah dengan Uang Orang Tua

Harga rumah makin mahal, sedangkan kenaikan gaji seorang karyawan tak sepadan. Para milenial mengandalkan uang orang tua mereka untuk membeli rumah pertama, dan rela berhemat untuk bisa membelinya.
Masa Pensiun Suram Generasi Milenial
Mild report
Rabu, 22 Feb 2017

Masa Pensiun Suram Generasi Milenial

Sebagai generasi yang memikirkan masa pensiun sebagai prioritas, kaum milenial—mereka yang lahir di atas tahun 1980-an hingga tahun 1997—terancam punya masa pensiun yang suram. Kok bisa?
Optimisme Milenial Indonesia Kalahkan Kaum Muda Negara Maju
Mild report
Minggu, 12 Feb 2017

Optimisme Milenial Indonesia Kalahkan Kaum Muda Negara Maju

Generasi milenial di Indonesia dan negara berkembang lain lebih optimis menatap masa depan dibandingkan dengan kawan-kawannya di negara maju.
Generasi Milenial Lebih Suka Mobil Ramah Lingkungan
Mild report
Rabu, 1 Feb 2017

Generasi Milenial Lebih Suka Mobil Ramah Lingkungan

Ternyata generasi milenial kurang peduli soal harga, ketahanan, dan merek ketika memilih mobil yang akan mereka beli.
Kantor Terbuka Tak Selamanya Baik
Mild report
Selasa, 24 Jan 2017

Kantor Terbuka Tak Selamanya Baik

Kantor bukan lagi harus berupa ruangan bersekat. Ia bisa berupa ruangan terbuka yang menyenangkan dan membuat pekerja lebih kreatif dan produktif. Tapi, bekerja di ruangan terbuka ternyata juga memiliki sejumlah sisi negatif. Muncullah alternatif lain untuk meningkatkan kinerja karyawan. Seperti apa?
Yang Membeli Gaya Melalui Dunia Maya
Mild report
Senin, 12 Des 2016

Yang Membeli Gaya Melalui Dunia Maya

Fesyen menjadi salah satu industri besar yang banyak menghasilkan laba ketika hari belanja online nasional. Media sosial menjadi penting bagi produk-produk fesyen.