Indeks Mendagri

Mendagri Dorong 21 Pemda Bentuk Tim Pengendali Inflasi
Ekonomi
Senin, 22 Jan 2018

Mendagri Dorong 21 Pemda Bentuk Tim Pengendali Inflasi

TPID berkontribusi meredam tingginya harga beras, cabai, dan bahan pangan lainnya.
Mendagri Sarankan Verifikasi Faktual Parpol Lama Pakai Sipol
Politik
Rabu, 17 Jan 2018

Mendagri Sarankan Verifikasi Faktual Parpol Lama Pakai Sipol

"Parpol lama kan sudah selesai dengan model Sipol yang sembilan poin itu, mulai alamat, keterwakilan perempuan, kantor; sudah detil semua jadi tidak ada masalah," kata Tjahjo Kumolo.
Mendagri Klaim Pemberhentian Bupati Talaud Punya Dasar Hukum Kuat
Politik
Senin, 15 Jan 2018

Mendagri Klaim Pemberhentian Bupati Talaud Punya Dasar Hukum Kuat

Mendagri Tjahjo Kumolo menyatakan Bupati Talaud menerima sanksi pemberhentian sementara karena melanggar Pasal 77 ayat 2 UU Pemda.
Mendag Sebut Barang Digital Bisa Dikenakan Bea Masuk
Bisnis
Jumat, 5 Jan 2018

Mendag Sebut Barang Digital Bisa Dikenakan Bea Masuk

Pengenaan bea masuk bagi barang digital dan barang tidak berwujud bisa diberlakukan, seperti disampaikan Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita.
Mendagri: Anies Punya Kewenangan Diskresi di Pembentukan TGUPP
Politik
Kamis, 4 Jan 2018

Mendagri: Anies Punya Kewenangan Diskresi di Pembentukan TGUPP

Mendagri Tjahjo Kumolo tidak mempermasalahkan langkah Anies membentuk Komite Pencegahan Korupsi dalam struktur TGUPP.
Kemendagri & Bawaslu Antisipasi Kampanye Hitam di Pilkada Serentak
Politik
Senin, 1 Jan 2018

Kemendagri & Bawaslu Antisipasi Kampanye Hitam di Pilkada Serentak

Kemendagri dan Bawaslu akan bekerjasama memberantas kampanye hitam dan hoaks saat Pilkada Serentak 2018.
Mendagri Pastikan Tidak Ada Pemilih Ganda di Pemilu 2019
Politik
Jumat, 15 Des 2017

Mendagri Pastikan Tidak Ada Pemilih Ganda di Pemilu 2019

Mendagri Tjahjo Kumolo menjamin tidak ada pemilih ganda di Pemilu 2019 karena saat perekaman e-KTP sudah ada perekaman sidik jari dan iris mata.
Mendagri Tunggu Inisiatif DPR untuk Revisi UU Ormas
Hukum
Rabu, 22 Nov 2017

Mendagri Tunggu Inisiatif DPR untuk Revisi UU Ormas

Mendagri mengatakan, draf revisi dari pemerintah masih akan dibahas di kantor Menko Polhukam.
Mendagri: Ada Sejuta KTP Ganda yang Bisa Jadi Problem saat Pilpres
Sosial budaya
Senin, 6 Nov 2017

Mendagri: Ada Sejuta KTP Ganda yang Bisa Jadi Problem saat Pilpres

Kemendagri bekerja sama dengan Kemenlu untuk menyelesaikan kasus KTP ganda yang dimiliki oleh TKI dan WNI yang menetap di luar negeri.
Mendagri Sebut Perppu Ormas Bukan Alat Penggebuk Musuh Pemerintah
Hukum
Selasa, 24 Okt 2017

Mendagri Sebut Perppu Ormas Bukan Alat Penggebuk Musuh Pemerintah

Mendagri Tjahjo Kumolo mengklaim Perppu Ormas bukan alat politik untuk memberangus kelompok-kelompok penentang pemerintah.
Rapat Pandangan Fraksi untuk Perppu Ormas Ditunda
Hukum
Jumat, 20 Okt 2017

