Indeks Mahkamah Konstitusi

Jokowi Puji Kinerja MK dan KY
Politik
Rabu, 16 Agt 2017

Jokowi Puji Kinerja MK dan KY

Presiden memaparkan pencapaian lembaga-lembaga negara hingga saat ini, misalnya seperti Mahkamah Konstitusi (MK) dan Komisi Yudisial (KY). Jokowi juga mengingatkan agar jangan cepat berpuas diri.
Jaksa Tuntut Patrialis Akbar 12,5 Tahun Penjara
Hukum
Senin, 14 Agt 2017

Jaksa Tuntut Patrialis Akbar 12,5 Tahun Penjara

Patrialis dituntut 12,5 tahun penjara karena dinilai terbukti menerima suap untuk pengurusan uji materi Undang-undang Peternakan dan Kesehatan Hewan di Mahkamah Konstitusi.
Presiden Tegaskan Tak Ada Institusi dengan Kekuasaan Mutlak
Sosial budaya
Rabu, 9 Agt 2017

Presiden Tegaskan Tak Ada Institusi dengan Kekuasaan Mutlak

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo menyatakan sebagai negara demokrasi tidak satupun institusi di Indonesia ini yang memiliki kekuasaan mutlak.
KPK Harap Ada Putusan Sela Hentikan Pergerakan Pansus Angket
Hukum
Kamis, 3 Agt 2017

KPK Harap Ada Putusan Sela Hentikan Pergerakan Pansus Angket

Wakil Ketua KPK Laode M Syarif berharap pansus hak angket KPK tidak beraktivitas setelah persidangan perdana uji materi UU MD3 di Mahkamah Konstitusi.
26 Orang Perwakilan Aksi 287 Lakukan Audiensi dengan MK
Sosial budaya
Jumat, 28 Juli 2017

26 Orang Perwakilan Aksi 287 Lakukan Audiensi dengan MK

Namun demikian, Panitera MK Kasinur tidak mau mengungkapkan hasil pertemuannya dengan perwakilan Aksi 287.
Amien Rais Disebut akan Ikut Hadir dalam Aksi 287
Sosial budaya
Jumat, 28 Juli 2017

Amien Rais Disebut akan Ikut Hadir dalam Aksi 287

Sejumlah petinggi GNPF MUI serta Presidium Alumni 212 lainnya juga akan menyusul antara lain Slamet Ma'arif dan Amien Rais.
MK Solusi Terakhir Polemik Presidential Threshold
Politik
Senin, 24 Juli 2017

MK Solusi Terakhir Polemik Presidential Threshold

Putusan MK diharapkan dapat mengakhiri polemik ketentuan presidential threshold dalam UU Penyelenggaraan Pemilu, sehingga perdebatan soal ambang batas pencalonan presiden tidak mengganggu tahapan penyelenggaraan Pemilu 2019.
PDIP Bantah UU Pemilu Batasi Pesaing Jokowi di Pilpres
Politik
Jumat, 21 Juli 2017

PDIP Bantah UU Pemilu Batasi Pesaing Jokowi di Pilpres

Menurut PDIP, Mahkamah Konstitusi telah menyerahkan penentuan angka presidential threshold kepada pembuat undang-undang.
MK Putuskan Sekolah Tingkat SMA Tetap Ditangani Provinsi
Pendidikan
Rabu, 19 Juli 2017

MK Putuskan Sekolah Tingkat SMA Tetap Ditangani Provinsi

Majelis Hakim MK menolak gugatan uji materi atas UU Pemda terkait penyerahan kewenangan pengelolaan sekolah tingkat SMA/SMK kepada pemerintah provinsi.
Mahfud MD Tegaskan Pansus Hak Angket Tak Bisa Awasi KPK
Hukum
Selasa, 18 Juli 2017

Mahfud MD Tegaskan Pansus Hak Angket Tak Bisa Awasi KPK

Mahfud setuju bahwa KPK perlu mendapatkan pengawasan, tetapi bukan oleh hak angket DPR.
HTI Siap Ajukan Uji Materi Perppu Ormas ke MK
Hukum
Senin, 17 Juli 2017

HTI Siap Ajukan Uji Materi Perppu Ormas ke MK

Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) berencana mengajukan uji materi Perppu No.2 tahun 2017 tentang ormas ke Mahkamah Konstitusi.
Arief Hidayat Kembali Terpilih Menjadi Ketua MK
Politik
Jumat, 14 Juli 2017

Arief Hidayat Kembali Terpilih Menjadi Ketua MK

Proses pemilihan dilakukan dalam rapat tertutup yang hanya dihadiri sembilan hakim konstitusi, melalui musyawarah mufakat.
Mahkamah Konstitusi Hari Ini Gelar Pemilihan Ketua Baru
Hukum
Jumat, 14 Juli 2017

Mahkamah Konstitusi Hari Ini Gelar Pemilihan Ketua Baru

Keputusan pemilihan ketua MK diambil dengan pemungutan suara berdasarkan suara terbanyak dalam rapat pleno terbuka untuk umum jika tidak mencapai aklamasi.
Ketokan Palu MK untuk Independensi KPU
Politik
Selasa, 11 Juli 2017

Ketokan Palu MK untuk Independensi KPU

Setelah adanya putusan MK, hasil konsultasi KPU dengan DPR maupun pemerintah dalam menyusun peraturan dan pedoman teknis tidak berlaku mengikat. Ada harapan independensi KPU semakin kuat.
MK Tolak Gugatan Uji Materi UU Energi yang Dinilai Syirik  
Hukum
Selasa, 11 Juli 2017

MK Tolak Gugatan Uji Materi UU Energi yang Dinilai Syirik  

Dosen Universitas Bung Karno menggugat UU Energi terkait istilah "sumber daya energi baru" dan "sumber energi terbarukan". Menurut dia, istilah itu dinilai menyekutukan Tuhan.
Patrialis Akui Terima 10 Ribu Dolar AS untuk Lunasi Utang
Hukum
Senin, 3 Juli 2017

Patrialis Akui Terima 10 Ribu Dolar AS untuk Lunasi Utang

Mantan hakim konstitusi Patrialis Akbar mengakui bahwa ia menerima 10 ribu dolar AS dari Kamaludin sebagai pelunasan utang.
Mendagri Tak Lagi Berwenang Batalkan Perda Bermasalah
Hukum
Kamis, 15 Jun 2017

Mendagri Tak Lagi Berwenang Batalkan Perda Bermasalah

UU Pemda memberikan kewenangan bagi Mendagri untuk membatalkan peraturan daerah bermasalah. Namun, kewenangan itu telah dianulir dalam putusan uji materi yang diketok MK.
Patrialis Didakwa Terima Suap dari Basuki dan Stafnya
Hukum
Selasa, 13 Jun 2017

Patrialis Didakwa Terima Suap dari Basuki dan Stafnya

Mantan Hakim Konstitusi Patrialis Akbar didakwa menerima suap dari pengusaha Basuki Hariman dan Ng Fenny melalui Kamaludin terkait uji materi UU Peternakan di MK.
Saksi Akui Jadi Perantara Patrialis dan Basuki Hariman
Hukum
Senin, 12 Jun 2017

Saksi Akui Jadi Perantara Patrialis dan Basuki Hariman

Direktur PT Spektra Selaras Bumi, Kamaludin, mengakui menjadi perantara bagi pengusaha Basuki Hariman dengan hakim MK Patrialis Akbar saat sidang kasus korupsi uji materi MK.
MK Nilai Metode Pemahaman Pancasila Perlu Diperbarui
Hukum
Rabu, 31 Mei 2017

MK Nilai Metode Pemahaman Pancasila Perlu Diperbarui

MK hingga kini masih mencari metode yang pas untuk menemukan cara yang implementatif agar masyarakat semakin mudah memahami Pancasila.