Rapat Pandangan Fraksi untuk Perppu Ormas Ditunda

10 fraksi DPR yang hadir di dalam sidang itu pun menyepakati penundaan.
Mendagri akan Lawan Siapapun yang Hina Presiden Jokowi
Politik
Kamis, 12 Okt 2017

Mendagri akan Lawan Siapapun yang Hina Presiden Jokowi

Tjahjo tak masalah jika ada pihak-pihak yang ingin mengkritik pemerintahan Jokowi-Jusuf Kalla asalkan tidak melanggar aturan.
Tjahjo Kumolo Jelaskan Soal Penyerangan Kantor Mendagri
Politik
Rabu, 11 Okt 2017

Tjahjo Kumolo Jelaskan Soal Penyerangan Kantor Mendagri

Tjahjo mengatakan bahwa kedua itu sudah sering diterima oleh Dirjen Otda dan Dirjen Polpum.
Mendagri Siapkan Plt Bupati Kukar Pengganti Rita Widyasari
Hukum
Minggu, 8 Okt 2017

Mendagri Siapkan Plt Bupati Kukar Pengganti Rita Widyasari

Mendagri menuturkan, Plt disiapkan sebagai antisipasi terjadinya kekosongan kepemimpinan di Kabupaten Kutai Kartanegara.
Mendagri: Penonaktifan Rita Widyasari Tunggu Pengumuman KPK
Hukum
Rabu, 27 Sept 2017

Mendagri: Penonaktifan Rita Widyasari Tunggu Pengumuman KPK

Mendagri Tjahjo Kumolo menyebutkan telah menerima informasi Rita Widyasari tidak ditahan sampai saat ini sehingga tetap menjabat sebagai Bupati Kukar.
Ombudsman Minta Mendagri Hati-Hati Bicara Soal Pilpres 2019
Politik
Kamis, 31 Agt 2017

Ombudsman Minta Mendagri Hati-Hati Bicara Soal Pilpres 2019

Ketua Ombudsman RI Amzulian Rifai meminta Mendagri Tjahjo Kumolo berhati-hati dalam mengeluarkan pernyataan dan menjaga netralitas sebagai pejabat negara dalam menyikapi Pilpres 2019.
Mendagri & Rektor Dipanggil DPR untuk Benahi Kurikulum IPDN
Sosial budaya
Kamis, 31 Agt 2017

Mendagri & Rektor Dipanggil DPR untuk Benahi Kurikulum IPDN

Komisi II DPR RI akan memanggil Rektor IPDN Ermaya dan Mendagri Tjahjo Kumolo untuk dimintai penjelasan mengenai insiden kekerasan itu.
Pemukulan Praja IPDN: Mendagri Minta Tindak Tegas Pelakunya
Sosial budaya
Rabu, 30 Agt 2017

Pemukulan Praja IPDN: Mendagri Minta Tindak Tegas Pelakunya

Mendagri Tjahjo Kumolo meminta pelaku aksi pemukulan terhadap seorang praja IPDN ditindak tegas.
Mendagri Minta Sekda Jabar Mundur Jika Ingin Maju di Pilgub
Politik
Selasa, 22 Agt 2017

Mendagri Minta Sekda Jabar Mundur Jika Ingin Maju di Pilgub

Tjahjo meminta Iwa Karniwa untuk mundur dari jabatannya jika ingin maju dalam Pilgub Jabar 2018.
Mendagri Akui Masih Banyak Kendala Pembuatan e-KTP
Sosial budaya
Senin, 21 Agt 2017

Mendagri Akui Masih Banyak Kendala Pembuatan e-KTP

Kendala-kendala tersebut menurut Tjahjo masih ditemukan di daerah-daerah tertentu. Namun pihaknya memastikan untuk terus berbenah mengatasi berbagai kendala yang ada.